Dewan Perwakilan Rakyat Daerah KabupatenKota

serta Dewan Perwakilan Daerah DPD yang merupakan lembaga perwakilan baru sejak UUD 1945 di amandemen 23 . Anggota dari lembaga perwakilan rakyat tersebut dipilih melalui mekanisme pemilu.

3. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah KabupatenKota

Pasal 148 Undang Undang Nomor 23 tahun2014 tentang Pemerintahan Daerah menyebutkan DPRD kabupatenkota merupakan lembaga perwakilan rakyat Daerah kabupatenkota yang berkedudukan sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah kabupatenkota. DPRD KabupatenKota mempunyai fungsi 24 yaitu, a. pembentukan Perda KabupatenKota, b. anggaran, diwujudkan dalam bentuk pembahasan untuk persetujuan bersama terhadap Rancangan Perda KabupatenKota tentang APBD 25 c. pengawasan, diwujudkan dalam bentuk pengawasan terhadap 26 , 1 pelaksanaan Perda KabupatenKota dan peraturan bupatiwali kota; 2 pelaksanaan ketentuan peraturan perundang-undangan lain yang terkait dengan penyelenggaraan Pemerintahan Daerah kabupatenkota; dan 3 pelaksanaan tindak lanjut hasil pemeriksaan laporan keuangan oleh Badan Pemeriksa Keuangan . DPRD kabupatenkota mempunyai wewenang dan tugas 27 : 23 Juanda,… op.cit. hlm.87 24 lihat Pasal 149 ayat 1 Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244 25 Lihat Pasal 152 ayat1 Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244 26 Lihat Pasal153 ayat 1 Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244 a. membentuk Perda KabupatenKota bersama bupatiwali kota; b. membahas dan memberikan persetujuan rancangan Perda mengenai APBD kabupatenkota yang diajukan oleh bupatiwali kota; c. melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan Perda dan APBD kabupatenkota; d. dihapus; e. mengusulkan pengangkatan dan pemberhentian bupatiwali kota danatau wakil bupatiwakil wali kota kepada Menteri melalui gubernur sebagai wakil Pemerintah Pusat untuk mendapatkan pengesahan pengangkatan danatau pemberhentian; f. memberikan pendapat dan pertimbangan kepada Pemerintah Daerah kabupatenkota terhadap rencana perjanjian internasional di Daerah; g. memberikan persetujuan terhadap rencana kerja sama internasional yang dilakukan oleh Pemerintah Daerah kabupatenkota; h. meminta laporan keterangan pertanggungjawaban bupatiwali kota dalam penyelenggaraan Pemerintahan Daerah kabupatenkota; i. memberikan persetujuan terhadap rencana kerja sama dengan Daerah lain atau dengan pihak ketiga yang membebani masyarakat dan Daerah; j. melaksanakan tugas dan wewenang lain yang diatur dalam ketentuan peraturan perundangundangan. DPRD KabupatenKota mempunyai beberapa hak 28 , yaitu; a. hak interpelasi, adalah hak DPRD kabupatenkota untuk meminta keterangan kepada bupatiwali kota mengenai kebijakan Pemerintah Daerah kabupatenkota yang penting dan strategis serta berdampak luas pada kehidupan bermasyarakat dan bernegara b. hak angket, untuk melakukan penyelidikan terhadap kebijakan Pemerintah Daerah kabupatenkota yang penting dan strategis serta berdampak luas pada kehidupan masyarakat, Daerah, dan negara yang diduga bertentangan dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. c. hak menyatakan pendapat, adalah hak DPRD kabupatenkota untuk menyatakan pendapat terhadap kebijakan bupatiwali kota atau mengenai 27 Lihat Pasal 1 angka 2 Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah 28 Lihat pada pasal 159 Undang-undang Nomor Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244 kejadianluar biasa yang terjadi di Daerah kabupatenkota disertai dengan rekomendasi penyelesaiannya atau sebagai tindak lanjut pelaksanaan hak interpelasi dan hak angket.

4. Affirmative Action