Responsiveness Daya Tanggap dan Akuntabilias

Tabel di atas menunjukan bahwa jumlah jawaban responden mengenai kesiapan petugas dalam melayani publik. Responden yang menjawab “Sangat Siap” sebanyak 3 orang 3, responden yang menjawab “Siap” sebanyak 37 orang 37 dan responden yang menjawab “Cukup Siap” sebanyak 59 orang 60. 2. Kesiapan Petugas Dalam Menghadapi dan Menyelesaikan Masalah Proses pelaksanaan pelayanaan publik, masih terdapat kendala misalnya dalam melaminating dalam pembuatan KTP. Menurut salah seorang responden yang menyatakan tidak puas dengan hasil laminating KTP, karena hasil laminating KTP tidak bagus. Terlihat dari hasil kueisioner tersebut. Tabel 20. Tanggapan Terhadap Kesiapan Petugas Dalam Menghadapi dan Menyelesaikan Masalah No Jawaban Jumlah Persentase 1 Sangat Siap - - 2 Siap 30 30 3 Cukup Siap 67 68 4 Kurang Siap 2 2 5 Tidak Siap - - Jumlah 99 100 Sumber : Data Primer diolah tahun 2010 Tabel di atas menunjukan bahwa jumlah jawaban responden mengenai kesiapan petugas dalam menghadapi dan menyelesaikan masalah. Responden yang menjawab “Siap” sebanyak 30 orang 30, responden yang menjawab “Cukup Siap” sebanyak 67 orang 68 dan responden yang menjawab “Kurang Siap” sebanyak 2 orang 2.

f. Tanggung Jawab Dalam Membuat Keputusan

1. Tanggung Jawab Petugas Dalam Melaksanakan Pekerjaan Melaksanakan pekerjaan sesuai dengan ketentuan berarti bekerja sesuai dengan peraturan yang ditetapkan hal ini menjadi tanggung jawab seluruh aparat pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Pemerintah Kabupaten Pesawaran. Tabel 21. Tanggapan Terhadap Tanggung Jawab Petugas Dalam Melaksanakan Pekerjaan Sesuai Dengan Ketentuan No Jawaban Jumlah Persentase 1 Sangat tanggung jawab - - 2 tanggung jawab 41 41 3 Cukup tanggung jawab 57 58 4 Kurang tanggung jawab 1 1 5 Tidak tanggung jawab - - Jumlah 99 100 Sumber : Data Primer diolah tahun 2010 Tabel di atas menunjukan bahwa jumlah jawaban responden mengenai tanggung jawab petugas dalam melaksanakan pekerjaan sesuai dengan ketentuan. Responden yang menjawab “Tanggung Jawab” sebanyak 41 orang41, responden yang menjawab “Cukup Tanggung Jawab” sebanyak 57 orang 58, dan responden yang menjawab “Kurang Tanggung Jawab ” sebanyak 1 orang 1. Berdasarkan hasil kuisioner tersebut menunjukan tanggapan terhadap tanggung jawab petugas dalam melaksanakan pekerjaan sesuai dengan ketentuan yang ada. 2. Bekerja Sesuai Prosedur Prosedur pelayanan merupakan kemudahan tahap pelayanan yang diberikan kepada masyarakat dilihat dari sisi kesederhanaan alur pelayanan. Sebagian responden menilai prosedur pelayanan yang diberikan oleh petugas cukup sesuai dengan ketentuan, tetapi ada responden yang menilai bahwa, prosedur yang diberikan kurang sesuai. Menurut Sdr. Agung pada saat ia membuat KTP ia dilayani dengan prosedur yang kurang sesuai dengan ketentuan, karena pada waktu pada saat dia akan mengambil KTP, petugas mengatakan bahwa datanya hilang, jadi ia harus mengumpulkan datanya kembali. Berikut ditampilkan jawaban kuesioner tentang kesesuaian prosedur pelayanan. Tabel 22. Tanggapan Terhadap Prosedur Pelayanan Yang Diberikan Aparat Kepada Masyarakat No Jawaban Jumlah Persentase 1 Sangat Sesuai 3 3 2 Sesuai 41 41 3 Cukup Sesuai 53 54 4 Kurang Sesuai 2 2 5 Tidak Sesuai - - Jumlah 99 100 Sumber : Data Primer diolah tahun 2010 Tabel di atas menujukan bahwa jumlah jawaban responden mengenai prosedur pelayanan yang diberikan petugas. Responden yang menjawab “Sangat Sesuai” sebanyak 3 orang 3, responden yang menjawab “Sesuai” sebanyak 41 orang 41, responden yang