Tata Usaha Sarana dan Prasarana Organisasi Siswa

43 siswa yang dapat diterima di MTs Soebono Mantofani Jombang. Selanjutnnya data tentang siswa tersebut dapat dilihat pada tabel berikut ini : TABEL 04. IV Data Siswa Tahun 2009-2010 NO Kelas Banyaknya Kelas Jumlah Siswa Jumlah L P 1 I 5 90 92 182 2 II 5 80 86 166 3 III 5 68 89 157 Jumlah 15 238 267 505

c. Tata Usaha

Untuk dapat memberikan pelayanan administrasi, sebuah lembaga pendidikan perlu memiliki jumlah tenaga administrasi yang memadai dan memiliki kualifikasi sebagaimana yang diharapkan. Adapun tenaga pendukung administrasi yang dimiliki MTs. Soebono Mantofani berjumlah 2 orang. Data selengkapnya di bawah ini. TABEL 05. IV Data Tata Usaha MTs. Soebono Mantofani No Nama Jabatan Pend. Terakhir 1 SURYATI, S.Pd Pelaksana TUStaff S.1 2 AHMAD BADRUN, S.S Pelaksana TUStaff S.1 Jika dilihat dari data guru dan siswa memang nampaknya jumlah tenaga tata usaha tidak sebanding dengan jumlah guru dan siswa sebagai pihak yang dilayani. Apa lagi jika ditambah masyarakat yang menjadi layanannya. Namun demikian karena tata usaha dilengkapi computer dan alat bantu yang memadai, maka layanan terhadap stekholder dilakukan secara efektif, bahkan selama penelitian berlangsung tidak dijumpai gurusiswa ataupun masyarakat yang komplain.

d. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana merupakan syarat penting agar dapat menciptakan suasana belajar mengajar yang kondusif dan menghasilkan lulusan yang berdaya 44 guna. Pada saat ini MTs. Soebono Mantofani Jombang memiliki luas tanah seluas 17.238 M 2 dan luas bangunan 1995 M 2. Bangunan yang ada MTs Soebono Mantofani Jombang terdiri berbagai ruangan. Untuk jelasnya dapat dilihat dari tabel di bawah ini: TABEL 06. IV Daftar sarana dan prasarana MTs. Soebono Mantofani Jombang No Bangunan Banyak Ruang Kondisi 1 Ruang Kelas 10 Baik 2 Ruang Perpustakaan 1 Baik 3 Ruang Kepala Sekolah 1 Baik 4 Ruang TU 1 Baik 5 Ruang Guru 1 Baik 6 Ruang Laboratarium 1 Baik 7 Ruang Gudang 1 Baik 8 Ruang WC Siswa 4 70 9 Ruang WC Guru 2 Baik 10 Lapangan Olah Raga 1 Baik 11 Lapangan Parkir 1 Baik Berdasarkan tabel diatas, diketahui bahwa keadaan sarana dan prasarana sudah cukup lengkap.

e. Organisasi Siswa

Dalam sekolah terdapat berbagai aktivitas yang diikuti oleh siswa, baik aktivitas yang bersifat intrakurikuler maupun ekstrakulikuler. Dikalangan siswa- siswi MTs Soebono Mantofani Jombang dibentuk suatu organisasi induk yang berfungsi merancang dan melaksanakan berbagai kegiatan dan kemampuan sendiri. Organisasi ini disebut dengan Oraganisasi Siswa Intra sekolah OSIS. Dalam perkembangannya kegiatan OSIS di MTs Soebono Mantofani Jombang ini berjalan dengan baik. Kenyataan dapat dilihat dari berbagai program kegiatan perpisahan, kenaikan kelas, perayaan hari besar agama dan lain sebagainnya. Selain itu dibentuk pula organisasi ekstrakulikuler yang bertujuan untuk mengembangkan potensi siswa, dalam bidang olah raga dibentuk tim futsal, dan silat. Dalam bidang kesehatan dibentuk unit kesehatan siswa UKS, juga organisasi yang telah memiliki induk seperti paskibra dan pramuka. 45

4. Struktur Organisasi MTs Soebono Mantofani

Dokumen yang terkait

Persepsi guru tentang kinerja kepala sekolah dalam pengelollaan pendidikan di MTs Khazanah Kebajikan

0 5 47

Tingkat disiplin kerja guru di MTs.Soebono Mantofani Jombang Ciputat

0 15 78

Penerapan strategi cooperative learning pada mata pelajaran fiqih di MTS. Soebono Mantofani Jombang Tangerang Selatan.

3 18 124

Efektifitas metode demonstrasi pada pembelajaran bidang studi fiqih Di MTs Soebono Mantofani Jombang Ciputat-Tangerang

7 39 67

Hubungan disiplin kerja guru dengan kualitas balajar siswa di MTS Soebono Mantofani Jombang-Ciputat

0 11 106

PERSEPSI GURU TENTANG POLA MANAGERIAL KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI GURU TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH Persepsi Guru Tentang Pola Managerial Kepala Sekolah Dan Motivasi Guru Terhadap Kinerja Guru Sekolah Menengah Pertama Negeri Di Kecamatan Kebakkramat Tah

0 4 17

PENGARUH PROFESIONALISME GURU DAN PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA Pengaruh Profesionalisme Guru Dan Persepsi Guru Tentang Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Di SMA Sragen Kota.

0 2 12

PENGARUH PERSEPSI GURU TENTANG KETRAMPILAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA Pengaruh Persepsi Guru Tentang Ketrampilan Manajerial Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru.

0 1 14

PERSEPSI GURU TENTANG PERAN KEPALA SEKOLAH DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH TERHADAP PERSEPSI GURU TENTANG PERAN KEPALA SEKOLAH DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH TERHADAP PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR DI SD

3 10 14

PENGARUH PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN Pengaruh Persepsi Guru Tentang Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Komuninkasi Internal Guru Terhadap Efektivitas Kerja Guru SMP Negeri 2 Gatak Sukoharjo.

0 0 15