Pembatasan dan Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian

memiliki lokasi yang paling strategis, teknologi yang tepat guna, atribut barang yang sesuai dengan kehendak konsumen, memasarkan produk baru paling cepat, merk dan reputasi teruji serta memberikan nilai barang yang lebih besar daripada uang yang dikeluarkan konsumen. 9 Perusahaan yang berhasil mengendalikan pasar adalah perusahaan yang selalu menyeimbangkan dengan baik dua orientasi, yaitu orientasi pelanggan dan orientasi pesaing. Dengan memperhatikan kedua orientasi tersebut akan menghasilkan kinerja pemasaran yang lebih baik. Salah satunya, yaitu orientasi pada pesaing, dengan cara melakukan pengembangan strategi terhadap produk yang meliputi diferensiasi atau diversifikasi produk, variasi produk, dan inovasi produk. 10 c Strategi Strategi itu sendiri merupakan tindakan yang terintegrasi dalam mengejar keunggulan kompetitif. Strategi yang sukses membutuhkan pemahaman atas nilai yang unik yang menjadi sumber keunggulan kompetitif perusahaan. Perusahaan akhirnya sukses karena kemampuan mereka melaksanakan aktivitas spesifik atau sekelompok aktivitas lebih baik daripada pesaing mereka. Aktivitas-aktivitas ini membuat perusahaan menciptakan nilai yang unik bagi para pelanggan mereka. Ini adalah nilai yang merupakan pusat untuk mencapai dan mendukung keunggulan kompetitif. Nilai yang unik ini harus merupakan sesuatu yang tidak mudah ditandingi 9 Bambang Hariadi, Strategi Manajemen: Strategi Memenangkan Perang Bisnis, Malang: Bayumedia, 2005, h. 99. 10 Endang Sutrasmawati, “Pengaruh Kompetisi Produk dalam Meningkatkan Kinerja Pemasaran Melalui Competitive Advantage ”, Jurnal Bisnis dan Ekonomi, Vol. 15 No. 2, September 2008, h. 93. oleh pesaing. Keunikan dan besarnya nilai pelanggan itu diciptakan oleh strategi perusahaan yang akhirnya ditentukan oleh persepsi pelanggan. 11

2. Kerangka Konseptual

F. Sistematika Penulisan Agar pembahasan skripsi ini lebih terarah, maka disusun sistematika penulisan yang terdiri dari lima bab dengan rincian sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Pada bab ini diuraikan tentang Latar Belakang Masalah, Identifikasi Masalah, Pembatasan dan Perumusan Masalah, Tujuan dan Manfaat Penelitian, Review 11 Warren, J. Keegan, Manajemen Pemasaran Global, Jakarta: PT. Indeks Kelompok Gramedia, 2003, h. 17. Produk Asuransi Pendidikan PT. Asuransi Takaful Keluarga PT. Asuransi Jiwa BRIngin Life Syariah Competitive Advantage Asuransi Pendidikan PT. Asuransi Takaful Keluarga serta Strategi Pemasaran Competitive Advantage Asuransi Pendidikan PT. Asuransi Jiwa BRIngin Life Syariah serta Strategi Pemasaran Analisis Bentuk Competitive Advantage dari segi Keunggulan Produk, Kinerja Pemasaran, Reputasi Perusahaan, Kualitas Produk dan SDM dalam Perusahaan