Hasil Regresi Berganda Koefisien Determinasi R- Square

Sumber: Hasil Penelitian, 2011 Data Diolah Gambar 4.4. Hasil Uji Heteroskedastisitas Berdasarkan pada Gambar 4.4. di atas terlihat bahwa titik-titik menyebar di atas dan di bawah angka 0 pada sumbu Y. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa persamaan regresi berganda terbebas dari asumsi heteroskedastisitas.

4.1.4.2. Hasil Regresi Berganda

Pengujian hipotesis menyatakan bahwa kompetensi yang terdiri dari orientasi pelayanan pelanggan, dorongan berprestasi, integritas, komitmen organisasi, dan inisiatif berpengaruh terhadap kinerja operator alat bongkar muat Belawan International Container Terminal BICT pada PT. Pelabuhan Indonesia I Persero. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.12. Koefisien Regresi Berganda Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients B Std. Error Beta 1 Constant -.176 1.341 Orientasi pelayanan pelanggan .344 .138 .326 Dorongan berprestasi -.118 .122 -.118 Integritas .274 .113 .252 Komitmen organisasi .001 .100 .001 Inisiatif .499 .100 .523 a. Dependent Variable: Kinerja Sumber: Hasil Penelitian, 2011 Data Diolah Berdasarkan pada Tabel 4.12. di atas, maka persamaan regresi berganda dalam penelitian adalah: Ŷ = -0,176 + 0,344 X 1 - 0,118 X 2 + 0,274 X 3 + 0,01 X 4 + 0,499 X Pada persamaan tersebut dapat dilihat bahwa orientasi pelayanan pelanggan, dorongan berprestasi, integritas, komitmen organisasi, dan inisiatif memiliki kemampuan untuk mempengaruhi kinerja operator alat bongkar muat BICT pada PT. Pelindo I Persero. Hal ini menunjukkan bahwa kinerja operator alat bongkar muat BICT pada PT. Pelindo I Persero dapat dipengaruhi oleh orientasi pelayanan pelanggan, dorongan berprestasi, integritas, komitmen organisasi, dan inisiatif. 5 Universitas Sumatera Utara

4.1.4.3. Koefisien Determinasi R- Square

Nilai koefisien determinasi R 2 Tabel 4.13. Koefisien Determinasi dipergunakan untuk mengukur besarnya pengaruh variabel bebas orientasi pelayanan pelanggan, dorongan berprestasi, integritas, komitmen organisasi, dan inisiatif terhadap kinerja operator alat bongkar muat Belawan International Container Terminal BICT pada PT. Pelabuhan Indonesia I Persero. Model Summary Model b R R Square Adjust R Square Std. Error of the Estimate 1 .891a .794 .733 1.25051 a. Predictors: Constant, Inisiatif, Dorongan berprestasi, Komitmen organisasi, Integritas, Orientasi pelayanan pelanggan b. Dependent Variable: Kinerja Sumber: Hasil Penelitian, 2011 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.13. diperoleh nilai koefisien determinasi sebesar 0,794. Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan variabel orientasi pelayanan pelanggan, dorongan berprestasi, integritas, komitmen organisasi, dan inisiatif menjelaskan pengaruhnya terhadap variabel kinerja pegawai BICT pada PT. Pelindo I Persero adalah sebesar 79,4. Sedangkan sisanya sebesar 20,6 merupakan pengaruh dari variabel bebas lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti kompensasi, peluang pengembangan karir dan hubungan yang baik dengan sesama rekan kerja. Universitas Sumatera Utara

4.1.4.4. Uji Serempak

Dokumen yang terkait

Optimalisasi Kegiatan Bongkar Muat Di Dermaga BICT (Belawan International Container Terminal) Dalam Upaya Menurunkan Waktu Sandar

12 71 96

Pengaruh Perputaran Modal Kerja, Piutang, dan Aktiva Tetap terhadap Profitabilitas PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cabang Belawan International Container Terminal

21 125 92

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

1 5 93

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

0 0 12

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

0 0 2

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

0 0 7

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

0 1 18

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

0 0 4

Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Akuntansi (Studi Pada PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cab. Belawan International Container Terminal

0 0 17

Optimalisasi Kegiatan Bongkar Muat Di Dermaga BICT (Belawan International Container Terminal) Dalam Upaya Menurunkan Waktu Sandar

1 2 14