Lokasi dan Waktu Penelitian Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data

36 IV METODE PENELITIAN

4.1 Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di PT Panamas Aso Bogor yang merupakan Unit Bisnis distribusi dari PT HMI,Tbk wilyah Bogor dan Depok yang berlokasi di Jalan Lawang Gintung No 31, Bogor. Pemilihan lokasi dilakukan secara sengaja purposive dengan pertimbangan bahwa PT Panamas Aso Bogor merupakan distributor semua produk dari PT HMS dan PMI yang telah beroperasi lebih dari 20 tahun dan sedang melakukan perluasan pasar serta mempertahankan market share yang telah dicapai. Penelitian ini dilaksanakan selama tiga bulan, sejak bulan Januari-Maret 2008.

4.2 Jenis dan Sumber Data

Data dalam penelitian ini terdiri dari dua model yaitu data primer dan sekunder. Data primer diperoleh dari hasil pengamatan langsung di lapangan dan wawancara dengan pihak perusahaan distribusi, dalam hal ini adalah satu orang Sales Manager Area dan dua orang Sales Area PT Panamas Aso Bogor di wilayah Bogor dan Depok. Data yang diperoleh dari dalam perusahaan meliputi: jumlah karyawan, pendidikan, keahlian, jumlah penjualan, kondisi pasar, jumlah outlet, jumlah pesaing serta laporan operasional dan pendistribusian perusahaan di wilayah pendistribusian Aso Bogor. Data sekunder yang dikumpulkan di luar lingkungan perusahaan seperti data dari Biro Pusat statistik BPS, Departemen Perindustrian dan perdagangan 37 serta dari berbagai literatur berupa skripsi, tesis, laporan penelitian, jurnal yang sesuai dengan topik pembahasan dari penelitian.

4.3 Metode Pengumpulan Data

Data kualitatif dari observasi dan wawancara lapangan dengan pihak yang terkait. Identifikasi mengenai kegiatan pemasaran, terutama kegiatan distribusi yang dilakukan oleh perusahaan, faktor-faktor yang menjadi pengaruh dalam pemilihan alternatif strategi yang tepat bagi perusahaan. Data kuantitatif dilakukan untuk mengisi matrik banding berpasangan, dilakukan dengan wawancara ke pihak-pihak perusahaan yang berkompeten, memberikan kuesioner, melakukan observasi ke daerah-daerah distribusi. Pemilihan responden dilakukan secara sengaja purposive dengan mempertimbangkan faktor pemahaman dan pengetahuan mereka mengenai kegiatan distribusi perusahaan. Responden yang dipilih yaitu satu orang sales Manager Area, Dua Orang Sales Area dan Outlet-Outlet Register PT Panamas Aso Bogor. Pengisian kuesioner dilakukan oleh responden dipandu oleh penulis. Data tersebut kemudian diidentifikasi berdasarkan kegiatan pemasaran terutama distribusi yang dilakukan.

4.4 Metode Pengolahan Data

Dokumen yang terkait

ANALISIS MARJIN DISTRIBUSI UNTUK MENGETAHUITINGKAT EFISIENSI SALURAN DISTRIBUSI(Studi Kasus Pada PT. Pupuk Kaltim Wilayah Pemasaran KabupatenProbilinggo Jawa Timur)

1 78 2

APLIKASI ANALISIS BCG UNTUK MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN BERDASARKAN PORTOFOLIO PRODUK ROKOK “A MILD” DAN “U MILD” PADA PT HM SAMPOERNA CABANG JEMBER

4 31 18

Analisis Pengaruh Word of Mouth, Marketing MIX (Produk, Harga. Promosi, dan Saluran Distribusi), dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian Mobil Suzuki Swift (Studi kasus pada Swift Club Indonesia)

2 30 179

Analisis efektivitas saluran distribusi fruit tea di Wilayah Bogor (Studi kasus Pada Kantor Penjualan (KP) Bogor PT. Sinar Sosro)

3 32 159

Analisis Saluran Distribusi Minyak Goreng dan Margarin sebagai Produk Turunan Kelapa Sawit (Studi Kasus PT SMART Tbk)

13 77 43

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi, Saluran Distribusi dan Citra Merek Terhadap Proses Keputusan Pembelian Sereal Sarapan Nestle Koko Krunch (Studi Kasus Pada Pembeli Nestle Koko Krunch di Wilayah Jakarta Selatan)

7 42 180

ANALISIS PENGARUH PENGEMBANGAN PRODUK DAN STRATEGI SALURAN DISTRIBUSI TERHADAP PENINGKATAN VOLUME ANALISIS PENGARUH PENGEMBANGAN PRODUK DAN STRATEGI SALURAN DISTRIBUSI TERHADAP PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN PADA PT. SUMBER SANDANG GARMENT SUKOHARJO.

0 3 12

Analisis Importance-Performance Terhadap Saluran Distribusi Produk Air Minum Dalam Kemasan "555" (Studi Kasus di UD.Jaya Bersama Bandung).

0 0 25

TAP.COM - ANALISIS PENGARUH PRODUK, HARGA, PROMOSI DAN SALURAN DISTRIBUSI ...

0 0 72

Saluran Distribusi Produk PJAS

0 0 8