Indikator Kinerja Bank Umum Syariah

74 perbankan syariah telah bebas dari riba yang diharamkan, akan tetapi masih terdapat pendapatan bunga yang berasal dari penempatan di bank konvensional. Porsi pendapatan bunga terbesar dimiliki oleh MSI serta BSB. Tabel 4.8 Indikator kinerja Maqashid Syari’ah tujuan ketiga Bank Umum Syariah periode 2011 -2014. Bank Indikator Kinerja Tujuan 3 IK – T3 R 13 R 23 R 33 Total BCAS 0,00051 0,07054 0,07105 BJBS 0,00038 0,07680 0,07718 BMS 0,00122 0,00005 0,08681 0,08808 BMI 0,00050 0,00002 0,08110 0,08162 BNIS 0,00081 0,00003 0,07924 0,08008 BRIS 0,00038 0,00003 0,08783 0,08825 BSB 0,00037 0,08280 0,08317 BSM 0,00090 0,00003 0,08583 0,08676 BVS 0,00082 0,06586 0,06669 MSI 0,00201 0,06918 0,07119 PBS 0,00101 0,00001 0,07662 0,07764 Tujuan ketiga yaitu kemaslahatan, dari tabel 4.8 dapat dilihat MSI memperoleh nilai tertinggi pada indeks kinerja terkait profitabilitas, sementara itu BMS memperoleh indeks kinerja zakat tertinggi, sedangkan BRIS mencapai indeks kinerja yang paling tinggi pada penyaluran pembiayaan pada sektor riil dan secara umum BRIS lebih baik dalam mencapai tujuan ketiga ini. 75

D. Sharia Maqasid Index SMI Bank Umum Syariah

Sharia Maqasid Index SMI merupakan total penjumlahan dari setiap indikator kinerja tiga tujuan maqashid s yari’ah. Berikut tabel SMI bank umum syariah di Indonesia periode 2011 – 2014 : Tabel 4.9 Sharia Maqasid Index Bank Umum Syariah periode 2011 -2014. Dari tabel 4.9 diketahui bahwa pelaksanaan tujuan pertama dilakukan paling baik oleh BNIS, pada tujuan kedua pelaksanaan terbaik diraih oleh PBS, sedangkan untuk pelaksanaan tujuan ketiga dilakukan paling baik oleh BRIS. Secara umum PBS mendapatkan nilai SMI tertinggi untuk semua tujuan, hal ini terutama didukung oleh pelaksanaan tujuan ke dua yang paling baik. Bank Sharia Maqasid Index SMI IK – T1 IK – T2 IK – T3 SMI Peringkat BCAS 0,00204 0,21372 0,07105 0,28680 3 BJBS 0,00153 0,19861 0,07718 0,27731 5 BMS 0,00058 0,15697 0,08808 0,24563 10 BMI 0,00425 0,21819 0,08162 0,30406 2 BNIS 0,00630 0,17785 0,08008 0,26423 8 BRIS 0,00316 0,18941 0,08825 0,28082 4 BSB 0,00314 0,17968 0,08317 0,26599 7 BSM 0,00364 0,18675 0,08676 0,27716 6 BVS 0,00115 0,19309 0,06669 0,26093 9 MSI 0,00294 0,16082 0,07119 0,23495 11 PBS 0,00131 0,23259 0,07764 0,31154 1 76

E. Perbandingan Comparative Performance Index CPI dengan Sharia

Maqasid Index SMI. Berdasarkan nilai CPI dan SMI yang telah didapat pada pembahasan sebelumnya, maka dapat dilakukan perbandingan atas kedua variabel tersebut. Berikut data CPI dan SMI dari 11 bank umum syariah di Indonesia periode 2011 – 2014 : Tabel 4.10 Perbandingan CPI dan SMI Bank Umum Syariah periode 2011 -2014. Bank CPI Y SMI X BCAS 45,08 0,28680 BJBS 38,76 0,27731 BMS 82,99 0,24563 BMI 56,01 0,30406 BNIS 58,22 0,26423 BRIS 40,51 0,28082 BSB 33,31 0,26599 BSM 60,51 0,27716 BVS 37,52 0,26093 MSI 67,66 0,23495 PBS 55,79 0,31154 Rata - Rata 52,40 0,27358 Untuk membentuk diagram kuadran perbandingan Diagram Kartesius sebagaimana dibahas pada bab sebelumnya, maka diperlukan nilai rata-rata dari axis Y CPI dan axis x SMI. Artinya semakin ke atas koordinat bank dari rata-rata axis Y CPI maka semakin tinggi tingkat profitabilitas bank tersebut dan sebaliknya, serta semakin ke kanan koordinat 77 bank dari rata-rata axis X SMI maka semakin tinggi tingkat pelaksanaan maqashid s yari’ah bank tersebut. Dengan menggunakan program SPSS versi 17.0, maka didapatkan diagram perbandingan antara tingkat profitabilitas bank syariah CPI dengan SMInya untuk periode 2011 – 2014 sebagai berikut : Gambar 4.1: Diagram Perbandingan kinerja profitabilitas CPI dengan kinerja Maqashid Syari’ah SMI Bank Umum Syariah periode 2011 -2014. 78 Dari diagram di atas dapat terlihat bagaimana perbandingan antara kinerja profitabilitas dengan pelaksanaan maqashid s yari’ah dari masing- masing bank umum syariah yang terlihat dari kuadran yang ditempati bank syariah tersebut.

F. Pembahasan hasil penelitian

Pada bagian ini akan dilakukan pembahasan dari hasil perbandingan kinerja yang digambarkan pada diagram di atas, serta akan dilakukan pembahasan kembali melalui analisa laporan keuangan setiap bank umum syariah di Indonesia. Berikut akan dijelaskan hasil analisis kinerja profitabilitas dan maqashid s yari’ah bank umum syariah yaitu : 1. Bank Central Asia Syariah BCAS BCAS berada pada kuadran kanan bawah yang berarti BCAS merupakan bank umum syariah dengan tingkat profitabilitas di bawah rata-rata dengan sharia maqasid index yang baik. a. Aspek Profitabilitas Perhitungan CPI menempatkan BCA pada peringkat ke tujuh dengan nilai CPI sebesar 45,08 atau berada di bawah nilai rata-rata CPI sebesar 52,40. Nilai CPI yang berada di bawah rata-rata tersebut disebabkan oleh kurang optimalnya indikator profitabilitas BCAS selama periode 2011-2014 dimana rata-rata ROA pada periode tersebut berada pada nilai 0,88 , ROE pada nilai 3,08 , dan BOPO

Dokumen yang terkait

ANALISIS KINERJA KEUANGAN BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA

0 14 51

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESA PERIODE 2014

0 3 36

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode 2012-2014 (Studi Kasus Bank Muamalat Indonesia, Bank Syariah

0 3 20

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode 2012-2014 (Studi Kasus Bank Muamalat Indonesia, Bank Syaria

0 2 19

ANALISIS TINGKAT KESEHATAN BANK UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA Analisis Tingkat Kesehatan Bank Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode 2012-2014.

0 2 16

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK UMUM SYARIAH DENGAN BANK UMUM KONVENSIONAL DI INDONESIA Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah Dengan Bank Umum Konvensional Di Indonesia (Periode 2007-2013).

0 2 17

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK UMUM SYARIAH DENGAN BANK UMUM KONVENSIONAL DI INDONESIA Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah Dengan Bank Umum Konvensional Di Indonesia (Periode 2007-2013).

0 5 13

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah Dengan Bank Umum Konvensional Di Indonesia Periode 2010-2012.

0 2 15

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK UMUM SYARIAH DENGAN BANK UMUM KONVENSIONAL DI INDONESIA Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah Dengan Bank Umum Konvensional Di Indonesia Periode 2010-2012.

0 2 16

Analisis perbandingan kinerja keuangan pada bank umum konvensional dan bank umum syariah periode 2011-2014 AWAL

0 0 15