Metode a. Sistem pengering adsorpsi dengan zeolite

126 Mohamad Djaeni, dkk pengaruh kecepatan udara terhadap laju pengeringan juga ditentukan oleh similaritas udara. Gambar 8.3: Pengaruh laju alir udara terhadap laju penguapan air Tabel 8.2: Pengurangan air menit dengan waktu pengeringan 120 menit Kecepatan udara meterdetik Suhu, o C Kadar air sebelum Kadar air setelah pengeringan Selisih kadar air Kecepatan menit 4 40 87,57 86,72 0,85 0,007 7 50 88,23 86,96 1,27 0,011 9 60 88,23 86,82 1,41 0,012 4 40 88,23 87,62 0,61 0,005 7 50 88,02 87 1,02 0,009 9 60 85,49 83,93 1,56 0,013 4 40 86,88 86,13 0,75 0,006 7 50 86,88 85,96 0,92 0,008 9 60 80,63 79,53 1,1 0,009

c. Evaluasi mutu bawang merah

Evaluasi telah dilakukan terhadap bawang hasil pengeringan yang terdiri dari uji protein, dan lemak. Komponen ini penting, terutama minyak karena merupakan nutrisi bawang, selain kadar vitamin dan antioksidan. Hasil menunjukkan bahwa dengan variasi suhu kadar minyak dalam bawang 0.5 - 1.0 tidak Aplikasi Sistem Pengering Adsorpsi Untuk Bahan Pangan dan Aditif 127 mengalami perubahan pada suhu operasi 40 – 50 o C. Demikian juga kadar protein tidak mengalami penurunan, terutama pada suhu operasi 40 - 50 o C. Pada kondisi tersebut kadar protein berkisar antara 1.0 – 1.2 . Pada kenaikan suhu yang besar, yaitu 60 o C, protein mengalami sedikit penurunan yaitu rata-rata 0.9. Hal ini dapat dimengerti, sebab pada kondisi ini protein sudah mulai mengalami denaturasi dengan reaksi browning kecoklatan.

d.Ujicoba Skala Pilot

Pada skala besar telah dilakukan ujicoba dengan alat berkapasitas maksimum 200 kgbatch. Namun pada ujicoba ini hanya dilakukan pada kapasitas 50 – 120 kg bawang basah pada suhu 40- 50 o C Gambar 8.4. Tujuan dari pengeringan ini adalah, mengeringkan daun bawang sampai kadar air 15 atau dibawahnya. Sedangkan umbi bawang dijaga berkadar air 80 – 85, dengan kadar air pada lapisan terluar sekitaar 15 sama dengan daun. Umbi lapis bagian luar yang kering akan melindungi umbi bagian dalam, sehingga bawang tetap segar dan tidak busuk atau menjamur ketika disimpan. Gambar 8.4: Suhu udara masuk pengering