Validasi dan Uji Reliabilitas Instrumen

43 Nilai mean digunakan karena berdasarkan uji normalitas terbukti data terdistribusi normal. Untuk observasi housekeeping dan sosialisasi K3 terdapat beberapa item yang diobservasi yaitu untuk housekeeping terdapat 7 item sedangkan sosialisasi K3 terdapat 9 item. Pada pedoman observasi terdapat pilihan jawaban iya dan tidak dimana cara menjawabnya dengan memberi tanda chekclist √. Kemudian diberi skor 1 untuk jawaban iya dan skor 0 untuk jawaban tidak. Berdasarkan hasil obeervasi dan kuesioner data yang didapat adalah sama. Data hasil observasi oleh peneliti sejalan dengan data hasil kuesioner dari responden.

4.6.2 Validasi dan Uji Reliabilitas Instrumen

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner yang berisi sejumlah pertanyaan tertulis yang didahulukan dengan uji validitas dan uji reliabilitas. Uji validitas dan reliabilitas ini dilakukan sebelum penelitian dilaksanakan. Hasil uji validitas dan reliabilitas dapat dilihat pada tabel 4.1 dan 4.2 berikut ini. Tabel 4.1 Uji Validitas Instrumen Item pertanyaan R Hitung R Tabel Tindakan Pengetahuan 1 0,856 0,6319 Valid Pengetahuan 2 0,310 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Pengetahuan 3 0,272 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Pengetahuan 4 0,665 0,6319 Valid 44 Pengetahuan 5 0,665 0,6319 Valid Pengetahuan 6 0,856 0,6319 Valid Pengetahuan 7 0,856 0,6319 Valid Sikap 1 0,793 0,6319 Valid Sikap 2 0,793 0,6319 Valid Sikap 3 0,793 0,6319 Valid Sikap 4 0,853 0,6319 Valid Sikap 5 0,840 0,6319 Valid Sikap 6 0,793 0,6319 Valid Sikap 7 0,853 0,6319 Valid Sikap 8 0,399 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Sikap 9 0,819 0,6319 Valid Sikap 10 0.658 0,6319 Valid Kepatuhan 0,828 0,6319 Valid Reward 1 0,973 0,6319 Valid Reward 2 0,850 0,6319 Valid Reward 3 0,373 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Reward 4 0,901 0,6319 Valid Sosialisasi 1 0,884 0,6319 Valid Sosialisasi 2 0,718 0,6319 Valid Sosialisasi 3 0,856 0,6319 Valid Sosialisasi 4 0,400 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Sosialisasi 5 0,222 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Sosialisasi 6 0,780 0,6319 Valid Sosialisasi 7 0,310 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Sosialisasi 8 0,385 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Sosialisasi 9 0,884 0,6319 Valid Pengawasan 1 0,935 0,6319 Valid Pengawasan 2 0,411 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Pengawasan 3 0,325 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Pengawasan 4 0,684 0,6319 Valid Pengawasan 5 0,695 0,6319 Valid Pengawasan 6 0,695 0,6319 Valid Pengawasan 7 0,717 0,6319 Valid Housekeeping 1 0,712 0,6319 Valid Housekeeping 2 0,084 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Housekeeping 3 0,487 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Housekeeping 4 0,711 0,6319 Valid Housekeeping 5 0,853 0,6319 Valid Housekeeping 6 0,798 0,6319 Valid Housekeeping 7 0,275 0,6319 Ganti struktur pertanyaan Housekeeping 8 0,853 0,6319 Valid Housekeeping 9 0,711 0,6319 Valid Berdasarkan tabel 4.1 dapat dilihat bahwa beberapa item pertanyaan tidak valid sehingga perlu dilakukan 45 perubahan struktur pertanyaan pada masing-masing item yang tidak valid tersebut. Tabel 4.2 Uji Reliabilitas Instrumen Cronbach’s alpha R Tabel Keterangan 0,974 0,6319 Reliabel Berdasarkan tabel 4.2 dapat dilihat bahwa nilai Cronbach’s alpha lebih besar dari nilai r tabel, sehingga dapat disimpulkan bahwa item-item instrumen reliabel.

4.7 Analisis Data