Pelaksanaan Tindakan Acting Pengamatan Observing

46 permukaan bumi serta hasil belajar IPA semester 1 pada kelas yang akan diadakan penelitian. Selanjutnya penelitian disusun berdasarkan langkah-langkah model pembelajaran course review horay. Pada tahap perencanaan ini peneliti bersama guru mitra berkolaborasi dalam merancang tindakan yang akan dilakukan dalam bentuk rencana pelaksanaan pembelajaran, serta sarana prasarana yang mendukung proses pembelajaran. Peneliti juga menyusun instrumen penelitian berupa soal tes formatif, lembar pengamatan aktivitas belajar siswa, dan lembar pengamatan performansi guru yang terdiri dari lembar pengamatan rencana pelaksanaan pembelajaran APKG I dan lembar pengamatan pelaksanaan pembelajaran APKG II. Pelaksanaan PTK kolaboratif yang dilakukan berupa penerapan model pembelajaran course review horay sebagai upaya peningkatan aktivitas dan hasil pembelajaran IPA materi kenampakan permukaan bumi pada siswa kelas 3.

3.1.2 Pelaksanaan Tindakan Acting

Pelaksanaan tindakan merupakan penerapan rancangan yang telah disusun pada tahap perencanaan. Pada kegiatan ini guru mitra berupaya melaksanakan tindakan sesuai dengan perencanaan yang sudah dibuat. Segala aktivitas penelitian diupayakan tidak mengganggu kegiatan pembelajaran. Pelaksanaan pembelajaran harus menyesuaikan silabus, program semester, dan jadwal pelajaran kelas yang akan diterapkan PTK Arikunto, Suhardjono, dan Supardi, 2008: 17. Pada pelaksanaan tindakan guru mitra menerapkan langkah-langkah model pembelajaran course review horay pada pembelajaran IPA materi kenampakan permukaan bumi sesuai rencana pelaksanaan yang telah dibuat. Guru juga 47 menyiapkan lembar pengamatan aktivitas belajar siswa dan lembar pengamatan performansi guru untuk diserahkan kepada observer. Pada pelaksanaan tindakan, guru mitra menjelaskan materi kenampakan permukaan bumi dan siswa menyimak dan memperhatikan dengan seksama. Selanjutnya guru mitra membagi siswa dalam kelompok-kelompok belajar yang terdiri dari 2-3 siswa dan membacakan peraturan permainan CRH. Setiap siswa memperhatikan pertanyaan yang dibacakan guru dengan cermat. Setiap kelompok mendiskusikan jawaban yang paling benar dan tepat. Setelah semua pertanyaan selesai dibacakan, siswa dan guru bersama-sama mencocokkan jawaban dari pertanyaan tersebut. Untuk menilai tingkat penguasaan dan pemahaman siswa terhadap materi yang disampaikan, guru memberikan tes tertulis yang dikerjakan secara individu.

3.1.3 Pengamatan Observing

Pengamatan adalah kegiatan mengawasi jalannya pelaksanaan tindakan. Kegiatan ini tidak dapat dipisahkan dari pelaksanaan tindakan. Pengamatan dilakukan dengan merekam data yang berisi proses dan hasil dari pelaksanaan kegiatan dengan tujuan sebagai bahan evaluasi dan dijadikan landasan dalam melakukan refleksi Aqib, 2009: 31. Kegiatan pengamatan yang dilakukan peneliti dan guru mitra adalah mengamati segala sesuatu yang terjadi selama pelaksanaan tindakan terutama pada aktivitas belajar siswa. Peneliti dan guru mitra juga mengamati hasil belajar pada setiap akhir pembelajaran melalui soal evaluasi serta pada setiap akhir siklus melalui soal formatif. Adapun pengamatan terhadap performansi guru mitra dilakukan oleh observer yaitu Bapak Sumarmanto, S.Pd. Selanjutnya data-data yang diperoleh pada kegiatan 48 pengamatan ini akan dijadikan bahan refleksi untuk rencana perbaikan pada siklus berikutnya.

3.1.4 Refleksi Reflecting

Dokumen yang terkait

UPAYA PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PKn MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY PADA SISWA KELAS IV SDN 1 TANJUNG SARI KECAMATAN NATAR KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2015/2016

1 6 60

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY (CRH) BERBANTUAN MEDIA CD INTERAKTIF PADA SISWA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 01 SEMARANG

1 15 264

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PERMUKAAN BUMI MELALUI STRATEGI TAKE AND GIVE KELAS III SDN TEMBOK KIDUL 01 KABUPATEN TEGAL

0 14 252

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY PADA TEMA Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Melalui Strategi Pembelajaran Course Review Horay Pada Tema Organ Tubuh Manusia Dan Hewan Siswa Kelas V Sd Muhammadi

0 5 15

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Melalui Strategi Pembelajaran Course Review Horay Pada Tema Organ Tubuh Manusia Dan Hewan Siswa Kelas V Sd Muhammadiyah 1 Kete

0 2 11

PENINGKATAN KOMUNIKASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI COURSE REVIEW HORAY Peningkatan Komunikasi Dan Hasil Belajar Matematika Melalui Strategi Course Review Horay (PTK Pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 1 Gatak Sukoharjo Tahun

0 1 18

PENINGKATAN KOMUNIKASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI COURSE REVIEW HORAY Peningkatan Komunikasi Dan Hasil Belajar Matematika Melalui Strategi Course Review Horay (PTK Pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 1 Gatak Sukoharjo Tahun

0 1 12

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF METODE COURSE REVIEW HORAY Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Melalui Pembelajaran Kooperatif Metode Course Review Hoeay Pada Siswa Kelas IV SD Negeri O1 Dawung Kecamat

0 0 15

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X-3 MATA PELAJARAN GEOGRAFI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY SMA MUHAMMADIYAH GOMBONG KABUPATEN KEBUMEN

0 0 17

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SAINS DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY PADA SISWA KELAS IV SDN 1 KEKERI TAHUN PELAJARAN 2014/2015 - Repository UNRAM

0 0 17