Uji Normalitas Uji Homogenitas Uji Hipotesis 1 Uji Proporsi Uji Hipotesis 2 Uji kesamaan dua proporsi

3.7 Analisis Data Akhir

Analisis data akhir dilakukan untuk menguji hipotesis penelitian. Data akhir yang digunakan dalam penelitian ini adalah hasil tes kemampuan pemecahan masalah siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol setelah diberi perlakuan pembelajaran berbeda. Analisis data akhir meliputi uji normalitas, uji homogenitas, uji proporsi satu pihak, uji kesamaan dua proporsi, dan uji kesamaan dua rata-rata

3.7.1 Uji Normalitas

Uji normalitas dilakukan untuk mengetahui data akhir kelas eksperimen dan kelas kontrol berdistribusi normal atau tidak. Langkah-langkah pengujian normalitas data akhir sama dengan langkah-langkah pengujian normalitas data awal.

3.7.2 Uji Homogenitas

Uji homogenitas dilakukan untuk memperoleh asumsi bahwa data akhir kelas eksperimen dan kelas kontrol mempunyai varians yang sama atau homogen. Langkah-langkah pengujian homogenitas data akhir sama dengan langkah- langkah pengujian homogenitas data awal.

3.7.3 Uji Hipotesis 1 Uji Proporsi

Uji proporsi satu pihak dilakukan untuk menguji hipotesis yang menyatakan bahwa kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi lingkaran dengan model pembelajaran Course Review Horay berbantuan powerpoint dapat mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal KKM klasikal yang ditetapkan yaitu 80. Uji proporsi yang digunakan adalah uji proporsi satu pihak kanan dengan hipotesis sebagai berikut. persentase kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi lingkaran dengan model pembelajaran Course Review Horay berbantuan powerpoint kurang dari atau sama dengan 79,5. persentase kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi lingkaran dengan model pembelajaran Course Review Horay berbantuan powerpoint lebih dari 79,5. Rumus yang digunakan: Keterangan: banyak data yang 80 banyak data kelas eksperimen persentase ketuntasan Kriteria: Terima jika dengan taraf signifikan Sudjana, 2005: 235.

3.7.4 Uji Hipotesis 2 Uji kesamaan dua proporsi

Uji kesamaan dua proporsi dilakukan untuk menguji hipotesis yang menyatakan bahwa persentase kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi lingkaran dengan menggunakan model pembelajaran Course Review Horay berbantuan powerpoint lebih tinggi daripada persentase kemampuan pemecahan masalah siswa dengan menggunakan pembelajaran ekspositori. Uji kesamaan proporsi yang digunakan adalah uji proporsi satu pihak kanan dengan hipotesis sebagai berikut. persentase kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi lingkaran dengan menggunakan model pembelajaran Course Review Horay berbantuan powerpoint kurang dari atau sama dengan persentase kemampuan pemecahan masalah siswa dengan menggunakan pembelajaran ekspositori. persentase kemampuan pemecahan masalah siswa pada materi lingkaran dengan menggunakan model pembelajaran Course Review Horay berbantuan powerpoint lebih tinggi daripada persentase kemampuan pemecahan masalah siswa dengan menggunakan pembelajaran ekspositori Rumus yang digunakan: Keterangan: dan : banyak siswa yang tuntas pada kelas eksperimen : banyak siswa yang tuntas pada kelas kontrol : banyaknya seluruh siswa pada kelas eksperimen : banyaknya seluruh siswa pada kelas kontrol Kriteria: Terima H jika dengan taraf signifikan . Sudjana, 2005: 247- 248.

3.7.5 Uji Hipotesis 3 Uji kesamaan dua rata-rata

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN MODEL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATERI LINGKARAN KELAS VIII

3 43 277

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN MODEL COGNITIVE GROWTH BERBANTUAN LKS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS VII PADA MATERI TRANSFORMASI

0 15 251

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN NHT BERBANTUAN MOUSE MISCHIEF TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS VIII MATERI GEOMETRI

0 39 229

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN PAIR CHECK BERBANTUAN APLIKASI PREZI TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA PADA MATERI SEGITIGA KELAS VII

4 34 369

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN SEARCH, SOLVE, CREATE, AND SHARE (SSCS) BERBANTUAN KARTU MASALAH TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA KELAS VIII

0 40 387

Keefektifan Pembelajaran Model TAPPS Berbantuan Worksheet Berbasis Polya terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Materi Lingkaran Kelas VIII

1 11 214

KEEFEKTIFAN MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN PRAKARYA ORIGAMI TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS VIII

0 32 414

KEEFEKTIFAN MODEL TGT DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMP KELAS VIII PADA MATERI LINGKARAN

0 22 239

KEEFEKTIFAN IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN CRH BERBANTUAN KARTU MASALAH DALAM PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN DISPOSISI MATEMATIK SISWA SMP KELAS VII

0 11 367

KEEFEKTIFAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN AIR BERBANTUAN WORKSHEET TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA KELAS VII PADA MATERI HIMPUNAN

2 17 157