Establishment and General Information

PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015, 2014 DAN 1 JANUARI 2014 31 DESEMBER 2013 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2015, 2014 AND JANUARY 1, 2014 DECEMBER 31, 2013 AND FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2015 AND 2014 Continued - 11 - Disajikan kembali Catatan 2 Tahun Operasi As restated Note 2 Komersial Start of Jenis Proyek Domisili Commercial Nama Proyek Project Type Domicile 2015 2014 Operations Project Name 2015 2014 Rp’000 Rp’000 PT Karya Pratama Propertindo KPP - Jakarta 100,00 100,00 Pra-operasi Sofitel Bali Ubud 146.854.832 136.117.248 Pre-operating Resort and Spa PT Simprug Mahkota Indah SMI Apartemen Jakarta 60,00 60,00 2015 The Pakubuwono 1.020.569.734 659.518.374 Apartment Spring PT Agung Pesona Unggul APU - Jakarta 100,00 100,00 Pra-operasi - 482.067 482.559 Pre-operating PT Pesona Agung Lestari PAL - Jakarta 100,00 100,00 Pra-operasi - 1.012.564 6.005.227 Pre-operating PT Griya Agung Sukses GAS - Jakarta 100,00 100,00 Pra-operasi - 499.900 480.300 Pre-operating PT Dimas Pratama Indah DPI Apartemen, rumah toko dan Batam 80,00 80,00 2013 Orchard Park 674.513.497 348.731.336 rumahApartment, Batam shop house and houses PT Sinar Menara Deli SMD Apartemen, perkantoran, Medan 58,00 58,00 2013 Podomoro City 1.682.816.831 1.331.830.788 pusat perbelanjaan, dan Deli Medan pengelola hotel Apartment, office , mall, and hotel operator PT Wahana Sentra Sejati WSS Rumah toko Jakarta 69,00 69,00 2013 Harco Glodok 464.497.144 431.225.180 shophouses PT Caturmas Karsaudara CMK Pusat perbelanjaan Jakarta 50,01 50,01 2014 Plaza Kenari 349.364.196 332.909.467 Mall Mas PT Graha Cipta Kharisma GCK - Jakarta 85,00 85,00 Pra-operasi Podomoro Park 598.306.738 426.170.866 Pre-operating PT Central Tata Makmur CTM - Jakarta 99,98 - Pra-operasi - 500.000 - Pre-operating PT Podomoro Bangun Abadi PBA - Jakarta 99,98 - Pra-operasi - 500.000 - Pre-operating PT Podomoro Central Sejahtera PCS - Jakarta 99,98 - Pra-operasi - 500.000 - Pre-operating PT Podomoro Sukses Lestari PSL - Jakarta 99,98 - Pra-operasi - 500.000 - Pre-operating Kepemilikan tidak langsungIndirect Method PT Pluit Propertindo PP Pusat perbelanjaan Jakarta 52,78 52,78 2009 Mal Emporium 713.179.504 762.123.998 Mall Pluit PT Agung Dinamika Perkasa ADP - Jakarta 99,82 99,82 Pra-operasi - 319.324.066 251.912.456 Pre-operating PT Muara Wisesa Samudra MWS - Jakarta 79,86 79,86 2012 Pluit City 1.826.403.840 1.316.177.814 PT Tirta Kelola Sukses TKS - Jakarta 99,82 99,76 Pra-operasi - 8.020.666 5.351.639 Pre-operating PT Kencana Kelola Sukses KKS - Jakarta 99,72 99,72 Pra-operasi - 78.756 79.223 Pre-operating PT Buana Surya Lestari BSL - Jakarta 89,91 89,91 Pra-operasi - 272.374.244 272.189.592 Pre-operating PT Jaladri Kartika Pakci JKP - Jakarta 99,90 99,90 Pra-operasi - 480.972.076 422.153.088 Pre-operating PT Astakona Megahtama AM - Karawang 89,99 89,99 Pra-operasi - 151.167.618 131.505.280 Pre-operating PT Tatar Kertabumi TK - Karawang 89,93 89,93 Pra-operasi - 108.375.520 107.754.598 Pre-operating PT Pandega Layar Prima PLP - Balikpapan 64,94 64,94 2013 - 1.910.672 3.984.405 Termasuk kepemilikan tidak langsung melalui KUS sebesar 0,02Including indirect ownership through KUS for 0.02 Kepemilikan tidak langsung melalui KGP Indirect ownership throught KGP Kepemilikan tidak langsung melalui KUS Indirect ownership throught KUS Kepemilikan tidak langsung melalui BSM Indirect ownership throught BSM Kepemilikan tidak langsung melalui PGK Indirect ownership throught PGK Kepemilikan tidak langsung melalui PCN Indirect ownership throught PCN Pemilikan Sub sidiaries Entitas Anak Persentase Percentage of Ownership Jumlah aset sebelum eliminasi Total assets b efore elimination 31 DesemberDecemb er 31, PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015, 2014 DAN 1 JANUARI 2014 31 DESEMBER 2013 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Lanjutan PT AGUNG PODOMORO LAND Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2015, 2014 AND JANUARY 1, 2014 DECEMBER 31, 2013 AND FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2015 AND 2014 Continued - 12 - 2015 2015 Pada bulan Desember 2015, Perusahaan mendirikan CTM, PBA, PCS dan PSL dengan modal ditempatkan dan disetor masing-masing sebesar Rp 499.900 ribu atau setara dengan 99,98 kepemilikan saham CTM, PBA, PCS dan PSL. In December 2015, the Company established CTM, PBA, PCS and PSL with issued and paid-up capital of Rp 499,900 thousand or equivalent to 99.98 ownership in CTM, PBA, PCS and PSL. Pada bulan Desember 2015, Perusahaan membeli saham TTLM dari pemegang saham lainnya, sebesar Rp 1.350.000 ribu atau setara dengan 2,5 kepemilikan di TTLM. Selisih yang timbul dari pembelian sebagian kepemilikan entitas anak dengan nilai buku dari kepentingan non-pengendali sebesar Rp 533.012 ribu diakui sebagai selisih transaksi ekuitas dengan pihak non-pengendali pada laporan posisi keuangan konsolidasian. In December 2015, the Company bought TTLM’s share from another shareholder, amounting to Rp 1,350,000 thousand or equivalent to 2.5 ownership in TTLM. Difference between cash consideration from the purchase of partial addition of interest in subsidiaries and carrying amount of non- controlling interest amounting to Rp 533,012 thousand was recognized as difference in value of equity transaction with non-controlling interest in the consolidated statements of financial position. 2014 2014 Pada bulan Pebruari 2014, Perusahaan membeli saham GPL dari pemegang saham lainnya, sebesar Rp 163.106.902 ribu atau setara dengan 24,74. Selisih yang timbul dari pembelian sebagian kepemilikan entitas anak dengan nilai buku dari kepentingan non- pengendali sebesar Rp 17.025.563 ribu diakui sebagai selisih transaksi ekuitas dengan pihak non-pengendali pada laporan posisi keuangan konsolidasian. In February 2014, the Company bought GPL’s share from another shareholder, amounting to Rp 163,106,902 thousand or equivalent to 24.74 ownership in GPL. Difference between cash consideration from purchase of partial addition of interest in subsidiaries and carrying amount of non-controlling interest amounting to Rp 17,025,563 thousand was recognized as difference in value of equity transaction with non-controlling interest in the consolidated statements of financial position. Pada tahun 2014, Perusahaan juga melakukan akuisisi entitas anak WSS, GCK dan CMK seperti yang diungkapkan pada Catatan 39. In 2014, The Company also acquired WSS, GCK and CMK as described in Note 39. c. Penawaran Umum Efek Grup c. Public Offering of Shares and Bonds of the Group Saham Shares Pada tanggal 1 Nopember 2010, Perusahaan memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan Bapepam-LK, sekarang Otoritas Jasa Keuangan - OJK dengan suratnya No. S-9845BL2010 untuk melakukan penawaran umum perdana 6.150.000.000 saham Perusahaan kepada masyarakat. Pada tanggal 11 Nopember 2010, saham tersebut telah dicatatkan pada Bursa Efek Indonesia. On November 1, 2010, the Company obtained the notice of effectivity from the Chairman of the Capital Market and Financial Institution Agency Bapepam-LK, now Financial Service Authority of Indonesia - OJK in his letter No. S-9845BL2010 for its public offering of 6,150,000,000 shares. On November 11, 2010, these shares were listed on the Indonesia Stock Exchange. Pada tanggal 11 Nopember 2010, 14.350.000.000 saham Perusahaan milik pemegang saham pendiri telah tercatat pada Bursa Efek Indonesia. On November 11, 2010, 14,350,000,000 shares owned by the founding stockholders were listed on the Indonesia Stock Exchange. Pada tanggal 31 Desember 2015, seluruh saham Perusahaan sebanyak 20.500.900.000 saham telah tercatat pada Bursa Efek Indonesia. As of December 31, 2015, all of the Company’s 20,500,900,000 outstanding shares have been listed on the Indonesia Stock Exchange.