Perumusan Hipotesis LANDASAN TEORI

commit to user hangat, maka mahasiswa dapat mencapai prestasi akademik yang tinggi. Sebaliknya, jika mahasiswa hidup dalam lingkungan keluarga yang tidak kondusif dan tidak mendukungnya untuk belajar, maka prestasi akademik yang diraih juga rendah. Dengan demikian, diduga ada hubungan yang positif dan signifikan antara lingkungan keluarga dan prestasi akademuk mahasiswa, khususnya mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS.

3. Hubungan antara Minat menjadi Guru dan Lingkungan Keluarga

terhadap Prestasi Akademik Minat menjadi guru dan lingkungan keluarga secara bersama-sama mempunyai peranan terhadap prestasi akademik mahasiswa. Ketertarikan terhadap profesi guru akan menimbulkan sifat yang aktif pada mahasiswa untuk mempelajari teori-teori keguruan. Lingkungan keluarga yang kondusif dan harmonis juga mempengaruhi motivasi belajar mahasiswa yang akhirnya berpengaruh terhadap prestasi akademik. Sehingga, diduga ada hubungan yang positif dan signifikan antara minat menjadi guru dan lingkungan keluarga secara bersama-sama terhadap prestasi akademik pada mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS.

D. Perumusan Hipotesis

Dari variabel minat menjadi guru dan lingkungan keluarga yang mempengaruhi prestasi belajar pada mahasiswa Pendidikan Sejarah dapat disusun perumusan hipotesisi sebagai berikut : 1. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara minat menjadi guru dan prestasi akademik pada mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS. 2. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara lingkungan keluarga dan prestasi akademik pada mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS. 3. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara minat menjadi guru dan lingkungan keluarga secara bersama-sama terhadap prestasi akademik pada mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS. commit to user 35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian

1.Tempat Penelitian Tempat penelitian digunakan untuk mendapatkan data, informasi, keterangan, dan hal-hal lain yang berkaitan dengan penelitian. Sesuai dengan judul penelitian ini yaitu Hubungan Antara Minat Menjadi Guru dan Lingkungan Keluarga dengan Prestasi Akademik pada mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS, maka diambil lokasi penelitian di Program Pendidikan Sejarah FKIP Universitas Sebelas Maret Jl. Ir. Sutami no. 36 A Surakarta, 52716. Alasan dipilihnya lokasi tersebut sebagai tempat penelitian karena tersedianya data yang diperlukan dalam penelitian dan lokasinya mudah dijangkau. Selain itu, lokasi tersebut juga dipilih karena penulis kuliah di Universitas tersebut. 2.Waktu Penelitian Penelitian ini direncanakan mulai dari pengajuan judul sampai dengan penulisan laporan yang dimulai pada bulan Juli sampai dengan bulan Juni 2010. Penetapan waktu itu dimaksudkan agar data yang diperlukan dalam penelitian benar-benar lengkap dan laporan penelitian dapat dilakukan secara cermat dan teliti. Tabel 1 Jadwal Kegiatan Penelitian tentang Hubungan antara Minat Menjadi Guru dan Lingkungan Keluarga terhadap Prestasi Akademik pada Mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS Tahun 2010 Bulan No. Jenis Kegiatan Juli Agustus–Maret April Mei-Juni Juli- September 1 Pengajuan judul 2 Penyusunan proposal 3 Pengajuan surat ijin 4 Pengumpulan data 5 Analisis data 6 Laporan penelitian

Dokumen yang terkait

The Differences Of Using British And American English

0 38 47

An Error Analysis on the Pronunciation of the Fourth Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University in the Academic Year of 2015/2016.

0 1 17

A LECTURER’S CRITICISMS AND THEIR IMPACT ON THE STUDENTS’ LEARNING MOTIVATION (A CASE STUDY IN THE ENGLISH EDUCATION DEPARTMENT OF TEACHER TRAINING AND EDUCATION FACULTY OF UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA IN THE ACADEMIC YEAR OF 2015/2016).

0 0 15

THE CORRELATION BETWEEN HABIT IN WATCHING ENGLISH FILMS WITH ENGLISH SUBTITLES, GRAMMATICAL COMPETENCE, AND SPEAKING SKILL (A Correlational Study to the Sixth Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of S

0 1 21

CORRELATION BETWEEN STUDENT’S CREATIVITY, COHESIVE DEVICES MASTERY, AND WRITING SKILL (A Correlational Study to the First Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University in the Acad

0 0 16

CORRELATION BETWEEN READING HABIT, VOCABULARY MASTERY, AND TRANSLATION ABILITY (A Correlational Study on the Sixth Semester Students of English Department of Teacher Training and Education Faculty Sebelas Maret University in the Academic Year of 2012/2013

0 0 19

THE CORRELATION BETWEEN HABIT IN WATCHING ENGLISH MOVIES, VOCABULARY MASTERY, AND LISTENING SKILL (A Correlational Study of the Second Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University

0 1 16

THE CORRELATIVE STUDY BETWEEN READING ACHIEVEMENT TOWARD TRANSLATION MASTERY FOR THE FOURTH SEMESTER OF ENGLISH EDUCATION DEPARTMENT OF TEACHER TRAINING AND EDUCATION FACULTY IN THE ACADEMIC YEAR OF 20142015 GRADUATING PAPER Submitted to the Board of Exam

0 0 96

Correlation between Vocabulary Mastery, Reading Attitudes, and Reading Comprehension of the Second Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University in the Academic Year of 2016/2017 -

0 0 16

A THESIS A Partial Fulfillment of the Requirements of the Sarjana Pendidikan Degree in the Faculty of Teacher Training and Education

0 0 13