PT. Barito Pasific Timber Tbk PT. Berlian Laju Tanker Tbk PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk PT. Indofood Sukses Makmur Tbk

PT. Astra International juga memiliki lembaga pendidikan. Lembaga pendidikan tersebut diberi nama Politeknik Manufaktur Astra. Politeknik Manufaktur Astra memiliki Program Studi sbb: Teknik Mesin Manufaktur TMM, Teknik Proses Produksi Manufaktur TPM, Sistem Informasi, Teknik Otomotif, Teknik Mekatronika.

14. PT. Bakrie and Brother Tbk

PT. Bakrie Brothers Tbk. adalah perusahaan perdagangan Indonesia yang didirikan pada 1942 dan menjadi sebuah grup perusahaan yang bergerak di banyak bidang. Sekarang ini, perusahaan ini bergerak di bidang telekomunikasi, produksi pipa, bahan bangunan, komponen otomotif, dan investasi dalam pertambangan batu bara.

15. PT. Barito Pasific Timber Tbk

PT. Barito Pasific Timber Tbk merupakan perusahaan kayu dan pengolahannya, kantor pusat beralamat di Wisma Barito Pacific Twr. B, LT.9, Jl. Letjen S. Parman Kav.62-63, Jakarta. nomor NPWP 01.124.461.3-054.000. PT. Barito Pasific Timber Tbk berdiri pada tanggal 04 April 1979. Perusahaan ini mempunyai anak cabang di Banjarmasin dan Pontianak.

16. PT. Berlian Laju Tanker Tbk

PT. Berlian Laju Tanker Tbk merupakan perusahaan publik yang bergerak dalam bidang transportasi dan bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1979. Salah satu tokoh penting pada PT. Berlian Laju Tanker Tbk adalah Bapak Widihardja Tanudjaja. Jumlah 52 karyawan PT. Berlian Laju Tanker periode tahun 2008 sekitar 245 karyawan.

17. PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Indocement atau Perseroan adalah salah satu produsen besar di Indonesia kualitas semen dan produk semen khusus. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1985 dan telah terintegrasi operasional pabrik semen dengan kapasitas produksi tahunan yang dirancang sebesar 17,1 juta ton semen. Saat ini mengoperasikan 12 pabrik, sembilan diantaranya berlokasi di Citeureup, Bogor, Jawa Barat, dua di Palimanan, Cirebon, Jawa Barat, dan satu di Tarjun, Kotabaru, Kalimantan Selatan. “Sejak tahun 2005, Perusahaan telah melakukan diversifikasi rangkaian produknya dengan memperkenalkan Semen Portland Komposit PCC di pasar. Perusahaan juga memproduksi semen jenis lain yaitu Biasa Semen Portland Tipe I, Tipe II dan Tipe V serta Oil Well Cement dan Semen Putih. Untuk saat ini, Indocement merupakan produsen Semen Putih hanya di Indonesia.produk Perseroan dipasarkan dengan nama merek Tiga Roda”.

18. PT. Indofood Sukses Makmur Tbk

PT. Indofood Sukses Makmur Tbk didirikan di Republik Indonesia pada tanggal 14 Agustus 1990, ruang lingkup kegiatan Perusahaan terdiri dari, antara lain, produksi mie, penggilingan tepung, kemasan, jasa manajemen serta penelitian dan pengembangan. Saat ini, Perusahaan 53 terutama bergerak di bidang pembuatan mie dan penggilingan tepung terigu. Perusahaan memulai operasi komersialnya pada tahun 1990.

19. PT. Medco Energi International Tbk

Dokumen yang terkait

Pengaruh return on equty (REO), return on asset (ROA) dan economic value added (EVA) terhadap return saham pada perusahaan yang tercatat di Jakarta Islamic Index (JII) : studi empiris pada Perusahaan Manufaktur di BEI

30 335 109

Pengaruh ukuran perusahaan, Leverage, economic value added, return on investment, dan earning pershare terhadap return yang diterima pemegang saham (studi empiris pada industri makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia)

0 9 123

Pengaruh kenerja keuangan perusahaan terhadap return saham Syariah (studi pada perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index)

0 4 109

Analisis pengaruh rasio modal saham terhadap return yang diterima oleh pemegang saham (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2004-2008)

0 4 96

Pengaruh financing to deposit ratio (FDR) dan return on asset (ROA) terhadap return bagi hasil deposito mudharabah: studi pada PT. Bank muamalat Indonesia, Tbk

0 4 1

Pengaruh laba akuntansi arus kas, dan return on asset terhadap return saham: studi empiris pada industri barang konsumsi yang terdaftar di bursa efek Indonesia Periode 2007-2009

1 7 111

Analisis pengaruh return on equty (roe) debet equity ratio (der) price earning ratio (per) Eraning growth ratio(Egr) dan return on assets (roa) terhadap financial leverage : studi empiris pada perusahaan manufaktur di rei

1 56 115

Analisis pengaruh economic value added (EVA), return on assets (ROA), return on equity (ROE), firm size dan sales growth terhadap stock return dan market value added (MVA)

1 7 147

Pengaruh laporan arus kas dan likuiditas perusahaan terhadap return saham pada perusahaan yang terdaftar di BEI

0 8 82

Pengaruh rasio utang dan perputaran persediaan terhadap return on assets (ROA) : (studi kasus pada perusahaan tekstil yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

3 28 132