Analisa Tabel Silang ANALISA DAN PEMBAHASAN

memberikan informasi yang dibutuhkan rekan kerja dalam menyelesaikan pekerjaannya. Tabel 39 Kompetensi rekan kerja rekan sejawat No Kompetensi rekan kerja Frekwensi Persen Valid Persen Kumulatif Persen 1. 2. 3. Berkompeten Sangat berkompeten Kurang berkompeten Total 24 10 1 35 68.6 28.6 2.9 100.0 68.6 28.6 2.9 100.0 68.6 97.1 100.0 Sumber: P.38FC.40 Tabel 39 menunjukkan bahwa dari 35 responden bahwa 24 orang 68.6 responden menyatakan rekan kerjanya berkompeten, 10 orang 28.6 responden menyatakan rekan kerjanya sangat berkompeten, dan 1 orang 2.9 responden menyatakan rekan kerjanya kurang berkompeten. Maka disimpulkan lebih banyak responden yang menyatakan rekan kerjanya berkompeten.

IV.2. Analisa Tabel Silang

Analisa tabel silang akan memuat tentang penilaian dan data dalam satu tabel. Analisa tabel silang merupakan salah satu teknik dipergunakan untuk menganalisa dan mengetahui variabel yang satu memiliki hubungan dengan yang lainnya, sehingga dapat diketahui apakah variabel tersebut bernilai positif atau negatif. Universitas Sumatera Utara Namun, analisa tabel ini bukan dijadikan penentu utama untuk melihat hubungan variabel yang diteliti, tetapi ditujukan untuk melihat bagaimana penilaian data yang satu dan hubungannya dengan data yang lain. Tabel 40 Kepercayaan pimpinan dan kelayakan upah Sumber: P.5 P.24FC.7 FC.26 Tabel 40 menunjukkan bahwa ada hubungan antara kepercayaan pimpinan terhadap karyawan dengan kelayakan menerima upah. Dari tabel ini dapat dilihat bahwa ada 25 orang responden yang mempunyai persepsi bahwa pimpinan percaya terhadap karyawan dan karyawan tersebut layak mendapat upahgaji yang diterima sebelumnya. Semakin tinggi kepercayaan pimpinan akan memungkinkan seorang karyawan mendapatkan upah yang lebih layak lagi, pimpinan yang percaya pada 2 25 5 32 6.3 78.1 15.6 100.0 100.0 92.6 83.3 91.4 2 1 3 .0 66.7 33.3 100.0 .0 7.4 16.7 8.6 2 27 6 35 5.7 77.1 17.1 100.0 100.0 100.0 100.0 100.0 Count within Kepercayaan within Kelayakan menerima upah Count within Kepercayaa n within Kelayakan menerima upah Count within Kepercayaan within Kelayakan menerima upah Percaya Sangat percaya Kepercayaan Total Kurang layak Layak Sangat layak Kelayakan menerima upah Total Universitas Sumatera Utara karyawan disebabkan oleh kinerja karyawan yang baik, sehingga pimpinan mempertimbangkan upah karyawan tersebut, semakin baik pekerjaan karyawan, maka semakin layak upah yang akan diterima. Tabel 41 Kepercayaan Pimpinan dan Peluang karyawan mendapatkan promosi Sumber: P.5 P.30FC.7 FC. 32 Tabel 41 menunjukkan adanya hubungan antara kepercayaan pimpinan dengan peluang karyawan mendapatkan promosi pada jabaan yang lebih tinggi. Dari tabel ini dapat dilihat bahwa ada 23 orang responden yang mempunyai persepsi 1 22 8 31 3.2 71.0 25.8 100.0 100.0 91.7 88.9 91.2 2 1 3 .0 66.7 33.3 100.0 .0 8.3 11.1 8.8 1 24 9 34 2.9 70.6 26.5 100.0 100.0 100.0 100.0 100.0 Count within Kepercayaan within Peluang perusahaan memberi promosi Count within Kepercayaan within Peluang perusahaan memberi promosi Count within Kepercayaan within Peluang perusahaan memberi promosi Percaya Sangat percaya Kepercayaan Total Tidak memberi Memberi Sangat memberi Peluang perusahaan memberi promosi Total Universitas Sumatera Utara pimpinan percaya pada karyawan dan memberi peluang terhadap karyawan untuk mendapatkan promosi, dan 8 orang responden menyatakan pimpinan yang percaya pada karyawan sangat memberikan peluang promosi pada karyawan tersebut. Responden berpendapat bahwa apabila pekerjaan mereka maksimal, kemudian tingkat kepercayaan pimpinan akan bertambah, maka pimpinan akan mempertimbangkan untuk memberikan peluang promosi pada karyawan tersebut untuk mendapatkan jabatan yang lebih baik.

IV.3. Uji Hipotesa

Dokumen yang terkait

Iklim Komunikasi Organisasi dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja pada Karyawan Operasional Hotel Grand Antares Indonesia Medan)

3 47 103

Iklim Komunikasi Dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Terhadap Kerja Karyawan PT. CIMB Niaga Auto Finance Cabang Medan II)

0 46 112

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai PT. Jasa Raharja (Persero) cabang Medan

2 66 142

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Tingkat Kepuasan Kerja pada Karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Medan Iskandar Muda)

11 105 141

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja ( Studi Korelasional Tentang Hubungan Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Di Kalangan Karyawan Bank Sumut Cabang Medan Sukaramai, Medan Sumatera Utara )

1 28 143

IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN (STUDI KASUS TENTANG PERANAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT. INTAN PARIWARA KLATEN)

23 196 195

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Iklim Komunikasi Organisasi dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja pada Karyawan Operasional Hotel Grand Antares Indonesia Medan)

0 0 7

Iklim Komunikasi Organisasi dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja pada Karyawan Operasional Hotel Grand Antares Indonesia Medan)

0 0 11

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai PT. Jasa Raharja (Persero) cabang Medan

0 0 11

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai PT. Jasa Raharja (Persero) cabang Medan

0 0 11