Instrumen Penelitian METODE PENELITIAN

65 Tabel 3. Klasifikasi dari indeks kesukaran No. Indeks Kesukaran Keterangan 1 0,0 – 0,30 Sukar 2 0,30 – 0,70 Sedang 3 0,70 – 1,0 Mudah b. Daya Pembeda Menurut Suharsimi Arikunto 1997: 215, daya pembeda soal adalah kemampuan suatu soal untuk membedakan antara siswa yang pandai berkemampuan tinggi dengan siswa yang bodoh berkemampuan rendah. Berikut merupakan rumus untuk menghitung daya pembeda Suharsimi Arikunto, 1997: 218: Keterangan: J = Jumlah peserta tes J A = banyaknya peserta kelompok atas 27 skor teratas J B = banyaknya peserta kelompok bawah 27 skor terbawah B A = banyaknya peserta kelompok kelompok atas yang menjawab soal itu dengan benar. B B = banyaknya peserta kelompok kelompok bawah yang menjawab soal itu dengan benar. Klasifikasi dari daya pembeda suatu soal menurut Suharsimi Arikunto 1997: 223 dipaparkan pada tabel di bawah. Dimana pada 66 penelitian ini karena menggunakan uji coba terpakai maka soal yang akan dianalisis adalah soal yang memiliki daya pembeda 0,4-1,00. Tabel 4. Klasifikasi dari daya pembeda No. Daya Pembeda Keterangan 1 0,0 – 0,20 Buruk 2 0,20 – 0,40 Cukup 3 0,40 – 0,70 Baik 4 0,70 – 1,00 Sangat baik c. Hasil uji validitas Uji validitas dilakukan pada data nilai post test kelompok Eksperimen, karena jumlah siswanya yang memenuhi prasyarat uji coba instrumen yaitu menurut Sugiyono 2007: 177 adalah sebanyak 30 orang. Berdasarkan perhitungan tingkat kesukaran dan daya pembeda terdapat 5 soal yang tidak valid dari 40 soal, yaitu butir soal nomor 2,18,20,36, dan 40. b. Reliabilitas Tes Reliabilitas instrumen menunjukkan tingkat kestabilan, konsistensi, keajegan dan atau keterandalan instrumen untuk menggambarkan gejala seperti apa adanya. Reliabilitas merujuk pada ketepatan atau keajegan alat pengukuran tersebut dalam menilai apa yang diinginkan, artinya kapanpun alat tersebut digunakan akan memberikan hasil yang relatif sama. Dengan demikian uji reliabilitas ini merupakan suatu uji instrumen untuk mengetahui keajegan dalam meramalkan sesuatu dimana hasilnya akan selalu sama ajeg. Rumus

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENGETAHUAN DASAR TEKNIK MESIN DI SMK PIRI 1 YOGYAKARTA.

0 1 164

PENERAPAN METODE BELAJAR PEER TEACHING UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X MEKANIK OTOMOTIF B PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR OTOMOTIF DI SMK TAMANSISWA JETIS YOGYAKARTA.

0 8 172

PENGARUH PENGGUNAAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS MACROMEDIA FLASH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KOMPETENSI DASAR KEJURUAN KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 2 DEPOK.

0 0 96

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DENGAN METODE CERAMAH DAN METODE GUIDE INQUIRY TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR OTOMOTIF DI SMK PIRI 1 YOGYAKARTA.

0 1 13

PENGARUH PELAKSANAAN PRAKTIK SECARA TERINTEGRASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR DASAR – DASAR OTOMOTIF SISWA KELAS X JURUSAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK PIRI 1 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 117

PENGARUH PEMBERIAN TUGAS TERSTRUKTUR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA DIKLAT OTOMOTIF DASAR SISWA KELAS X TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

1 1 184

PENGARUH PENGGUNAAN MODUL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X PADA MATA PELAJARAN PDTM DI SMK PIRI SLEMAN.

1 16 157

MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MODUL PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN PENGELASAN DASAR SISWA KELAS 1 PERMESINAN SMK PIRI 1 YOGYAKARTA.

0 1 120

KARAKTER KERJA PRAKTIK SISWA KELAS X TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF PADA MATA PELAJARAN LAS DASAR DI SMK PIRI SLEMAN.

0 3 14

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN METODE PEMBELAJARAN TEMAN SEJAWAT PADA STANDAR KOMPETENSI TEORI MEMELIHARA /SERVIS SISTEM BAHAN BAKAR BENSIN DI SMK PIRI 1 YOGYAKARTA.

0 3 178