46 Total 55 Total Hasil Penelitian

205 siswa. Berikut ini adalah bentuk penyajian gambar untuk mempermudah dalam melihat naik turun persentase kontribusi siswa di SMPN 4 Purwantoro. Gambar 17. Diagram Batang Naik Turun Persentase Kontribusi Siswa Masuk di SMPN 4 Purwantoro b Siswa masuk SMPN 4 Purwantoro mayoritas berasal dari Desa Joho yang pada tahun 2012 berjumlah 36 siswa atau 24, pada tahun 2013 berjumlah 36 siswa atau 22,5, dan pada tahun 2014 berjumlah 40 siswa atau 23,26. Lebih lanjut lagi, peneliti melihat arus siswa masuk di SMPN 4 Purwantoro berdasarkan asal kecamatan. Berikut adalah arus siswa masuk di SMPN 4 Purwantoro. Tabel 78. Matrik Arus Siswa Masuk SMPN 4 Purwantoro berdasarkan Asal Kecamatan Kecamatan 20122013 20132014 20142015 Jumlah f Jumlah f Jumlah f Purwantoro 104 69.33 105 65.63 111 64.53 Slogohimo 46 30.67 55 34.38 60 34.88 Luar Kabupaten 1 0.58 Jumlah 150 100 160 100 172 100 5 10 15 20 25 30 Joho Miricinde Soco Sukomangu Talesan Tunggur Sambirejo Bangsri Diagram Batang Naik Turun Persentase Kontribusi Siswa di SMPN 4 Purwantoro Tahun Pelajaran Tahun Pelajaran Tahun Pelajaran f 206 Dari tabel di atas, diketahui bahwa: a Pada tahun 2012, siswa masuk di SMPN 4 Purwantoro berasal dari dua kecamatan, yaitu Kecamatan Purwantoro yang berjumlah 104 siswa atau 69,33, dan Kecamatan Slogohimo yang berjumlah 46 siswa atau 30,67. Rata-rata dan mayoritas siswa masuk berasal dari Kecamatan Purwantoro yaitu sebanyak 104 siswa atau 69,33. b Pada tahun 2013, siswa masuk di SMPN 4 Purwantoro berasal dari dua kecamatan, yaitu Kecamatan Purwantoro yang berjumlah 105 siswa atau 65,63, dan Kecamatan Slogohimo yang berjumlah 55 siswa atau 34,38. Rata-rata dan mayoritas siswa masuk berasal dari Kecamatan Purwantoro yaitu sebanyak 105 siswa atau 65,63. c Pada tahun 2014, siswa masuk di SMPN 4 Purwantoro berasal dari tiga kecamatan, yaitu Kecamatan Purwantoro yang berjumlah 111 siswa atau 64,53, Kecamatan Slogohimo yang berjumlah 60 siswa atau 34,88, dan yang paling kecil adalah kecamatan dari luar kabupaten yang berjumlah satu siswa atau 0,58. Rata-rata dan mayoritas siswa masuk berasal dari Kecamatan Purwantoro dan Kecamatan Slogohimo yang masing-masing berjumlah 111 siswa atau 64,53 dan 60 siswa atau 34,88. Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa rata-rata siswa masuk di SMPN 4 Purwantoro berasal dari Kecamatan Purwantoro dan Kecamatan Slogohimo. Siswa masuk tersebut mayoritas berasal dari Kecamatan Purwantoro yang pada tahun 2012 berjumlah 104 siswa atau 69,33, pada tahun 2013