Distribusi Responden Berdasarkan Persepsi Responden tentang Mutu Pelayanan Obat

3 Apakah sikap petugas loket administrasi cepat dan tanggap dalam melayani anda? 26 65,0 14 35,0 4 Apakah anda tidak mendapatkan kesulitan ketika mendaftar di loket administrasi? 22 55,0 18 45,0 5 Apabila anda memerlukan bantuan, apakah petugas di loket administrasi cepat menanggapinya? 17 42,5 23 57,5 Berdasarkan hasil distribusi persepsi responden tentang mutu pelayanan administrasi setelah dilakukan pengolahan data maka persepsi responden tentang mutu pelayanan administrasi dikategorikan baik sebesar 40,0 dan buruk sebesar 24,0. Secara rinci dapat dilihat pada Tabel 4.7 Tabel 4.7 Distribusi Responden Berdasarkan Mutu Pelayanan Administrasi No Persepsi Responden tentang Mutu Administrasi Frekuensi F Persentase 1 Baik 16 40,0 2 Buruk 24 60,0 Jumlah 40 100,0

4.3.4 Distribusi Responden Berdasarkan Persepsi Responden tentang Mutu Pelayanan Obat

Persepsi responden tentang mutu pelayanan obat dilihat dari 5 pertanyaan dan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa responden yang memiliki persepsi bahwa responden tidak menunggu lama untuk mendapatkan obat sebanyak 37 responden 92,3 dan yang tidak sebanyak 3 responden 7,5. Responden yang memiliki persepsi bahwa petugas apotek selalu ada di tempat ketika responden mengambil obat sebanyak 31 responden 77,5 dan yang tidak 9 orang 22,5. Responden yang memiliki persepsi bahwa responden selalu mendapatkan obat yang sesuai dengan yang tertera di resep dokter sebanyak 24 responden 60,0 dan yang tidak sebanyak 16 responden 40,0. Responden yang memiliki persepsi bahwa petugas apotek Universitas Sumatera Utara bersikap ramah dan sopan dalam melayani responden sebanyak 28 responden 70,0 dan yang tidak sebanyak 12 responden 30,0. Responden yang memiliki persepsi bahwa responden tidak mengalami kesulitan ketika mengambil obat sebanyak 31 responden 77,5 dan yang tidak sebanyak 9 responden 22,5. Secara rinci dapat dilihat pada Tabel 4.8 di bawah ini. Tabel 4.8 Distribusi Responden Berdasarkan Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Obat No Pertanyaan Ya Tidak F F 1 Apakah anda tidak menunggu lama untuk mendapatkan obat? 37 92,5 3 7,5 2 Apakah petugas apotek selalu ada di tempat ketika anda mengambil obat? 31 77,5 9 22,5 3 Apakah anda selalu mendapatkan obat yang sesuai dengan yang tertera di resep dokter? 24 60,0 16 40,0 4 Apakah petugas apotek bersikap ramah dan sopan dalam melayani anda? 28 70,0 12 30,0 5 Apakah anda tidak mengalami kesulitas ketika mengambil obat? 31 77,5 9 22,5 Berdasarkan hasil distribusi persepsi responden tentang mutu pelayanan obat setelah dilakukan pengolahan data maka persepsi responden tentang mutu pelayanan obat dikategorikan baik sebesar 97,5 dan buruk sebesar 2,5. Secara rinci dapat dilihat pada Tabel 4.9 : Tabel 4.9 Distribusi Responden Berdasarkan Mutu Pelayanan Obat No Persepsi Responden tentang Mutu Obat Frekuensi F Persentase 1 Baik 39 97,5 2 Buruk 1 2,5 Jumlah 40 100,0 Universitas Sumatera Utara

4.3.5 Distribusi Responden Berdasarkan Persepsi Responden Tentang Mutu Pelayanan Fasilitas

Dokumen yang terkait

Persepsi Jajaran Pimpinan Tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) Di Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat Tahun 2014

3 74 82

Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Poliklinik Gigi di Puskesmas Mutiara Kabupaten Asahan Tahun 2011

8 66 91

Pengaruh Persepsi tentang Tugas dan Desain Organisasi Kesehatan terhadap Kinerja Petugas dalam Penanggulangan Kejadian Luar Biasa Penyakit Rabies di Kota Medan Tahun 2011

2 71 117

Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Poli Gigi Di Puskesmas Dolok Masihul Kabupaten Deli Serdang Tahun 2003

7 48 94

Pengetahuan dan Sikap Lansia Tentang Pemanfaatan Pelayanan Posyandu Lansia di Kelurahan Pasar Teluk Dalam Kabupaten Nias Selatan

27 351 111

Hubungan Persepsi Tentang Keterampilan Guru Mengajar dengan Motivasi Belajar Siswa Kelas Akselerasi Untuk Mata Pelajaran Sosiologi di SMA Swasta Al-Azhar Medan

4 77 87

Pengaruh Persepsi Masyarakat Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan di Wilayah Kerja Puskesmas Helvetia Kota Medan Tahun 2016

4 38 118

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Persepsi 2.1.1 Pengertian Persepsi - Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Pemanfaatan Poli Gigi di Puskesmas Gunungsitoli Selatan Tahun 2014

0 1 25

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pembangunan kesehatan adalah upaya yang dilaksanakan oleh semua - Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Pemanfaatan Poli Gigi di Puskesmas Gunungsitoli Selatan Tahun 2014

0 0 7

Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Pemanfaatan Poli Gigi di Puskesmas Gunungsitoli Selatan Tahun 2014

0 0 13