Tujuan Penelitian Kontribusi Penelitian Metodologi Penelitian

penentuan strategi pemasaran berdasarkan perilaku konsumen dengan metode diskriminan.

1.5 Tujuan Penelitian

Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah: 1. Untuk mengkaji faktor-faktor kenakalan remaja. 2. Untuk mengetahui faktor yang lebih dominan pada faktor penyebab kenakalan remaja dan pengaruhnya pada prestasi. 3. Untuk mengetahui tingkat pengaruhnya faktor penyebab kenakalan remaja terhadap prestasi.

1.6 Kontribusi Penelitian

1. Penulis Penelitian ini dapat berguna sebagai data pendukung bagi para peneliti yang diharapkan akan melanjutkan penelitian ini di masa yang akan datang. 2. Institusi Pendidikan Dapat dijadikan referensi tambahan mengenai faktor – faktor yang berhubungan dengan kenakalan remaja pada siswa SMA dan sebagai sebagai bahan bacaan yang dapat menambah ilmu pengetahuan. 3. Masyarakat Umum Dengan adanya penelitian ini, dapat dijadikan sebagai salah satu bahan masukan dalam peningkatan moralitas, pengaruh faktor penyebab kenakalan remaja terhadap prestasi khususnya bagi siswa – siswi SMA dan remaja lainnya. 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD

1.7 Metodologi Penelitian

Adapun metodologi penelitian dalam tulisan ini adalah sebagai berikut: 1. Pengumpulan Data a Mengumpulkan bahan – bahan yang berkaitan dengan kenakalan remaja, dan analisis diskriminan. b Menentukan variabel penelitian Adapun variabel - variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : X 1 = Kurangnya Perhatian dari Orang tua X 2 = Broken Home Perceraian orang tua X 3 = Interaksi Hubungan Orang tua dan Anak X 4 = Pengaruh Teman X 5 = Masalah yang dipendam X 6 = Problema Waktu Luang X 7 = Kurangnya pemahanam dasar dasar tentang agama X 8 = Kondisi Ekonomi X 9 = Dampak negatif dari perkembangan teknologi modern c Mengumpulkan data Data yang digunakan adalah data primer. Data primer adalah data yang diperoleh secara langsung dari objek yang diteliti. Dan populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi yang berada di sekolah. Alat yang digunakan pada penelitian ini berupa angket kuesioner. 2. Pengolahan Data Metode analisis data yang digunakan adalah teknik analisis diskriminan dan dengan bantuan SPSS dengan tahapan sebagai berikut: a. Memisahkan faktor kedalam faktor dependent dan faktor independent b. Menguji validitas data. Kesahian Validitas menunjukkan sejauh mana skor nilai ukuran yang diperoleh benar-benar menyatakan hasil pengukuran pengamatan yang ingin diukur. 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD c. Menguji matriks varian kovarian antar kelompok homogen. d. Menghitung ketepatan klasifikasi dari hasil analisis kelompok yang terbentuk dengan Discriminant Analysis e. Membentuk fungsi diskriminan. 3. Mengambil kesimpulan 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Remaja

Dokumen yang terkait

Menentukan Faktor Dominan Yang Menyebabkan Penyakit Sosial Pada Masyarakat Dengan Metode Analisis Diskriminan

3 31 107

Menentukan Faktor Dominan Yang Menyebabkan Penyakit Sosial Pada Masyarakat Dengan Metode Analisis Diskriminan

0 0 10

Menentukan Faktor Dominan Yang Menyebabkan Penyakit Sosial Pada Masyarakat Dengan Metode Analisis Diskriminan

0 0 2

Menentukan Faktor Dominan Yang Menyebabkan Penyakit Sosial Pada Masyarakat Dengan Metode Analisis Diskriminan

0 0 6

Menentukan Faktor Dominan Yang Menyebabkan Penyakit Sosial Pada Masyarakat Dengan Metode Analisis Diskriminan

0 0 21

Menentukan Faktor Dominan Yang Menyebabkan Penyakit Sosial Pada Masyarakat Dengan Metode Analisis Diskriminan

0 0 1

KUESIONER PENELITIAN ANALISIS DISKRIMINAN DALAM MENENTUKAN FAKTOR DOMINAN YANG MENYEBABKAN KENAKALAN REMAJA DAN PENGARUHNYA TERHADAP PRESTASI (studi kasus : SMA PRAYATNA MEDAN)

0 0 13

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Remaja - Analisis Diskriminan Dalam Menentuka Faktor Dominan Yang Menyebabkan Kenakalan Remaja Dan Pengaruhnya Terhadap Prestasi (studi kasus : SMA Prayatna Medan).

0 0 24

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Analisis Diskriminan Dalam Menentuka Faktor Dominan Yang Menyebabkan Kenakalan Remaja Dan Pengaruhnya Terhadap Prestasi (studi kasus : SMA Prayatna Medan).

0 0 7

ANALISIS DISKRIMINAN DALAM MENENTUKAN FAKTOR DOMINAN YANG MENYEBABKAN KENAKALAN REMAJA DAN PENGARUHNYA TERHADAP PRESTASI (studikasus : SMA Prayatna Medan) SKRIPSI SITI RAYANI SIMATUPANG 090803014

0 0 11