Pembahasan Kegiatan Siswa Pembahasan Kegiatan Guru

berbantuan CD pembelajaran yang diterapkan pada siswa dapat memberikan keleluasaan berpikir secara aktif dan mampu mengundang siswa untuk menjawab permasalahan melalui berbagai strategi sehingga memacu perkembangan matematikanya. Sehingga dengan menggunakan model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming berbantuan CD pembelajaran, pembelajaran akan lebih bermakna.

4.2.3 Pembahasan Kegiatan Siswa

Berdasarkan hasil observasi keaktifan siswa yang berfokus pada keaktifan siswa pada kelas eksperimen diperoleh kategori keaktifan siswa dalam pembelajaran dengan rata-rata sebesar 84,32 yang termasuk aktif. Dengan demikian secara klasikal, siswa dapat dinyatakan memiliki keaktifan yang positif dalam pembelajaran.

4.2.4 Pembahasan Kegiatan Guru

Berdasarkan hasil observasi keaktifan siswa, juga dilakukan observasi terhadap guru. Berdasarkan hasil observasi guru pada siswa kelas eksperimen diperoleh rata-rata sebesar 90,69. Hal ini berarti guru mengajar siswa kelas eksperimen dengan baik. Sedangkan hasil observasi guru pada siswa kelas kontrol diperoleh rata-rata sebesar 86,98. Hal ini berarti guru juga mengajar siswa kelas kontrol dengan baik. Keuntungan menggunakan model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming berbantuan CD pembelajaran adalah siswa dapat berpartisipasi lebih aktif dalam pembelajaran dengan menemukan konsep materi dan siswa dapat mengemukakan idenya untuk menyelesaikan masalah yang diberikan. Selain itu, siswa dapat memahami dengan baik materi sudut dalam ruang melalui media pembelajaran berupa CD pembelajaran. Sedangkan kelemahan dari pembelajaran menggunakan model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming berbantuan CD pembelajaran adalah ada beberapa siswa yang belum dapat menyampaikan ide untuk menyelesaikan masalah dengan baik karena kesulitan memahami konsep. Hasil analisis penelitian dapat diketahui bahwa hasil posttest siswa kelas eksperimen lebih baik daripada kelas kontrol. Hal ini didukung dengan keaktifan siswa kelas eksperimen yang tinggi. Secara umum terjadinya perbedaan hasil tes karena dalam pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming berbantuan CD pembelajaran yang membimbing siswa untuk menemukan konsep materi sudut dalam ruang dan memberi keleluasaan berpikir secara aktif untuk menyelesaikan masalah sehingga dapat mengembangkan kemampuan matematikanya. Selain itu penggunaan media pembelajaran berupa CD pembelajaran memudahkan siswa dalam memahami konsep materi sudut dalam ruang. Kemampuan pemahaman konsep siswa dapat diharapkan dapat dibangun dengan baik dengan adanya siswa menemukan konsep materi secara terbimbing dari guru, keleluasaan berpikir siswa untuk mengemukakan ide dalam menyelesaikan masalah, dan media pembelajaran yang mendukung pembelajaran sehingga dapat meningkatkan hasil tes matematikanya. 93

BAB 5 PENUTUP

5.1 Simpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah diuraikan pada bab-bab sebelumnya, diperoleh simpulan sebagai berikut. 1 Kemampuan pemahaman konsep siswa yang memperoleh materi pembelajaran menggunakan model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming mencapai ketuntasan individual akan tetapi tidak mencapai ketuntasan klasikal. 2 Kemampuan pemahaman konsep siswa yang memperoleh materi pembelajaran menggunakan model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming lebih baik daripada kemampuan pemahaman konsep siswa yang memperoleh materi pembelajaran menggunakan model kooperatif.

5.2 Saran

Berdasarkan proses dan hasil penelitian di atas, saran yang dapat diberikan adalah sebagai berikut. 1 Model pembelajaran Knisley dengan metode brainstorming diharapkan dapat diterapkan dan dikembangkan guru dalam pembelajaran agar kemampuan pemahaman konsep siswa tercapai dengan baik.

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN MODEL SAVI BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATERI SEGIEMPAT KELAS VII

23 70 211

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING BERBANTUAN CD INTERAKTIF TERHADAP MINAT DAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA

0 30 273

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN CPS BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATERI POKOK GEOMETRI KELAS X

1 7 313

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN SAVI BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA PADA DIMENSI TIGA

0 11 289

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN MIND MAPPING BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

2 15 263

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KNISLEY DENGAN METODE Penerapan Model Pembelajaran Knisley dengan Metode Brainstorming untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematik (PTK bagi Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP N 2 Teras Tahun 2013/ 2014).

0 3 17

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KNISLEY DENGAN METODE Penerapan Model Pembelajaran Knisley dengan Metode Brainstorming untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematik (PTK bagi Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP N 2 Teras Tahun 2013/ 2014).

1 3 12

KEEFEKTIFAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA KNISLEY (MPMK) DENGAN BRAINSTORMING UNTUK MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS SISWA.

9 66 81

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN DAYA NALAR SISWA

0 1 15

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN DAYA NALARSISWA

0 2 18