Berdasarkan uji Mann-Whitney diperoleh nilai p 0,05 berarti tidak ada perbedaan yang bermakna antara lama rawatan rata-rata penderita PJK berdasarkan
kadar kolesterol total.
4.10.9 Lama Rawatan Rata-rata berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang
Lama rawatan rata-rata penderita PJK berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang
di RSUD Tanjung Pura Tahun 2011-2012 dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 4.18 Lama Rawatan Rata-rata Penderita PJK Berdasarkan Keadaan
Sewaktu Pulang yang Dirawat Inap di RSUD Tanjung Pura Tahun 2011-2012
No Keadaan Sewaktu Pulang
Lama Rawatan Rata-Rata f
Mean SD
1. PBJ
55 4,02
2,361 2.
PAPS 30
3,80 3,347
3. Meninggal
8 5,00
7,231 4.
Dirujuk 16
2,38 1,628
p = 0,029 Berdasarkan tabel 4.18 dapat dilihat bahwa dari 109 penderita PJK terdapat
55 penderita yang menjalani rawat inap di rumah sakit Pulang Berobat Jalan PBJ dengan lama rawatan rata-rata 4,02 hari 5 hari, 30 penderita yang menjalani rawat
inap di rumah sakit Pulang Atas Permintaan Sendiri PAPS dengan lama rawatan rata-rata 3,80 hari 4 hari, 8 penderita yang menjalani rawat inap di rumah sakit
pulang meninggal dengan lama rawatan rata-rata 5 hari, 16 penderita yang menjalani rawat inap di rumah sakit dirujuk ke rumah sakit lain dengan lama rawatan rata-rata
2,38 hari 3 hari. Berdasarkan uji Kruskal-Wallis diperoleh nilai p 0,05. Hal ini berarti ada
perbedaan yang bermakna antara lama rawatan rata-rata penderita PJK berdasarkan keadaan sewaktu pulang.
Universitas Sumatera Utara
4.10.10 Sumber Pembiayaan berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang
Lama rawatan rata-rata penderita PJK berdasarkan Keadaan Sewaktu Pulang
di RSUD Tanjung Pura Tahun 2011-2012 dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 4.19 Proporsi Sumber Pembiayaan Penderita PJK Berdasarkan Keadaan
Sewaktu Pulang yang Dirawat Inap di RSUD Tanjung Pura Tahun 2011-2012
No Keadaan Sewaktu
Pulang
Sumber Pembiayaan Jumlah
Biaya Sendiri ASKES
Jamkesmas f
f f
f
1. PBJ 9
16,4 11
20 35
63,6 55
100 2. PAPS
6 20
6 20
18 60
30 100
3. Meninggal 1
12,5 7
87,5 8
100 4. Dirujuk
1 6,25
5 31,25
10 62,5
16 100
Berdasarkan tabel 4.19 dapat dilihat bahwa dari 55 penderita PJK dengan Keadaan sewaktu pulang PBJ, terdapat 16,4 9 orang yang sumber biayanya biaya
sendiri, kemudian 20 11 orang yang sumber biayanya berasal dari ASKES, dan 63,6 35 orang yang sumber biayanya Jamkesmas. Berdasarkan Keadaan sewaktu
pulang PAPS dari 30 penderita PJK, terdapat 20 6 orang yang sumber biayanya biaya sendiri, kemudian 20 6 orang yang sumber biayanya berasal dari ASKES,
dan 60 18 orang yang sumber biayanya Jamkesmas. Berdasarkan keadaan sewaktu pulang meninggal dari 8 penderita PJK, terdapat 87,5 7 orang yang
sumber biayanya Jamkesmas, dan dengan biaya sendiri 12,5 1 orang. Berdasarkan Keadaan sewaktu pulang dirujuk dari 16 penderita PJK, terdapat 6,25 1 orang
yang sumber biayanya biaya sendiri, kemudian 31,25 5 orang yang sumber biayanya berasal dari ASKES, dan 62,5 10 orang yang sumber biayanya
Jamkesmas.
Universitas Sumatera Utara
Hasil analisis statistik dengan menggunakan uji chi square tidak memenuhi syarat karena terdapat 5 sel 41,7 yang memiliki expected count yang besarnya
kurang dari 5.
Universitas Sumatera Utara
BAB V PEMBAHASAN
5.1 Sosiodemografi Penderita PJK