Analisis Deskriptif Responden Hasil Penelitian

45 menyediakan fasilitas printer. Harga yang dipatok pada pengunjung warung internet ini adalah 2500jam. Jumlah pengunjung warung internet ini perhari adalah sebanyak 100 orang.

4.2.7 Sejarah Warung Internet Khawas Net

Warung internet Khawas Net ini terhitung berdiri sejak tahun 2010. Warung internet ini memiliki fasilitas berupa 7 unit komputer. Rata-rata pengunjung warung internet tujuna utamanya adalah untuk bermain game online. Tapi ada juga sebagian yang menggunakan warnet sebagai wadah untuk mencari referensi untuk tugas kuliah. Selain bermain game online dan Browsing penguna warnet juga menggunakan warnet untuk chating, atau berkomunikasi di media sosial seperti Facebook dan Twitter. Harga yang dipatok utnuk pengguna jasa warnet ini adalah 3000jam. Jumlah pengunjung warnet ini setiap harinya adalah sebanyak 30 orang.

4.3 Hasil Penelitian

4.3.1 Analisis Deskriptif Responden

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah daftar pernyataan kuesioner. Analisis deskriptif pada penelitian ini diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada 81 orang responden mahasiswa Universitas Sumatera Utara. Kuesioner berisikan deskripsi responden dan jawaban atas pernyaatan yang diberikan. Karakteristik responden dalam penelitian ini adalah berdasarkan jenis kelamin, usia , dan fakultas. 46

1. Pembagian Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah Persentase Pria 49 60,5 Wanita 32 39,5 Total 81 100 Sumber: Hasil pengolahan data primer, 2015 Pada Tabel 4.1 terlihat bahwa karateristik responden berdasarkan jenis kelamin adalah 49 orang responden 60,4 berjenis kelamin laki-laki dan 32 orang responden 39,5 berjenis kelamin perempuan. Hal ini menunjukkan bahwa jumlah laki-laki lebih dominan dibandingkan dengan perempuan. Hal ini dikarenakan oleh bahwa laki-laki untuk datang ke warnet tujuanya adalah untuk bermain game online. sangat jarang sekali laki-laki datang ke warnet adalah untuk mengerjakan tugas.

2. Pembagian Responden Berdasarkan Usia

Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Usia Jumlah Persentase 18 12 14,8 19 18 20,2 20 30 37,0 21 23 28,0 Total 81 100 Sumber: Hasil Pengolahan data primer, 2015 Pada Tabel 4.2 dapat dilihat bahwa karateristik responden berdasarkaan usia adalah 12 responden berusia 18 tahun atau sebanyak 14,8, 18 responden 47 berusia 19 tahun atau sebanyak 22,2, 30 responden berusia 20 tahun atau sebanyak 37,3, dan 23 responden berusia 21 tahun atau . Responden yang mendominasi adalah usia 20 tahun atau sebanyak 28,3.

3. Pembagian Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Fakultas Fakultas Jumlah Persentase Kesehatan Masyarakat 12 16 Teknik 9 13,5 Psikologi 9 11,1 Ilmu Sosial dan Politik 8 9,87 Hukum 7 8,64 Pertanian 8 8,6 Matematika dan Ilmu pengetahuan Alam 6 7,4 Kedokteran 5 6,17 Keperawatan 5 6,17 Kedokteran Gigi 4 4,93 Ilmu Budaya 3 3,7 Ekonomi dan Bisnis 3 3,7 Fakultas Ilmu Komputer 2 2,2 Total 81 100 Sumber: Hasil pengolahan data primer, 2015 Berdasarkan tabel 4.3 dapat dilihat bahwa mayoritas fakultas responden yang diteliti dalam penelitian ini adalah Fakultas Kesehatan Masyarakat sebanyak 13 orang atau sebesar 16, fakultas Teknik sebanyak 11 orang atau sebesar 13,5, fakultas psikologi sebanyak 9 orang atau sebesar 11,1 , fakultas Ilmu Sosial dan Politik sebanyak 8 48 orang atau sebesar 9,87 , fakultas Hukum sebanyak 7 orang atau sebesar 8,64 , fakultas pertanian sebanyak 7 orang atau sebesar 8,64 , fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam sebanyak 6 oarng atau sebesar 7,4 , fakutas Kedokteran sebanyak 5 orang atau sebesar 6,17 , fakultas Keperawatan sebanyak 5 orang atau sebesar 6,17 , fakultas Kedokteran Gigi sebanyak 4 atau sebesar 4,93 , fakultas Ilmu Budaya sebanyak 3 orang atau sebesar 3,7 , dan fakultas Ekonomi dan Bisnis sebanyak 3 orang atau sebesar 3,7 . Berdasarkan data diatas daat disimpulkan bahwa fakutas pengguna warnnet di kawasan Jl. Dr. Mansyur Padang Bulan, Medan adalah fakultas Kesehatan Masyarakat.

4.3.2 Analisis Deskriptif Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kelompok Referensi, Pekerjaan Dan Keadaan Ekonomi, Serta Gaya Hidup Dan Nilai Terhadap Keputusan Penggunaan Jasa Warung Internet Di Kawasan Jl. Dr. Masyur Padang Bulan, Medan (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Sumatera Utara)

0 36 115

PengaruhBrand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Tupperware Di Perumahan Universitas Sumatera Utara Jl.Dr.Mansyur

2 53 90

PengaruhBrand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Tupperware Di Perumahan Universitas Sumatera Utara Jl.Dr.Mansyur

0 3 90

PengaruhBrand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Tupperware Di Perumahan Universitas Sumatera Utara Jl.Dr.Mansyur

0 0 11

PengaruhBrand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Tupperware Di Perumahan Universitas Sumatera Utara Jl.Dr.Mansyur

0 0 2

PengaruhBrand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Tupperware Di Perumahan Universitas Sumatera Utara Jl.Dr.Mansyur

0 0 8

PengaruhBrand Image dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Tupperware Di Perumahan Universitas Sumatera Utara Jl.Dr.Mansyur

0 0 18

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 URAIAN TEORITIS 2.1.1 Perilaku Konsumen - Pengaruh Kelompok Referensi, Pekerjaan Dan Keadaan Ekonomi, Serta Gaya Hidup Dan Nilai Terhadap Keputusan Penggunaan Jasa Warung Internet Di Kawasan Jl. Dr. Masyur Padang Bulan, Medan (

0 0 22

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Kelompok Referensi, Pekerjaan Dan Keadaan Ekonomi, Serta Gaya Hidup Dan Nilai Terhadap Keputusan Penggunaan Jasa Warung Internet Di Kawasan Jl. Dr. Masyur Padang Bulan, Medan (Studi Kasus Pada Mahasi

0 0 9

Pengaruh Kelompok Referensi, Pekerjaan Dan Keadaan Ekonomi, Serta Gaya Hidup Dan Nilai Terhadap Keputusan Penggunaan Jasa Warung Internet Di Kawasan Jl. Dr. Masyur Padang Bulan, Medan (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Sumatera Utara)

0 0 11