Deskripsi Variabel Emphaty X

55 Tabel 4.8 Hasil Jawaban Responden untuk Pertanyaan Variabel Emphaty X 5 No Pertanyaan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 6 7 1 Perhatian para ABK terhadap penumpang 4 49 48 11 112 2 Pendapat responden mengenai tanggung jawab dan kenyamanan yang diberikan ABK terhadap penumpang 3 37 62 10 112 total 7 86 110 21 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner Lampiran 2 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner diketahui bahwa jawaban yang diberikan reseponden dapat dikatakan setuju dengan pertanyaan yang diajukan. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya responden yang memberikan jumlah jawaban sebesar 110 pada skor 6, hal tersebut berarti bahwa para ABK selalu memberi perhatian terhadap penumpang dan para ABK selalu mempunyai tanggung jawab dan kenyaman terhadap para penumpang.

4.2.3 Deskripsi Variabel Kepuasan Pelanggan Y

Kepuasan pelanggan adalah tingkat kepuasan seseorang setelah membandingkan kinerja hasil yang dirasakan disbanding dengan harapan. Atribut – atribut yang membentuk kepuasan pelanggan sebagai berikut :

1. Deskripsi Variabel Attributes Related To The Product Y

1 56 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner yang dilakukan kepada para responden yang berjumlah 112 orang, diperoleh jawaban dan dapat dijabarkan sebagai berikut : Tabel 4.9 Hasil Jawaban Responden untuk Pertanyaan Variabel Related To The ProductY 1 No Pertanyaan Skor Jawaban Total 1 2 3 4 5 6 7 1 Pendapat responden mengenai kesesuaian biaya tiket yang diberikan KM. Tidar 2 32 42 36 112 2 Pendapat responden mengenai produk jasa layanan yang diberikan KM. Tidar terhadap penumpang 7 37 52 16 112 total 9 69 94 52 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner Lampiran 2 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner diketahui bahwa jawaban yang diberikan responden dapat dikatakan setuju dengan pertanyaan yang diajukan hal tersebut dapat diketahui dengan banyaknya responden yang memberikan jawaban sebesar 94 pada skor 6. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya responden yang memberikan jawaban bahwa kesesuaian biaya tiket yang diberikan KM. Tidar sudah sesuai dengan kemampuan responden dan produk jasa layanan yang diberikan KM. Tidar terhadap penumpang sudah sesuai dengan keinginan para penumpang. 2. Deskripsi Variabel Attributes Related To Purchase Y 2