Deskripsi Data Minat Menjadi Guru Deskripsi data Lingkungan Keluarga

commit to user 56

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Data

Penelitian yang berjudul “Hubungan Antara Minat Menjadi Guru dan Lingkungan Keluarga dengan Prestasi Akademik Pada Mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS” terdiri dari dua variabel bebas dan satu variabel terikat. Berkaitan dengan masalah yang diteliti, maka dalam penelitian ini dibutuhkan tiga macam data, yaitu : 1. Data minat menjadi guru sebagai variabel bebas X 1 2. Data lingkungan keluarga sebagai variabel bebas X 2 3. Data prestasi akademik sebagai variabel terikat Y Data tersebut dikumpulkan dengan menggunakan teknik angket dan teknik dokumentasi. Teknik angket digunakan untuk mengumpulkan data minat menjadi guru dan data lingkungan keluarga. Sedangkan teknik dokumentasi digunakan untuk mengumpulkan data prestasi akademik. Data yang telah diperoleh dapat dideskripsikan sebagai berikut :

1. Deskripsi Data Minat Menjadi Guru

Minat mahasiswa menjadi guru merupakan variabel bebas pertama X 1 dalam penelitian ini. Data variabel ini dikumpulkan dengan menggunakan teknik angket yang disebarkan kepada 120 responden, yaitu mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS. Dari data yang telah terkumpul dapat diketahui : Nilai tertinggi = 129 Nilai terendah = 59 Nilai rata-rata = 101,1333 Median = 102 Modus = 105 Standar deviasi = 8,93669 commit to user Nilai tertinggi responden jika menjawab butir angket dengan skor sangat setuju 5 adalah 125. Kriteria data Minat menjadi guru adalah : 1- 40 = rendah 41-80 = sedang 81-125 = tinggi Hasil data statistik menunjukkan bahwa nilai rata-rata variabel minat menjadi guru adalah 101,1333. Berdasarkan kriteria di atas, maka minat menjadi guru mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS adalah tinggi. Adapun data mengenai distribusi frekuensi adalah : Tabel 3. Data distribusi frekuensi variabel minat menjadi guru Kelas interval f x 70-79 80-89 90-99 100-109 110-119 120-129 2 13 32 52 19 2 74,5 86,92 98,81 103,87 113,11 120 Jumlah 120 597,21 Berdasarkan daftar distribusi variabel minat menjadi guru di atas, dapat dibuat histogram sebagai berikut : 10 20 30 40 50 60 70-79 80-89 90-99 100-109 110-119 120-129 commit to user

2. Deskripsi data Lingkungan Keluarga

Lingkungan keluarga merupakan variabel bebas kedua X 2 dalam penelitian ini. Data variabel ini dikumpulkan dengan menggunakan teknik angket yang disebarkan kepada 120 responden, yaitu mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS. Dari data yang telah terkumpul dapat diketahui : Nilai tertinggi = 129 Nilai terendah = 59 Nilai rata-rata = 99,75 Median = 99 Modus = 99 Standar deviasi = 14,27 Nilai tertinggi responden jika menjawab butir angket dengan skor sangat setuju 5 adalah 140. Kriteria data lingkungan keluarga adalah : 1-47 = rendah 48-95 = sedang 96-140 = tinggi Hasil data statistik menunjukkan bahwa nilai rata-rata variabel lingkungan keluarga adalah 99,75. Berdasarkan kriteria di atas, maka lingkungan keluarga mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UNS adalah tinggi dan kondusif. Adapun data mengenai distribusi frekuensi adalah : Tabel 4. Data distribusi frekuensi variabel lingkungan keluarga Kelas interval F x 54-62 63-70 71-78 79-85 86-93 94-101 102-109 110-117 118-125 126-133 2 1 1 13 24 24 23 17 12 3 59 70 72 81,08 92,5 97,83 105,74 113,41 119,75 127,67 Jumlah 120 939,98 commit to user Berdasarkan daftar distribusi variabel lingkungan keluarga di atas, dapat dibuat histogram sebagai berikut :

3. Deskripsi Data Prestasi Akademik

Dokumen yang terkait

The Differences Of Using British And American English

0 38 47

An Error Analysis on the Pronunciation of the Fourth Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University in the Academic Year of 2015/2016.

0 1 17

A LECTURER’S CRITICISMS AND THEIR IMPACT ON THE STUDENTS’ LEARNING MOTIVATION (A CASE STUDY IN THE ENGLISH EDUCATION DEPARTMENT OF TEACHER TRAINING AND EDUCATION FACULTY OF UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA IN THE ACADEMIC YEAR OF 2015/2016).

0 0 15

THE CORRELATION BETWEEN HABIT IN WATCHING ENGLISH FILMS WITH ENGLISH SUBTITLES, GRAMMATICAL COMPETENCE, AND SPEAKING SKILL (A Correlational Study to the Sixth Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of S

0 1 21

CORRELATION BETWEEN STUDENT’S CREATIVITY, COHESIVE DEVICES MASTERY, AND WRITING SKILL (A Correlational Study to the First Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University in the Acad

0 0 16

CORRELATION BETWEEN READING HABIT, VOCABULARY MASTERY, AND TRANSLATION ABILITY (A Correlational Study on the Sixth Semester Students of English Department of Teacher Training and Education Faculty Sebelas Maret University in the Academic Year of 2012/2013

0 0 19

THE CORRELATION BETWEEN HABIT IN WATCHING ENGLISH MOVIES, VOCABULARY MASTERY, AND LISTENING SKILL (A Correlational Study of the Second Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University

0 1 16

THE CORRELATIVE STUDY BETWEEN READING ACHIEVEMENT TOWARD TRANSLATION MASTERY FOR THE FOURTH SEMESTER OF ENGLISH EDUCATION DEPARTMENT OF TEACHER TRAINING AND EDUCATION FACULTY IN THE ACADEMIC YEAR OF 20142015 GRADUATING PAPER Submitted to the Board of Exam

0 0 96

Correlation between Vocabulary Mastery, Reading Attitudes, and Reading Comprehension of the Second Semester Students of English Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University in the Academic Year of 2016/2017 -

0 0 16

A THESIS A Partial Fulfillment of the Requirements of the Sarjana Pendidikan Degree in the Faculty of Teacher Training and Education

0 0 13