Bahan utama Bahan kimia

f. Reagen ALT yang digunakan adalah reagen ALT DiaSys. Komposisi dan konsentrasi dari reagen ALT adalah sebagai berikut: Tabel I. Komposisi dan Konsentrasi reagen ALT Komposisi pH Konsentrasi R1: TRIS 7.15 140 mmolL L-Alanine 700 mmolL LDH Lactate dehydrogenase ≥2300 UL R2 : 2-Oxyglutarate 85 mmolL NADH 1 mmolL Pyridoxal-5 phosphate FS : Good’s buffer Pyridoxal-5-phosphate 9.6 100 mmolL 13mmolL Reagen AST yang digunakan adalah reagen AST DiaSys. Komposisi dan konsentrasi dari reagen AST adalah sebagai berikut: Tabel II. Komposisi dan konsentrasi reagen AST Komposisi pH Konsentrasi R1: TRIS 7.65 110 mmolL L-Aspartate 320 mmolL MDH Malate dehydrogenase ≥800 UL LDH Lactate dehydrogenase ≥1200 UL R2 : 2-Oxyglutarate 65 mmolL NADH 1 mmolL Pyridoxal-5 phosphate FS : Good’s buffer Pyridoxal-5-phosphate 9.6 100 mmolL 13mmolL

C. Alat Penelitian

1. Alat pembuatan serbuk Sonchus arvensis L. Alat yang digunakan antara lain oven, mesin penyerbuk dan ayakan. 2. Alat ekstraksi Sonchus arvensis L. Alat-alat yang digunakan antara lain beaker glass, erlenmeyer, gelas ukur, labu ukur, cawan porselen, pipet tetes, batang pengaduk, shaker dan timbangan analitik 3. Alat uji penetapan kadar air Moisture balance, beaker glass, sendok 4. Alat uji hepatoprotektif Seperangkat alat gelas berupa beaker glass, gelas ukur, tabung reaksi, pipet tetes, labu takar, batang pengaduk Pyrex Iwaki Glass®, timbangan analitik Mettler Toledo®, sentrifuge Centurion Scientific®, vortex Genie Wilten®, spuit injeksi per-oral, spuit injeksi i.p., pipa kapiler, micropipette, blue tip, yellow tip, tabung Eppendorf, Microlab 200 Merck®, dan stopwatch.

E. Tata Cara Penelitian

1. Determinasi herba Sonchus arvensis L. Determinasi herba Sonchus arvensis L. dilakukan dengan melihat dan mencocokan ciri-ciri dari herba Sonchus arvensis L.dengan menggunakan buku acuan Backer Soegihardjo, 1984. 2. Pengumpulan bahan Bahan uji yang digunakan adalah herba Sonchus arvensis L. yang masih segar dan diperoleh dari Cangkringan Kaliurang Sleman Yogyakarta. 3. Pembuatan serbuk Herba Sonchus arvensis L. dicuci bersih dibawah air mengalir. Setelah bersih daun diangin-anginkan hingga herba tidak tampak basah kemudian dilakukan pengeringan menggunakan oven pada suhu 50° C selama 24 jam.

Dokumen yang terkait

Efek hepatoprotektif pemberian jangka pendek fraksi air ekstrak etanolik herba Tempuyung (Sonchus arvensis L.) terhadap aktivitas ALT-AST SERUM pada tikus putih jantan terinduksi karbon tetraklorida.

0 2 125

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang dekok herba Bidens pilosa L. terhadap aktivitas ALT-AST serum pada tikus betina terinduksi karbon tetraklorida.

1 2 99

Efek hepatoprotektif pemberian jangka pendek infusa herba Bidens pilosa L. terhadap aktivitas ALT-AST serum pada tikus betina terinduksi karbon tetraklorida.

1 4 113

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang dekokta Daun Tempuyung (Sonchus arvensis L.) terhadap aktivitas AST-ALT pada tikus jantan Galur Wistar terinduksi karbon tetraklorida.

3 7 127

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang ekstrak etanol 70% Herba Sonchus arvensis Linn. terhadap aktivitas ALT-AST serum pada tikus putih jantan terinduksi karbon tetraklorida.

0 1 110

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang infusa herba Bidens pilosa L. terhadap aktivitas ALT-AST serum pada tikus betina terinduksi karbon tetraklorida.

1 1 94

Efek hepatoprotektif pemberian jangka pendek infusa herba Sonchus arvensis L. terhadap aktivitas AST-ALT pada tikus jantan Galur Wistar terinduksi karbon tetraklorida.

0 5 100

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang ekstrak etanol biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt dan ast serum pada tikus terinduksi karbon tetraklorida.

1 2 117

Efek hepatoprotektif jangka panjang ekstrak metanol-air biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt-ast serum pada tikus jantan wistar terinduksi karbon tetraklorida.

0 1 155

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang ekstrak etanol biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt dan ast serum pada tikus terinduksi karbon tetraklorida - USD Repository

0 0 115