Aspek sikap Proporsi Tingkat Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Responden

39 Gambar 2. Perbandingan Jumlah Responden Berdasarkan Aspek Pengetahuan Mengenai Antibiotika Pada Pretest, Posttest-I, Posttest-II dan Posttest-III

2. Aspek sikap

a. Pretest. Dari hasil penelitian mengenai sikap responden diketahui bahwa sebagian besar responden memiliki sikap yang cukup mengenai antibiotika yaitu sebesar 73,68 28 orang, responden yang memiliki pengetahuan yang baik sebesar 23,68 9 orang dan responden yang memiliki pengetahuan kurang sebesar 2,63 1 orang. Hal ini menunjukkan bahwa ada 76,31 responden yang dapat ditingkatkan sikapnya sehingga perlu maka dilakukan edukasi mengenai antibiotika. b. Posttest-I. Berdasarkan hasil perhitungan diketahui bahwa jumlah responden dengan kategori baik yaitu sebesar 47,37 18 orang, responden dengan kategori cukup yaitu sebesar 47,37 18 orang dan responden dengan kategori kurang yaitu 5,26 2 orang. Pada posttest-I terjadi penignkatan sikap, hal ini dimungkinkan karena 18.42 55.26 26.32 65.79 31.58 2.63 47.37 50 2.63 63.16 28.95 7.89 0.00 10.00 20.00 30.00 40.00 50.00 60.00 70.00 Baik Cukup Kurang Ju m lah r esp on d en Kategori Pre Post-I Post-II Post-III 40 responden memahami dengan baik edukasi yang diberikan oleh narasumber ditunjukkan dengan peran aktif responden dalam sesi diskusi dengan narasumber. Peningkatan sikap ini juga didukung oleh Azwar, 2011 dimana interaksi yang terjadi antara narasumber dan responden sewaktu eduksi seminar berlangsung dapat mempengaruhi sikap responden. c. Posttest-II. Berdasarkan hasil perhitungan diketahui bahwa jumlah responden dengan kategori baik yaitu sebesar 63,16 24 orang, responden dengan kategori cukup yaitu sebesar 36,84 14 orang dan tidak ada responden pada kategori kurang. d. Posttest-III. Berdasarkan hasil perhitungan diketahui bahwa jumlah responden dengan kategori baik yaitu sebesar 44,74 17 orang, responden dengan kategori cukup yaitu sebesar 52,63 20 orang dan responden yang memiliki sikap kurang yaitu sebesar 2,63 1 orang. Data jumlah responden disajikan pada Gambar 3. Gambar 3. Perbandingan Jumlah Responden Berdasarkan Aspek Sikap Mengenai Antibiotika Pada Pretest, Posttest-I, Posttest-II dan Posttest-III 23.68 73.68 2.63 47.37 47.37 5.26 63.16 36.84 44.74 52.63 2.63 0.00 10.00 20.00 30.00 40.00 50.00 60.00 70.00 80.00 Baik Cukup Kurang Ju m lah r esp on d en Kategori Pre Post-I Post-II Post-III 41

3. Aspek tindakan

Dokumen yang terkait

SKRIPSIKEBUTUHAN SISWI SMA STELLA DUCE 1 KEBUTUHAN SISWI SMA STELLA DUCE 1 YOGYAKARTA MEMBACA MEDIA MASSA CETAK TENTANG KOREAN POP (Studi Deskriptif Kuantitatif Kebutuhan Membaca Media Massa Cetak tentang Korean Pop pada Siswi SMA Stella Duce 1 Yogyakarta

0 2 16

Peningkatan pengetahuan, sikap dan tindakan wanita pra lansia di Kecamatan Umbulharjo tentang antibiotika dengan metode CBIA.

1 8 113

Peningkatan pengetahuan, sikap, dan tindakan wanita usia lanjut pada kelompok Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK), Kelurahan Terban, Yogyakarta tentang antibiotika dengan metode seminar.

0 0 113

Peningkatan pengetahuan, sikap, dan tindakan siswi SMK di Kecamatan Depok Kabupaten Sleman tentang diabetes melitus melalui metode CBIA.

0 0 127

Peningkatan pengetahuan sikap dan tindakan pria lansia tentang antibiotika dengan metode seminar di Kelurahan Baciro Kecamatan Gondokusuman Yogyakarta.

0 1 147

Peningkatan pengetahuan, sikap dan tindakan pria usia lanjut di Kecamatan Umbulharjo tentang antibiotika dengan metode CBIA.

0 0 128

Peningkatan pengetahuan, sikap, dan tindakan wanita dewasa di Dusun Krodan tentang antibiotika dengan metode seminar.

0 0 115

Peningkatan pengetahuan, sikap dan tindakan pria dewasa tentang antibiotika di Kecamatan Gondokusuma Yogyakarta dengan metode seminar.

0 2 114

Peningkatan pengetahuan, sikap dan tindakan remaja wanita di Kecamatan Umbulharjo tentang antibiotika dengan metode CBIA.

0 2 122

MINAT SISWI TERHADAP PEMBELAJARAN ANSAMBEL STRING DI SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA.

0 0 78