Hasil Evaluasi Setelah diberikan Layanan Bimbingan Kelompok pada Hasil Evaluasi Setelah diberikan Layanan Bimbingan Kelompok pada

Table 4.10 Hasil Evaluasi Akhir Ketrampilan etika pergaulan siswa per indikator No Indikator Persentase Kriteria 1 Ketrampilan berkomunikasi verbal 85.94 Sangat tinggi 2 Ketrampilan berkomunikasi non verbal 83.75 Tinggi 3 Sopan santun 85.67 Sangat tinggi 4 Empati 86 Sangat tinggi 5 Mengembangkan kesadaran diri 92.17 Sangat tinggi Sumber: Data yang diolah Keterangan: Kriteria Sangat Tinggi: Kriteria Minat Membaca antara 84-100 Kriteria Tinggi : Kriteria tanggungjawab belajar antara 68-83 Berdasarkan data diatas dapat dilihat bahwa seluruh indikator memiliki hasil evaluasi akhir dengan kriteria tinggi dan sangat tinggi. Persentase yang dimiliki oleh setiap indikator diantaranya adalah pada indikator ketrampilan berkomunikasi verbal memiliki persentase 85.94 , pada indikator ketrampilan berkomunikasi non verbal memiliki persentase 83.75, pada indikator sopan santun memiliki persentase 85.67, pada indikator empati memiliki persentase 86 dan pada indicator mengembangkan kesadaran diri memiliki persentase 92.17. Secara rinci dapat dilihat sebagai berikut:

4.1.2.1. Hasil Evaluasi Setelah diberikan Layanan Bimbingan Kelompok pada

Indikator Ketrampilan Berkomunikasi Verbal Dari ke 10 siswa yang dijadikan sampel memiliki jumlah persentase ketrampilan etika pergaulan pada indikator ketrampilan berkomunikasi verbal yang berlainan. Berikut hasil evaluasi setelah diberikan layanan bimbingan kelompok dari ke 10 siswa tersebut: Table 4.11 Persentase Evaluasi Akhir Ketrampilan Etika Pergaulan Indikator Ketrampilan berkomunikasi verbal No Responden Persentase Kriteria 1 R1 84.38 Sangat Tinggi 2 R2 93.75 Sangat Tinggi 3 R5 93.75 Sangat Tinggi 4 R6 84.38 Sangat Tinggi 5 R13 84.38 Sangat Tinggi 6 R17 87.5 Sangat Tinggi 7 R19 75 Tinggi 8 R21 87.5 Sangat Tinggi 9 R24 78.13 Sangat Tinggi 10 R27 90.63 Sangat Tinggi Rata-rata 85.94 Sangat Tinggi Sumber: Data yang diolah Keterangan: R1-dst : Kode responden angka merupakan kode yang diambil berdasarkan nomor absen Kriteria Sangat Tinggi: Kriteria Minat Membaca antara 84-100 Kriteria Tinggi : Kriteria tanggungjawab belajar antara 68-83 Berdasarkan atas data tersebut dapat diketahui bahwa rata-rata keseluruhan hasil evaluasi akhir tersebut masuk dalam kategori sangat tinggi yaitu 85.94. Sedangkan masing-masing nilai tersebut masuk dalam kategori tinggi dan sangat tinggi. Rata-rata persentase dari keseluruhan indikator ketrampilan berkomunikasi verbal adalah kriteria tinggi dan tinggi Maka dapat dikatakan bahwa hasil evaluasi akhir yang didapatkan pada variabel ketrampilan berkomunikasi verbal sesuai dengan yang diharapkan.

4.1.2.2. Hasil Evaluasi Setelah diberikan Layanan Bimbingan Kelompok pada

Indikator Ketrampilan Berkomunikasi Non Verbal Dari ke 10 siswa yang dijadikan sampel memiliki jumlah persentase ketrampilan etika pergaulan pada indikator ketrampilan berkomunikasi non verbal yang berlainan. Berikut hasil evaluasi setelah diberikan layanan bimbingan kelompok dari ke 10 siswa tersebut: Table 4.12 Persentase Evaluasi Akhir Ketrampilan Etika Pergaulan Indikator Ketrampilan berkomunikasi non verbal No Responden Persentase Kriteria 1 R1 90.63 Sangat Tinggi 2 R2 78.13 Tinggi 3 R5 81.25 Tinggi 4 R6 81.25 Tinggi 5 R13 87.5 Sangat Tinggi 6 R17 78.13 Tinggi 7 R19 87.5 Sangat Tinggi 8 R21 78.13 Tinggi 9 R24 81.25 Tinggi 10 R27 93.75 Sangat Tinggi Rata-rata 83.75 Tinggi Sumber: Data yang diolah Keterangan: R1-dst : Kode responden angka merupakan kode yang diambil berdasarkan nomor absen Kriteria Sangat Tinggi: Kriteria Minat Membaca antara 84-100 Kriteria Tinggi : Kriteria tanggungjawab belajar antara 68-83 Berdasarkan atas data tersebut dapat diketahui bahwa secara keseluruhan hasil evaluasi akhir pada indikator ketrampilan berkomunikasi non verbal berada pada nilai 68-83 dan 84-100, nilai-nilai tersebut masuk dalam kategori tinggi dan sangat tinggi. Rata-rata persentase dari kesluruhan indikator ketrampilan berkomunikasi non verbal adalah 83.75. Maka dapat dikatakan bahwa hasil evaluasi akhir yang didapatkan pada variabel ketrampilan berkomunikasi non verbal sesuai dengan yang diharapkan.

4.1.2.3. Hasil Evaluasi Setelah diberikan Layanan Bimbingan Kelompok pada

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN RENDAHNYA MOTIVASI MENGIKUTI PROSES PEMBELAJARAN DI KELAS MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII A SMP ISLAM UNGARAN TAHUN AJARAN 2012 2013

0 4 216

MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL SISWA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN PADA SISWA KELAS VII F SMP NEGERI 13 SEMARANG TAHUN AJARAN 2012 2013

1 18 176

PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA TERHADAP KEGIATAN KEPRAMUKAAN MENGGUNAKAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK DISKUSI KELOMPOK PADA SISWA KELAS VII F SMP NEGERI 1 DEMAK TAHUN 2012 2013

4 81 216

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK DISKUSI TERHADAP ETIKA PERGAULAN PADA SISWA KELAS VIII DI SMP PAB 2 MEDAN HELVETIA TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 3 26

PENGARUH PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TERHADAP ETIKA PERGAULAN PADA SISWA KELAS VIII DI SMP AR-RAHMAN MEDAN HELVETIA TAHUN AJRAN 2012-2013.

7 22 22

MENGURANGI PERILAKU AGRESIF MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 SIABU KABUPATEN MANDAILING NATAL TAHUN AJARAN 2011/2012.

0 4 21

MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL SISWA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN PADA SISWA KELAS VII F SMP NEGERI 13 SEMARANG TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 1 176

Upaya Meningkatkan Perilaku Berbudi Pekerti Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Pada Siswa Kelas VIII E SMP Negeri 1 Ungaran Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 1

Meningkatkan Keterampilan Sosial Siswa Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Juwana Tahun Pelajaran 2009/2010.

0 0 1

UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN DIRI MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK PERMAINAN ULARTANGGA PADA SISWA KELAS VIII E DI SMP NEGERI 3 SEMARANG TAHUN AJARAN 2015 2016. -

2 9 59