Interpretasi Dengan Penelitian Terdahulu

2. Rekomendasi teman. Karena variabel ini mempunyai loading terbesar pada komponen faktor ketujuh yaitu 0,785, maka variabel ini masuk ke dalam faktor ketujuh.faktor lingkungan 3. Prestise. Karena variabel ini mempunyai loading terbesar pada komponen faktor ketujuh yaitu 0,518, maka variabel ini masuk ke dalam faktor ketujuh.faktor konsumen individu Karena faktor ketujuh ini lebih didominasi oleh faktor lingkungan, maka faktor ketujuh ini diberi nama sebagai faktor lingkungan. Faktor kedelapan didominasi oleh variabel; 1. Model. Karena variabel ini mempunyai loading terbesar pada komponen faktor kedelapan yaitu 0,581, maka variabel ini masuk ke dalam faktor kedelapan.faktor produk 2. Pemberian hadiah-hadiah tertentu. Karena variabel ini mempunyai loading terbesar pada komponen faktor kedelapan yaitu 0,533, maka variabel ini masuk ke dalam faktor kedelapan..faktor promosi penjualan Pada faktor kedelapan ini didominasi oleh faktor produk dan faktor lingkungan, karena faktor produk sudah digunakan pada faktor ketiga, maka fktor kedelapan ini diberi nama faktor promosi penjualan.

6. Interpretasi Dengan Penelitian Terdahulu

Dalam penelitian ini menemukan bahwa terdapat 8 faktor yang dipertimbangkan konsumen dalam memilih ponsel. Faktor-faktor tersebut adalah 1 Faktor Tempat dengan eigen value 3,847, 2 Faktor Periklanan dengan eigen value 3,503, 3 Faktor produk dengan eigen value 3,423, 4 Faktor harga dengan eigen value 2,974, 5 Faktor konsumen individu dengan eigen value 2,839, 6 Faktor penjualan personal dengan eigen value 2,280, 7 Faktor Lingkungan dengan eigen value sebesar 2,141, 8 Faktor promosi penjualan dengan eigen value sebesar 1,585 Sedangkan penelitian terdahulu yang dilakukan oleh retno sriharyanti, dkk dengan judul “analisis faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen terhadap keputusan pembelian ponsel” studi kasus pada konsumen merek Nokia di Jawa Timur. Dari penelitian tersebut menemukan bahwa ada 7 faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen terhadap pembelian ponsel merek nokia. 7 faktor tersebut adalah faktor model, faktor kebutuhan, faktor tempat belanja, faktor potongan harga, faktor keluarga, faktor prestise, dan faktor personal selling. Dari kedua penelitian tersebut terdapat kesamaan dan juga perbedaan, faktor penjualan personal merupakan faktor yang sama-sama mempengaruhi konsumen dalam menentukan pemilihan terhadap pembelian ponsel. Sedangkan faktor model dalam penelitian ini masuk ke dalam faktor produk, faktor keluarga masuk ke dalam faktor lingkungan, faktor prestisedan faktor kebutuhan masuk ke dalam faktor konsumen individu, sedangkan faktor tempat belanja dan faktor potongan harga tidak masuk dalam penelitian ini.

BAB V KESIMPULAN DAN IMPLIKASI

A. Kesimpulan

Berdasarkan analisis data dan pembahasan tentang penilaian responden terhadap faktor-faktor yang dipertimbangkan konsumen dalam memilih ponsel, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa setelah dilakukan analisis faktor terhadap 39 variabel indikator. Dari ke-39 variabel tersebut direduksi menjadi 34 variabel yang tersebar ke dalam 8 faktor yang terbentuk. Sisanya dikeluarkan dari model karena tidak memenuhi kriteria MSA 0,5 yaitu variabel ukuran, penjualan door to door, penjualan ke kampus-kampus, dan gaya hidup. Dari uji analisis faktor diperoleh hasil bahwa 34 variabel yang ditahan di dalam model dan mengelompokkan ke dalam 8 faktor yang merupakan faktor-faktor yang dipertimbangkan konsumen dalam memilih ponsel. Faktor faktor tersebut adalah: 1. Faktor Tempatsaluran distribusi dengan eigen value 3,847 serta persentasi kumulatif varian 10,991. Dimana faktor ini terdiri dari: suku cadang mudah diperoleh, harga suku cadang., kesesuaian harga dengan produk., counter penjualan ponsel mudah dijangkau, servis center mudah dijangkau. 2. Faktor periklanan dengan eigen value 3,503 serta persentase kumulatif 10,008. Dimana faktor ini terdiri dari iklan melalui radio damn televisi, iklan melalui majalah, tablod dan surat kabar, iklan melalui out door, iklan melalui internet, menggelar event pameran.

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Ponsel Merek NokiabStudi kasus pada mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 3 109

Korelasi kemampuan akademik mahasiswa terhadap penyelesaian studi di program studi pendidikan fisika

0 6 65

Analisis pengaruh grup referensi dan keluarga terhadap keputusan pembelian ponsel qwerty (studi kasus mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta pengguna ponsel Qwerty)

0 5 113

Pengetahuan, sikap, dan perilaku mahasiswa program studi pendidikan dokter UIN Syarif Hidayatullah Jakarta tentang makanan cepat saji ( fast food) tahun 2009

0 21 71

Pemetaan Kajian Tafsir Al-Qur’an pada Program Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta: Analisis Sitiran Pengarang yang Disitir Disertasi Mahasiswa Tahun 2005-2010

0 5 55

Popularitas tafsir Indonesia di UIN syarif hidayatullah Jakarta

3 16 112

Perilaku pencarian informasi dosen jurusuan komunikasi fakultas ilmu dakwah ilmu komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dalam memenuhi kebutuhan berdakwah

0 12 0

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kebugaran pada Mahasiswa Program StudiKesehatan Masyarakat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Tahun 2015

1 11 185

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan mahasiswa dalam memilih jurusan pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 11 193