Konsumsi Bahan Bakar Pengujian Akhir

commit to user 70 Gambar 4.46 Wiring Finshing Membuat dudukan ECU dibawah dashboard dan terlindung dari air, karena ECU sangat riskan dengan air. Gambar 4.47 Letak ECU Setelah fnishing selesai, kemudian memeriksa volume air radiator dan oli sebelum start engine. Apabila volume sudah tepat, engine dapat di starter.

4.9 Pengujian Akhir

Pengujian akhir pada kendaraan dilakukan untuk memperoleh data yang berupa jumlah konsumsi bahan bakar dan emisi gas buang. Sehingga diperoleh data ketika engine belum dimodifikasi dan setelah engine selesai dimodifikasi. Perbedaan dari kedua data tersebut merupakan kajian yang menjadi bahasan dalam laporan proyek akhir ini. Pengujian akhir pada engine dibagi menjadi 2 bagian yaitu :

4.9.1 Konsumsi Bahan Bakar

Setelah engine selesai dimodifikasi, diperlukan data mengenai efisiensi bahan bakar. Hal tersebut dilakukan untuk mengetahui perbedaan konsumsi bahan bakar dari sebelum dimodifikasi dan setelah dimodifikasi. Dengan demikian kedua data hasil konsumsi bahan bakar tersebut dapat dianalisa dan mengetahui boros tidaknya dalam penggunaan bahan bakar. commit to user 71 Untuk melakukan pengujian konsumsi bahan bakar tersebut diperlukan beberapa alat dan proses sebagai berikut : 1. Melepaskan selang bensin input saringan bensin dan selang return yang menuju tangki bensin. Kemudian pada input saringan bensin tersebut disambung dengan selang bensin yang panjangnya kurang lebih 2 meter dan dipasang pompa bahan bakar. Kemudian menyiapkan gelas ukur dengan kapasitas 2 liter yang ditempatkan pada tempat yang datar dan diisi dengan bensin. 2. Memasang terminal pompa bensin dan kemudian memasukkan pompa bensin tersebut bersama selang return ke dalam gelas ukur yang telah terisi dengan bensin. Gambar 4.48 Pemasangan pompa bensin pada gelas ukur 3. Memasang analog tachometer untuk mengetahui kecepatan putaran engine pada kecepatan putar RPM yang bervariasi. Terminal analog tachometer dipasang pada – coil dan + bateray. Gambar 4.49 Pemasangan Tachometer commit to user 72 4. Menghidupkan engine dan menunggu sampai engine mencapai suhu kerja, kemudian melakukan pengujian dengan mengukur waktu pengurangan 100cc bensin dengan keadaan mesin tanpa beban v-belt untuk AC dan power steering dilepas, dan divariasikan dalam berbagai RPM. Pengambilan data dilakukan dua kali di setiap putaran mesin dan diambil waktu rata-rata dari hasil data tersebut. Dari pengujian konsumsi bahan bakar bensin tersebut diperoleh beberapa hasil data sebagai berikut: Tabel 4.3 Tabel Fuel Consumption Putaran mesin rpm Waktu menit100 ml Fuel Consumption mls 900 5.58’ 0,2985 1400 3.85 ’ 0,4329 1900 2.82 ’ 0,5899 2400 2.23 ’ 0,7462 2900 1. 84’ 0,9049 3400 1.57 ’ 1,0582 Dari data pengujian tersebut dapat dibuat grafik fuel consumption terhadap kecepatan putar engine. Grafik fuel consumption engine 5K yang sudah dimodifikasi pada beberapa variasi putaran tersebut adalah sebagai berikut : Gambar 4.50 Grafik Fuel Comsumption commit to user 73

4.9.2 Emisi Gas Buang