Metodologi Penelitian 2 Jenis Data

11 DPR diatur pada tartib DPR Tahun 2004. UU mengenai SUSDUK yang terbaru yaitu UU No. 27 Tahun 2009 dan tartib DPR dan peraturan DPR No.2 Tahun 2011 juga membahas mengenai Skema Tata Beracara BK DPR.

E. Metodologi Penelitian

E.1 Jenis Penelitian Dalam penulisan skripsi ini penulis menggunakan penelitian kualitatif. Penelitian kualitatif adalah penelitian yang menghasilkan data-data yang deskriptif, yaitu menggambarkan dan menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan penanganan kasus BK DPR. Dalam hal ini adalah kasus video pornografi Karolina Margaret Natasa dan kasus upaya pemerasan BUMN. Penulisa melakukan kajian kasus secara mendalam dan komprehensif.

E. 2 Jenis Data

Pada penulisan skripsi ini ada dua sumber data yang penulis gunakan, yaitu data primer dan data sekunder. Untuk data primer penulis mengambil data dan infromasi dari pemberitaan media online dan cetak mengenai kasus pelangaran kode etik yang ditangani BK DPR, dan dari berbagai artikel serta aturan-aturan yang penulis temukan yang berkaitan dengan penelitian ini. Untuk data sekunder, penulis melakukan wawancara dengan dua tokoh key informan. Kedua tokoh key informan tersebut adalah: 1. M. Nurdin, selaku anggota BK DPR dari Fraksi PDIP periode 2010- 2014. 12 2. Ronald Rofiandri selaku Direktur Monitoring, Advokasi dan jaringan dari Pusat Studi Hukum dan Kebijakkan PSHK. E.3 Teknik Penentuan Informan Sebagaimana dikemukakan diatas untuk dua orang key informan yaitu M. Nurdin dan Ronald Rofiandri, cara penulis menentukan kedua tokoh key informan tersebut adalah dengan “teknik purposif sampling”, yaitu penentuan sample berdasarkan tujuan penelitian. Satu tokoh dari pihak internal BK dan satu tokoh lagi dari pihak eksternal BK. Penulis memilih kedua tokoh tersebut karena penulis anggap kompeten untuk untuk menjelaskan dan memberikan informasi yang penulis perlukan dalam penelitian ini. E.4 Teknik Analisa Data Adapun teknik analisa data yang penulis gunakan dalam skripsi ini adalah deskriptif analisis, yaitu suatu pembahasan yang bertujuan untuk membuat gambaran terhadap data-data yang terkumpul untuk memberikan interpretasi terhadap objek yang diteliti. Mengenai teknik penulisan yang digunakan dalam penulisan makalah ini mengacu pada Panduan Penyusunan Proposal dan Penulisan Skripsi yang diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik FISIP UIN Syarif hidayatullah Jakarta. Dalam penulisan catatan kaki, penulis tidak memakai istilah logCit, op dan Cit, tetapi mengantinya dengan penulisan nama depan atau nama populer penulis dan dua kata pertama dalam judul atau judul besar karya penulisan. 13

F. Sistematika Penulisan

Dokumen yang terkait

Praktik pengawasan etika dewan perwakilan rakyat republik Indonesia

0 13 14

Problematika pemberi izin penyidikan oleh mahkamah kehormatan dewan terhadap anggota DPR yang diduga melakukan tindak pidana

10 308 97

Problematika Pemberi Izin Penyidikan Oleh Mahkamah Kehormatan Dewan Terhadap Anggota DPR Yang DiDuga Melakukan Tindak Pidana

0 25 97

Kewenangan Mahkamah Kehormatan Dewan dalam Peradilan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (Studi Kasus Setya Novanto Ketua DPR RI Periode 2014-2019)

2 12 88

PEMBINGKAIAN BERITA PENGUNGKAPAN MENTERI BUMN DAHLAN ISKAN TENTENG PEMERASAN YANG DILAKUKAN OLEH ANGGOTA DPR KEPADA BUMN (Studi Analisis Framing Pembingkaian Berita Pengungkapan Menteri BUMN Dahlan Iskan Tentang Pemerasan yang Dilakukan Anggota DPR Kepada

0 0 98

PEMBINGKAIAN BERITA PENGUNGKAPAN MENTERI BUMN DAHLAN ISKAN TENTANG PEMERASAN YANG DILAKUKAN OLEH ANGGOTA DPR KEPADA BUMN.

0 0 98

PEMBINGKAIAN BERITA PENGUNGKAPAN MENTERI BUMN DAHLAN ISKAN TENTENG PEMERASAN YANG DILAKUKAN OLEH ANGGOTA DPR KEPADA BUMN (Studi Analisis Framing Pembingkaian Berita Pengungkapan Menteri BUMN Dahlan Iskan Tentang Pemerasan yang Dilakukan Anggota DPR Kepada

0 0 98

Studi kasus Dilema etika doc

0 0 8

MAHKAMAH KEHORMATAN DEWAN DALAM KONTEKS

0 0 10

PEMBINGKAIAN BERITA PENGUNGKAPAN MENTERI BUMN DAHLAN ISKAN TENTENG PEMERASAN YANG DILAKUKAN OLEH ANGGOTA DPR KEPADA BUMN (Studi Analisis Framing Pembingkaian Berita Pengungkapan Menteri BUMN Dahlan Iskan Tentang Pemerasan yang Dilakukan Anggota DPR Kepada

0 0 17