Jenis Data Metode Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas .1 Uji Validitas

Penelitian ini mengambil 65 orang sebagai responden dari tiap bagian yang ada di PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan.

3.7 Jenis Data

1. Data Primer Data primer adalah data yang diperoleh secara langsung dari responden terpilih pada lokasi penelitian. Data didalam penelitian ini berupa daftar pertanyaan kuesioner dan wawancara langsung kepada karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan. 2. Data Sekunder Data sekunder merupakan data yang diperoleh melalui dokumen-dokumen dan laporan-laporan tertulis perusahaan, literatur-literatur yang ada di perusahaan, buku-buku ilmiah atau tulisan lain yang berkaitan dengan masalah yang diteliti dan media internet.

3.8 Metode Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah : 1. Kuesioner Kuesioner adalah teknik pengumpulan data dengan cara memberikan sejumlah pertanyaan yang telah tersusun secara sistematis yang diberikan kepada responden dalam hal ini adalah karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan. Universitas Sumatera Utara 2 . Wawancara Wawancara adalah suatu cara pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti untuk mendapatkan informasi dengan melakukan tanya jawab secara lisan dan tatap muka dengan responden. 3. Studi dokumentasi Studi dokumentasi yaitu mengadakan pencatatan langsung terhadap dokumen atau arsip yang berhubungan dengan masalah yang diteliti. 3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas 3.9.1 Uji Validitas Untuk mendapatkan kualitas hasil penelitian yang bermutu dan baik, sudah semestinya rangkaian penelitian harus dilakukan dengan baik. Uji validitas dilakukan untuk mengukur apakah data yang telah didapat setelah penelitian merupakan data yang valid dengan alat ukur yang digunakan kuesioner Sugiyono, 2005:109. Pengujian validitas dilakukan dengan menggunakan program SPSS 20.0 for Windows dengan kriteria sebagai berikut: 1. Jika r hitung r tabel, maka pernyataan dinyatakan valid. 2. Jika r hitung r tabel, maka pernyataan dinyatakan tidak valid. 3. Nilai r hitung dapat dilihat pada kolom corrected item total correlation. Uji validitas dan reliabilitas dilakukan pada responden di luar sampel penelitian sebanyak 30 karyawan PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.3 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted a1 73,17 1014,695 ,752 ,932 a2 74,23 1054,737 ,597 ,934 a3 75,07 1107,375 ,455 ,936 a4 74,37 1047,413 ,655 ,933 a5 75,07 1107,375 ,455 ,936 a6 75,73 1107,375 ,619 ,935 b1 75,07 1107,375 ,455 ,936 b2 75,40 1121,076 ,393 ,936 b3 74,33 1056,299 ,606 ,934 b4 75,77 1129,495 ,457 ,936 b5 74,33 1056,299 ,606 ,934 b6 75,53 1120,257 ,400 ,936 b7 74,23 1054,737 ,597 ,934 b8 75,03 1090,861 ,566 ,935 c1 75,07 1107,375 ,455 ,936 c2 73,17 1014,695 ,752 ,932 c3 75,53 1107,223 ,638 ,935 c4 75,77 1129,495 ,457 ,936 c5 74,33 1056,299 ,606 ,934 c6 74,43 1078,116 ,407 ,937 c7 74,37 1047,413 ,655 ,933 c8 74,23 1054,737 ,597 ,934 d1 74,33 1056,299 ,606 ,934 d2 74,23 1054,737 ,597 ,934 d3 75,73 1107,375 ,619 ,935 d4 75,07 1107,375 ,455 ,936 d5 75,03 1090,861 ,566 ,935 d6 75,77 1129,495 ,457 ,936 d7 74,37 1047,413 ,655 ,933 d8 74,37 1047,413 ,655 ,933 d9 75,73 1107,375 ,619 ,935 d10 74,23 1065,495 ,473 ,936 d11 75,03 1090,861 ,566 ,935 d12 75,07 1107,375 ,455 ,936 Sumber: Hasil pengolahan SPSS 20.0 for Windows, 2014 Universitas Sumatera Utara Interpretasi item total statistic yaitu: 1. Scale mean if item deleted menerangkan nilai rata-rata jika variabel tersebut dihapus, misalnya jika butir item satu dihapus maka rata-rata variabel sebesar 73,17; jika butir item dua dihapus maka rata-rata variabel sebesar 74,23; dan seterusnya. 2. Scale variance if item deleted menerangkan besarnya variance total jika butir item satu dihapus maka besarnya variance adalah sebesar 1014,695; jika butir item dua dihapus maka besarnya variance adalah sebesar 1054,737; dan seterusnya. 3. Corrected item total correlation merupakan korelasi antar skor item dengan skor total item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Nilai pada kolom corrected item total correlation merupakan nilai r hitung yang akan dibandingkan dengan r tabel untuk mengetahui validitas pada setiap butir instrument. Nilai r tabel pada α 0,05 dengan derajat bebas df = n-2 = 28 pada uji dua arah adalah 0,361. Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas No Butir Instrumen Nilai r Tabel Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 a1 0,361 0,752 Valid 2 a2 0,361 0,597 Valid 3 a3 0,361 0,455 Valid 4 a4 0,361 0,655 Valid 5 a5 0,361 0,455 Valid 6 a6 0,361 0,619 Valid 7 b1 0,361 0,455 Valid 8 b2 0,361 0,393 Valid 9 b3 0,361 0,606 Valid 10 b4 0,361 0,457 Valid 11 b5 0,361 0,606 Valid 12 b6 0,361 0,400 Valid Universitas Sumatera Utara 13 b7 0,361 0,597 Valid 14 b8 0,361 0,566 Valid 15 c1 0,361 0,455 Valid 16 c2 0,361 0,752 Valid 17 c3 0,361 0,638 Valid 18 c4 0,361 0,457 Valid 19 c5 0,361 0,606 Valid 20 c6 0,361 0,407 Valid 21 c7 0,361 0,655 Valid 22 c8 0,361 0,597 Valid 23 d1 0,361 0,606 Valid 24 d2 0,361 0,597 Valid 25 d3 0,361 0,619 Valid 26 d4 0,361 0,455 Valid 27 d5 0,361 0,566 Valid 28 d6 0,361 0,457 Valid 29 d7 0,361 0,655 Valid 30 d8 0,361 0,655 Valid 31 d9 0,361 0,619 Valid 32 d10 0,361 0,473 Valid 33 d11 0,361 0,566 Valid 34 d12 0,361 0,455 Valid Sumber: Hasil pengolahan SPSS 20.0 for Windows, 2014

3.9.2 Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas digunakan untuk melihat apakah alat ukur yang digunakan kuesioner menunjukkan konsistensi didalam mengukur gejala yang sama Sugiyono, 2005:116. Uji reliabilitas dilakukan dengan menguji butir pernyataan yang telah dinyatakan valid dalam uji validitas dan akan ditentukan reliabilitasnya dengan bantuan program SPSS 20.0 for Windows. Variabel dinyatakan reliabel dengan kriteria sebagai berikut: a. Jika r-alpha positif dan lebih besar dari r-tabel maka pernyataan reliabel. b. Jika r-alpha negatif dan lebih kecil dari r-tabel maka pernyataan tidak reliabel. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.5 Hasil Uji Reliabilitas No Butir Instrumen Nilai Cronbach’s Alpha Cronbach’s Alpha if Item Deleted Keterangan 1 a1 0,8 0,932 Reliabel 2 a2 0,8 0,934 Reliabel 3 a3 0,8 0,936 Reliabel 4 a4 0,8 0,933 Reliabel 5 a5 0,8 0,936 Reliabel 6 a6 0,8 0,935 Reliabel 7 b1 0,8 0,936 Reliabel 8 b2 0,8 0,936 Reliabel 9 b3 0,8 0,934 Reliabel 10 b4 0,8 0,936 Reliabel 11 b5 0,8 0,934 Reliabel 12 b6 0,8 0,936 Reliabel 13 b7 0,8 0,934 Reliabel 14 b8 0,8 0,935 Reliabel 15 c1 0,8 0,936 Reliabel 16 c2 0,8 0,932 Reliabel 17 c3 0,8 0,935 Reliabel 18 c4 0,8 0,936 Reliabel 19 c5 0,8 0,934 Reliabel 20 c6 0,8 0,937 Reliabel 21 c7 0,8 0,933 Reliabel 22 c8 0,8 0,934 Reliabel 23 d1 0,8 0,934 Reliabel 24 d2 0,8 0,934 Reliabel 25 d3 0,8 0,935 Reliabel 26 d4 0,8 0,936 Reliabel 27 d5 0,8 0,935 Reliabel 28 d6 0,8 0,936 Reliabel 29 d7 0,8 0,933 Reliabel 30 d8 0,8 0,933 Reliabel 31 d9 0,8 0,935 Reliabel 32 d10 0,8 0,936 Reliabel 33 d11 0,8 0,935 Reliabel 34 d12 0,8 0,936 Reliabel Sumber: Hasil pengolahan SPSS 20.0 for Windows, 2014 Tabel 3.5 menunjukkan bahwa nilai Cronbach Alpha if item deleted setiap butir instrumen lebih besar dari 0,80 sehingga dapat disimpulkan bahwa setiap Universitas Sumatera Utara butir instrumen dinyatakan reliabel. Reliabilitas instrumen juga dapat dilihat pada Tabel 3.6 berikut: Tabel 3.6 Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items ,937 34 Sumber: Hasil pengolahan SPSS 20.0 for Windows, 2014 3.10 Teknik Analisis Data 3.10.1 Analisis Deskriptif

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 14

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 2

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 11

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 20

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 2

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 21

I. DATA RESPONDEN - Pengaruh Kompetensi, Penempatan Kerja, dan Pengembangan Karir Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 20

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kompetensi 2.1.1 Pengertian Kompetensi - Pengaruh Kompetensi, Penempatan Kerja, dan Pengembangan Karir Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 39

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Kompetensi, Penempatan Kerja, dan Pengembangan Karir Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 0 12

Pengaruh Kompetensi, Penempatan Kerja, dan Pengembangan Karir Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Rakyat Indonesia Cabang Putri Hijau Medan

0 1 15