UANG MUKA PENJUALAN DAN PENDAPATAN DITERIMA DIMUKA

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015, 2014 DAN 1 JANUARI 2014 31 DESEMBER 2013 SERTA UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Lanjutan NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2015, 2014 AND JANUARY 1, 2014 DECEMBER 31, 2013 AND FOR THE YEARS ENDED DECEMBER 31, 2015 AND 2014 Continued - 87 - Perhitungan imbalan pasca kerja dihitung oleh aktuaris independen PT RAS Actuarial Consulting untuk tahun 2015 dan PT Bumi Dharma Aktuaria untuk tahun 2014. Asumsi utama yang digunakan dalam menentukan penilaian aktuarial adalah sebagai berikut: The cost of providing post-employment benefits is calculated by independent actuaries PT RAS Actuarial Consulting for the year 2015 and PT Bumi Dharma Aktuaria for the year 2014. The actuarial valuation was carried out using the following key assumptions: 2015 2014 Tingkat diskonto per tahun 9 - 9,1 8 - 9 Discount rate per annum Tingkat kenaikan gaji per tahun 5 - 10 5 - 10 Salary increment rate per annum Tingkat pensiun normal 55 tahunyears 55 tahunyears Normal retirement rate Tingkat kematian Indonesia Mortality Indonesia Mortality Mortality rate Table 3 Table 3 31 DesemberDecember 31, Asumsi aktuarial yang signifikan untuk penentuan kewajiban imbalan pasti adalah tingkat diskonto, kenaikan gaji yang diharapkan dan mortalitas. Sensitivitas analisis di bawah ini ditentukan berdasarkan masing-masing perubahan asumsi yang mungkin terjadi pada akhir periode pelaporan, dengan semua asumsi lain konstan. Significant actuarial assumptions for the determination of the defined obligation are discount rate, expected salary increase and mortality. The sensitivity analysis below have been determined based on reasonably possible changes of the respective assumptions occurring at the end of the reporting period, while holding all other assumptions constant. • Jika tingkat diskonto lebih tinggi lebih rendah 100 basis poin, kewajiban imbalan pasti akan berkurang menjadi sebesar Rp 179.415.130 ribu meningkat menjadi sebesar Rp 162.989.727 ribu. • If the discount rate increases decreases by 100 basis point, post-employment benefits obligation will be decrease to Rp 179,415,130 thousand increase to Rp 162,989,727 thousand. • Jika pertumbuhan gaji yang diharapkan naik turun sebesar 1, kewajiban imbalan pasti akan naik menjadi sebesar Rp 179.469.999 ribu turun menjadi sebesar Rp 162.861.954 ribu. • If the expected salary growth increases decreases by 1, the post-employment benefits obligation will be increase to Rp 179,469,999 thousand decrease to Rp 162,861,954 thousand. • Jika tingkat kematian meningkat turun dalam satu tahun untuk pria dan wanita, kewajiban imbalan pasti akan meningkat menjadi sebesar Rp 170.895.645 ribu turun menjadi sebesar Rp 170.499.774 ribu. • If the mortality rate increases decreases by one year for both men and women, the post- employment benefits obligation will be increase to Rp 170,895,645 thousand decrease to Rp 170,499,774 thousand. Analisis sensitivitas yang disajikan di atas mungkin tidak mewakili perubahan yang sebenarnya dalam kewajiban imbalan pasti mengingat bahwa perubahan asumsi terjadinya tidak terisolasi satu sama lain karena beberapa asumsi tersebut mungkin berkorelasi. The sensitivity analysis presented above may not be representative of the actual change in the post- employment benefit obligation as it is unlikely that the change in assumptions would occur in isolation of one another as some of the assumptions may be correlated. Selanjutnya, dalam menyajikan analisis sensitivitas di atas, nilai kini kewajiban imbalan pasti dihitung dengan menggunakan metode projected unit credit pada akhir periode pelaporan, yang sama dengan yang diterapkan dalam menghitung liabilitas manfaat pasti yang diakui dalam laporan posisi keuangan. Furthermore, in presenting the above sensitivity analysis, the present value of the post-employment benefit obligation has been calculated using the projected unit credit method at the end of the reporting period, which is the same as that applied in calculating the post-employment benefits obligation recognized in the consolidated statement of financial position. Tidak ada perubahan dalam metode dan asumsi yang digunakan dalam penyusunan analisis sensitivitas dari tahun sebelumnya. There was no change in the methods and assumptions used in preparing the sensitivity analysis from prior years.