DESKRIPSI PRASYARAT Analisis Kimia SMT 1

xi I. PENDAHULUAN

A. DESKRIPSI

Buku Analisis Kimia Dasar merupakan mata pelajaran kimia dasar yang mengkaji empat Kompetensi Dasar KD, tentang konsep dasar ilmu kimia, stoikiometri, pembuatan larutan, dasar-dasar analisis kualitatif, analisis kation dan anion dan analisis fisis. Pendekatan yang digunakan dalam pembelajaran ini adalah learning by expericence yang dipadukan dengan contextual. Ruang lingkup meliputi Aplikasi konsep dasar ilmu kimia dalam percobaan dilaboratorium kimia,Perhitungan stoikiometri,Pembuatanlarutanreagens, Dasar-dasar analisis kualitatif metode H 2 S, Pemeriksaan kation dan anion Analisis fisis

B. PRASYARAT

Siswa atau peserta didik yang akan mempelajari kompetensi dalam buku ini adalah mereka yang telah menguasai kemampuan sebagai pelaku pengujian kimia dasar 1. Unit kompetensi yang sudah harus dikuasasi adalah : 1. Kompetensi mengetahui peralatan gelas dan sejenisnya 2. Kompetensi memahami tentang bahan kimia 3. Kompetensi penggunaan alat pelindung diri APD 4. Kompetensi melakukan kerja dengan aman sesuai prosedur

1. PETUNJUK PENGGUNAAN BUKU TEKS

2. Petunjuk Bagi siswa

Buku ini merupakan bahan ajar untuk mencapai kompetensi inti menyangkut kegiatan pengujian kimia dasar terdiri dari empat kegiatan belajar yang secara total memerlukan 92 jam pelajaran. Adapun petunjuk penggunaan adalah sbb:

a. Bacalah Buku ini secara berurutan dari Kata Pengantar sampai Daftar

Cek Kemampuan pahami dengan benar isi dari setiap babnya. Di unduh dari : Bukupaket.com xii

b. Setelah Anda mengisi Cek Kemampuan, apakah Anda termasuk kategori

orang yang perlu mempelajari buku ini? Apabila Anda menjawab YA, maka pelajari buku ini.

c. Laksanakan semua tugas-tugas yang ada dalam buku ini agar

kompetensi Anda berkembang sesuai standar.

d. Lakukan kegiatan belajar untuk mendapatkan kompetensi sesuai

dengan yang disetujui oleh Guru.

e. Setiap mempelajari satu sub kompetensi, Anda harus mulai dari

memahami tujuan kegiatan pembelajarannya, menguasai pengetahuan pendukung Uraian Materi, melaksanakan tugas-tugas.

f. Setelah selesai mempelajari buku ini silahkan Anda mengerjakan

latihan.

g. Laksanakan Lembar Kerja untuk pembentukan psikomotorik skills

sampai Anda benar-benar terampil sesuai standar. Apabila Anda mengalami kesulitan dalam melaksanakan tugas ini, konsultasikan dengan guru.

h. Setelah mampu menguasai bahan ajar ini, peserta didik dapat

mengajukan rencana pre konsultasi kepada gurupembimbing dalam rangka Uji Kompetensi.

i. Rundingkan dengan gurupembimbing waktu pelaksanaan penilaian

keterampilan, sampai peserta didik mendapat pengakuan kompenten pada kompetensi Analisis Kimia Dasar 1

C. Petunjuk Bagi Guru pembimbing praktikum atau guru teori di kelas