Uji Multikolinieritas Uji Asumsi Klasik a. Uji Normalitas

b. Uji Multikolinieritas

Menurut Erlina dan Mulyani 2007: 107, “Uji ini bertujuan untuk menguji apakah model regresi ditemukan adanya korelasi diantara variabel independen.” Dalam penelitian ini, untuk mendeteksi ada tidaknya gejala multikolinieritas adalah dengan melihat besaran korelasi antar variabel independen dan besarnya tingkat kolinieritas yang masih dapat ditolerir, yaitu: Tolerance 0.10 dan Variance Inflation Factor VIF 10. Berikut disajikan tabel hasil pengujian: Tabel 4.4 Uji Multikolinieritas fSQRT_CAR, SQRT_DER, SQRT_NPL, SQRT_OR, SQRT_LDR Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Tolerance VIF 1 Constant 1.691 .339 4.993 .000 SQRT_X1 -.320 .340 -.163 -.942 .350 .296 3.384 SQRT_X2 -.009 .047 -.036 -.187 .853 .243 4.115 SQRT_X3 -.449 .166 -.273 -2.698 .009 .865 1.156 SQRT_X4 -.760 .231 -.365 -3.282 .002 .720 1.389 SQRT_X5 -.502 .130 -.426 -3.866 .000 .734 1.363 a. Dependent Variable: SQRT_Y Sumber: Data yang diolah penulis, 2009. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.5 Coefficient Correlations untuk ROE = fSQRCAR, SQRDER, SQRNPL, SQROR, SQRLDR Coefficient Correlations a Model SQRT_X5 SQRT_X3 SQRT_X1 SQRT_X4 SQRT_X2 1 Correlations SQRT_X5 1.000 -.043 .477 -.141 .501 SQRT_X3 -.043 1.000 -.001 -.229 -.098 SQRT_X1 .477 -.001 1.000 -.238 .822 SQRT_X4 -.141 -.229 -.238 1.000 -.403 SQRT_X2 .501 -.098 .822 -.403 1.000 Covariances SQRT_X5 .017 .000 .021 -.004 .003 SQRT_X3 .000 .028 -.000061 -.009 .000 SQRT_X1 .021 -.000061 .116 -.019 .013 SQRT_X4 -.004 -.009 -.019 .054 -.004 SQRT_X2 .003 .000 .013 -.004 .002 a. Dependent Variable: SQRT_Y Sumber: Data yang diolah penulis, 2009. Hasil perhitungan nilai tolerance pada tabel 4.4 menunjukkan tidak ada variabel independen yang memiliki nilai tolerance kurang dari 0.10 yang berarti tidak terjadi korelasi antar variabel independen yang nilainya lebih dari 95. Hasil perhitungan nilai Variance Inflation Factor VIF juga menunjukkan hal yang sama, tidak ada variabel bebas yang memiliki nilai VIF lebih dari 10. Berdasarkan tabel diatas dapat disimpulkan bahwa tidak ada multikolonieritas antar variabel independen dalam model regresi. Berdasarkan tabel 4.5, nilai koefisien korelasi antar masing – masing variabel independen masih di bawah 95, maka dapat dikatakan bahwa tidak terjadi gejala multikolonieritas. Universitas Sumatera Utara

c. Uji Heteroskedastisitas

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Cost To Income Ratio (CIR), Debt To Equity Ratio (DER), Size Bank, Return On Asset (ROA), Earnings Per Share (EPS), Dan Non Performing Loan (NPL) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 118 116

Pengaruh Loan To Deposit Ratio, Capital Adequacy Ratio, Earning Per Share, Debt To Equity Ratio, Dan Firm Size Terhadap Dividend Payout Ratiopada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

12 54 89

Pengaruh Capital Adequacy Ratio(CAR), Non Performing Loan (NPL), Operating Ratio (BOPO), dan Loan to Deposit Ratio(LDR) Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 66 83

Pengaruh Return on Asset (ROA), Debt to Equity Ratio (DER), Current Ratio (CR), dan Firm Size (FS) terhadap Peringkat Obligasi Perusahaan Nonkeuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 74 97

Pengaruh Pertumbuhan Laba, Return on Asset, Return on Equity, Capital Adequacy Ratio dan Non Performing Loan Terhadap Loan to Deposit Ratio pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Effek Indonesia

1 76 125

Pengaruh Capital Adequwacy Ratio (CAR),Retrn On Asset (ROA), Retrn On Equwacy (ROE), Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Price EarningRatio (PER) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bei

1 41 115

Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Return On Investment ( ROI), Debt to Equity Ratio ( DER), dan Book Value (BV) Per Share Terhadap Harga Saham Properti di Bursa Efek Indonesia

2 71 93

Pengaruh Return On Equity, Capital Adequacy Ratio, Net Interest Margin Dan Dividen Payout Ratio Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

1 45 79

Pengaruh Equity Multiplier, Firm Size, Debt To Equity Ratio (Der), Dan Net Profit Margin (Npm) Terhadap Rasio Profitabilitas (Roe) Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei)

6 109 63

Pengaruh Rentabilitas Dan Likuiditas Terhadap Capital Adequacy Ratio (Car) Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 - 2015

0 3 96