60
H
2
: Kompetensi Sumber Daya Manusia
Nilai t hitung variabel kompetensi sumber daya manusia diperoleh sebesar 2,486 dan nilai signifikansi sebesar 0,018. Nilai signifikansi untuk uji t yang
diperoleh sebesar 0,018 lebih kecil dari tingkat signifikansi alpha yang telah ditetapkan sebesar 5 0,05. Adapun nilai t
tabel
sebesar 1,694 lebih kecil dari t
hitung
sebesar 2,486, sehingga H
2
diterima dengan pengertian bahwa kompetensi sumber daya manusia berpengaruh secara signifikan terhadap kualitas laporan
keuangan.
4.5.2 Uji Signifikan Simultan Uji F
Uji F dilakukan untuk mengetahui apakah variabel bebas memiliki pengaruh secara bersama-sama ataupun simultan terhadap variabel terikat,
apabila nilai signifikan yang diperoleh kurang dari 0,05. Kriteria yang digunakan adalah apabila probabilitas 0,05 maka H
o
diterima sedangkan sebaliknya jika probabilitas 0,05 maka H
o
ditolak.
Tabel 4.13 Hasil Uji F
ANOVA
a
Model Sum of Squares
Df Mean Square
F Sig.
1 Regression
5.875 2
2.938 10.738
.000
b
Residual 8.754
32 .274
Total 14.629
34 Dependent Variable: Kualitas Laporan Keuangan
Sumber : Data primer yang diolah, 2015
Universitas Sumatera Utara
61
H3 : Sistem Akuntansi Pemerintahan X1, Kompetensi Sumber Daya Manusia X2, berpengaruh secara simultan terhadap Kualitas Laporan
Keuangan Y
Uji F pada tabel Anova diperoleh nilai F sebesar 10,378 dan nilai signifikan sebesar 0,000 yaitu lebih kecil dari nilai 0,05. Adapun nilai F
tabel
sebesar 2,90 lebih kecil dari F
hitung
sebesar 10,378, sehingga dapat disimpulkan bahwa sistem akuntansi pemerintahan dan kompetensi sumber daya manusia
berpengaruh secara signifikan terhadap kualitas laporan keuangan.
4.5.3 Uji Koefisien Determinasi R
2
Koefisien Determinasi R
2
digunakan untuk mengukur seberapa jauh kemampuan variabel-variabel independen mampu menjelaskan variabel
dependen. Nilai koefisien determinasi R
2
adalah antara nol dan satu.
Tabel 4.14 Hasil Koefisien Determinasi
Model Summary
b
Model R
R Square Adjusted R
Square Std. Error of the
Estimate 1
.634
a
.402 .364
.52304 a.
Predictors: Constant, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Akuntansi Pemerintahan
b. Dependent Variable: Kualitas Laporan Keuangan
Sumber : Data Primer yang diolah, 2015
Universitas Sumatera Utara
62 Hasil uji koefisien determinasi pada tabel 4.14 menunjukkan besarnya R
2
0,402. Dengan demikian besarnya pengaruh sistem akuntansi pemerintahan dan kompetensi sumber daya manusia terhadap kualitas laporan keuangan
adalah sebesar 40,2 . Adapun sisanya sebesar 100 - 40,2 = 59,8 dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
4.6 Hasil Uji Regresi Berganda