Implementasi kebijakan adalah tindakan atau proses atau pelaksanaan Defenisi Operasionalisasi

31 perhatian ilmu sosial. Dengan konsep peneliti melakukan abstraksi dan menyederhanakan pemikirannya melalui penggunaan satu istilah untuk beberapa kejadian events yang berkaitan satu dengan yang lainnya 15 . Maka untuk mendapatkan batasan masalah yang jelas, defenisi konsep yang diberikan penulis adalah: a. Kebijakan publik adalah serangkaian pedoman dan dasar rencana yang akan dilakukan oleh pemerintah dalam mengatasi sebuah persoalan yang ada dalam kehidupan masyarakatnya dengan hubungan yang mengikat. Jadi, kebijakan publik berpusat pada penyelesaian masalah yang sudah nyata. Kebijakan publik yang dimaksud dalam penelitian ini adalah Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031.

b. Implementasi kebijakan adalah tindakan atau proses atau pelaksanaan

terhadap kebijakan yang telah ditetapkan dan dijalankan dengan berbagai program untuk mencapai tujuan dan kepentingan bersama. Implementasi kebijakan yang dimaksud dalam penelitian ini adalah Implementasi Peraturan Daerah Kota Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031 dengan melihat variabel berikut: 1. Standar dan sasaran kebijakan 2. Komunikasi 3. Disposisi 4. Sumber dayadan 15 Effendi, Sofian. 2012. Metode Penelitian Survei Jakarta: LP3ES. hal. 32. Universitas Sumatera Utara 32 5. Struktur birokrasi. c. Rencana Tata Ruang Wilayah RTRW Kota Medan adalah sebagai alat operasionalisasi pelaksanaan pembangunan di Wilayah Kota Medan yang bertujuan untuk menciptakan ruang kota yang berwawasan lingkungan.

1.8. Defenisi Operasionalisasi

1. Standar dan Saaran Kebijakan Untuk mengukur kinerja implementasi kebijakan tentunya menegaskan standar dan sasaran tertentu yang harus dicapai oleh para pelaksana kebijakan. Dengan adanya ketegasan standar dan sasaran kebijakan, maka implementor akan lebih mudah menentukan atau membuat strategi, bahkan mengarahkan bawahan dan mengoptimalkan fasilitas yang dibutuhkan. Ada pun yang dimaksud dengan standar dan sasaran kebijakan dalam penelitian ini adalah: a. Tujuan atau kepentingan yang terdapat dalam kebijakan b. Manfaat yang dihasilkan c. Pelaku kebijakan 2. Komunikasi Komunikasi diperlukan supaya tercipta konsistensi atau keseragaman dari ukuran dasar dan tujuan sehingga implementor mengetahui secara tepat ukuran maupun tujuan kebijakan itu. Komunikasi antar organisasi juga menunjuk adanya tuntutan saling dukung antar institusi yang berkaitan dengan programkebijakan. Komunikasi yang dimaksudkan dalam penelitian ini adalah: a. Kerjasama para implementor b. Metode sosialisasi kebijakanprogram yang digunakan Universitas Sumatera Utara 33 c. Intensitas komunikasi 3. Disposisi atau Sikap Sikap para implementor sangat dibutuhkan dalam menjalankan sebuah kebijakan program. Ada pun yang dimaksud dengan sikap implementor yang ditujukan dalam penelitian ini adalah: a. Gambaran komitmen dan kejujuran yang dapat dilihat dari konsistensi antara pelaksanaan kegiatan dengan guideline yang telah ditetapkan. b. Sikap demokratis yang dapat dilihat dari proses kerjasama antar implementor. 4. Sumber Daya Sumber daya yang memadai baik sumber daya manusia maupun finansial sangat penting dalam menjalankan kebijakanprogram. a. Kemampuan implementor, dengan melihat jenjang pendidikan, pemahaman terhadap tujuan dan sasaran serta aplikasi detail program, kemampuan menyampaikan program dan mengarahkan. b. Ketersedian finansial, dengan melihat kebutuhan dana, prediksi kekuatan dana dan besaran biaya. 5. Struktur Birokrasi Aspek struktur birokrasi ini mencakup dua hal penting pertama adalah standard operating procedur SOP dan struktur organisasi pelaksana sendiri. a. Ketersediaan SOP yang mudah dipahami. b. Struktur organisasi pelaksana yang melihat rentang kendali antara pimpinan dan bawahan. Universitas Sumatera Utara 34

1.9. Sistematika Penulisan

Dokumen yang terkait

Implementasi Peraturan Daerah Kota Binjai Nomor 7 Tahun 2011 tentang Sistem Informasi Administrasi Kependudukan (SIAK)

6 111 114

Perilaku Mahasiswa USU Tentang HIV/AIDS Tahun 2011

0 20 56

Implementasi Kebijakan Penyediaan Ruang Terbuka Hijau Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

2 40 170

Implementasi Kebijakan Penyediaan Ruang Terbuka Hijau Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 15

Implementasi Kebijakan Penyediaan Ruang Terbuka Hijau Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 1

Implementasi Kebijakan Penyediaan Ruang Terbuka Hijau Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 58

Implementasi Kebijakan Penyediaan Ruang Terbuka Hijau Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 5

Implementasi Kebijakan Penyediaan Ruang Terbuka Hijau Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 6

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Implementasi Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 35

Implementasi Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan Tahun 2011-2031

0 0 13