Definisi Operasional Variabel Penelitian

D. Definisi Operasional Variabel Penelitian

Variabel adalah sesuatu yang akan menjadi obyek pengamatan dalam penelitian yang merupakan satu konsep yang mempunyai variasi. Variabel tersebut berupa variabel bebas dan variabel terikat. Adapun variabel dalam penelitian ini adalah : 1. Variabel Terikat Dependent Variable Variabel terikat dalam penelitian ini adalah kepuasan nasabah dimana kualitas produk dan kualitas pelayanan yang baik dan yang dirasakan nasabah akan mempengaruhi tingkat kepuasan nasabah. Variabel terikat dikonotasikan dengan huruf Y. 2. Variabel bebas Independent Variable Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kualitas produkX1 dan kualitas pelayanan X2. Kualitas produk adalah sesuatu yang dapat ditawarkan ke pasar untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan para konsumen. Dan kualitas pelayanan merupakan sejauhmana pelayanan yang diberikan oleh karyawan- karyawan pada suatu perusahaan terhadap para konsumen. Tabel 1.2 Instrumen Penelitian Variabel Sub Variabel Indikator Kualitas Produk X 1 Performance Kinerja Setoran pembukaan THI Syariah sudah sesuai dengan kemampuan nasabah. Keuntungan bagi hasil menarik. Mudah untuk memperoleh kepastian nomor porsi keberangkatan karena telah online dengan SISKOHAT. Serviceability Pelayanan Kemudahan dalam proses transaksi produk THI Syariah. Nasabah ditutup asuransi kecelakaan diri dan kematian. Penyetoran dapat dilakukan di BNI mana saja. Durability Daya Tahan Produk THI Syariah menarik. Produk THI Syariah sesuai syariah. Reliability Keandalan Produk THI Syariah sesuai kebutuhan nasabah. Produk THI Syariah dapat mendorong niat ibadah haji nasabah. Produk tabungan haji berdampak baik bagi calon jamaah haji yang menjadi nasabah BNI Syariah. Features Souvenir yang diberikan dapat memenuhi kebutuhan nasabah. Pada produk THI BNI Syariah berlaku ketentuan adanya pembiayaan dana talangan haji bagi nasabahcalon haji yang belum mempunyai dana yang cukup untuk mendapatkan porsi. Conformance with specifications Kecanggihan teknologi THI Syariah. Pada produk THI BNI Syariah berlaku ketentuan yang bebas dari biaya administrasi. Kualitas PelayananX 2 Reliability Keandalan Ketepatan dalam menangani serta memenuhi pelayanan yang dijanjikan. Kesesuaian dalam menangani dan memenuhi pelayanan yang dijanjikan. Akurasi dalam pelayanan transaksi. Responsiveness Ketanggapan Kecepatan dalam melayani nasabah. Menyelesaikan masalah yang dihadapi oleh nasabah. Kesungguhan karyawan dalam membantu nasabah. Assurance Keyakinan Kemampuan penyedia jasa memberikan rasa aman dalam bertransaksi. Keramahtamahan karyawan dalam melayani nasabah. Pengetahuan dan kecakapan karyawan dalam memberikan penjelasan dan pertanyaan nasabah. Emphaty Kepedulian Keramahan dan kecakapan karyawan dalam berkomunikasi. Memberikan perhatian secara pribadi kepada nasabah. Mempunyai produk yang sesuai dengan kebutuhan. Tangibles Berwujud Gedung bagus dan mendukung Akses ke lokasi mudah. Kebersihan, ketenangan dan kenyamanan ruangan. Kerapihan dalam penampilan karyawan. Kepuasan Y Word of Mouth positif. Kesukaan terhadap produk barangjasa. Minat merekomendasikan produk THI BNI Syariah. Minat merekomendasikan perusahaan penyedia jasa. Kesediaaan untuk terus menggunakan jasa Bank BNI Syariah.

E. Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan dan Loyalitas Nasabah Tabungan BritAma pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Sidikalang

0 62 137

Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Nasabah Bank BJB Syariah Cabang Lembang

4 62 67

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TABUNGAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH DENGAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Tabungan Terhadap Kepuasan Nasabah Dengan Lokasi Sebagai Variabel Moderating( Studi Kasus Pada Nas

0 8 20

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TABUNGAN TERHADAP KEPUASAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Tabungan Terhadap Kepuasan Nasabah Dengan Lokasi Sebagai Variabel Moderating( Studi Kasus Pada Nasabah Bni Syaria

1 3 15

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Nasabah (Kasus Bank Jateng Syariah Cabang Surakarta).

0 0 18

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Nasabah (Kasus Bank Jateng Syariah Cabang Surakarta).

0 1 20

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN TINGKAT KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Tingkat Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Bank Syariah Mandiri Cabang Pembantu Sragen).

0 0 15

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Cabang Surakarta).

0 1 13

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Cabang Surakarta).

0 2 13

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN NASABAH Survey Pada Nasabah Bank BNI Syariah Cabang Cirebon - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 0 23