Kesalahan yang sering dilakukan Saat Melakukan Servis Atas

commit to user 27

d. Kesalahan yang sering dilakukan Saat Melakukan Servis Atas

Sebagai serangan servis bukan merupakan hal yang mudah untuk melakukannya. Setiap jenis pukulan servis atas memiliki teknik yang berbeda-beda, sehingga tidak menutup kemungkinan servis yang dilakukan sering terjadi kesalahan. Menurut peraturan bolavoli Edisi 2001-2004 dijelaskan bahwa, “Kesalahan servis apabila 1 menyalahi giliran servis, 2 tidak melakukan servis sebagaimana mestinya, 3 menyentuh pemain dari tim yang melakukan servis atau gagal melewati net, 4 bola keluar, 5 bola melewati di atas tabir” Keberhasilan servis atas sangat tergantung penguasaan teknik yang benar dan sempurna. Keberhasilan servis akan dapat mempengaruhi jalanya permainan secara keseluruhan. Oleh karena itu kesalahan-kesalahan seperti di atas harus dihindari. Bila terjadi kesalahan harus segara dibetulkan. Lebih lanjut Barbarra L.V. dan Bonnie J.F. 1996: 35 memberikan cara memperbaiki kesalahan sevis atas yaitu : 1. Lemparkan bola di belakang bahu dan lengan anda memukul bola. 2. Lemparan harus dilakukan didepan tubuh anda, tidak di luar bahu dari lengan anda yang memukul bola. 3. Pindahkan berat badan anda pada saat memukul bola. Pukul bola dengan tumit telapak tangan anda terbuka. 4. Pukul bola dibagian tengah belakang dan tekuk pergelangan tangan anda dengan penuh tenaga, putar jemari tangan anda pada bola dan akhiri dengan menjatuhkan lengan anda ke pinggang. 5. Lemparkan bola sedikit di belakang bahu anda dan pindahkan berat badan anda ke depan. Untuk memperoleh kualitas servis atas yang baik, maka setiap terjadi kesalahan harus dicermati letak kesalahannya, dan untuk pukulan servis berikutnya kesalahan dapat terhindarkan. Kemampuan siswa dalam mencermati setiap kesalahan yang dilakukan akan dapat membentuk pola pukulan servis seperti yang diharapkan. Oleh karena itu sejak awal pembelajaran harus ditanamkan servis yang efektif, sehingga akan terhindar dari kesalahan. commit to user 28

5. Pendekatan pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN PASSING MENGGUNAKAN BOLA TIDAK STANDART DAN BOLA STANDART TERHADAP HASIL BELAJAR PASSING ATAS DALAM PERMAINAN BOLAVOLI PADA SISWA PUTRA KELAS IV

2 193 92

PERBEDAAN PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN MOTORIK TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR KETERAMPILAN SERVIS ATAS PADA PERMAINAN BOLAVOLI

4 40 158

PERBEDAAN PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN DAN KOORDINASI MATA TANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR PASSING ATAS PERMAINAN BOLAVOLI

0 4 66

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN DAN KOORDINASI MATA TANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR SERVIS ATAS PERMAINAN BOLAVOLI

0 2 67

PERBEDAAN PENGARUH GAYA MENGAJAR LATIHAN DAN RESIPROKAL TERHADAP HASIL BELAJAR SERVIS ATAS BOLAVOLI PADA SISWA PUTRA EKSTRAKURIKULER BOLAVOLI SMP N 1 NGEMPLAK KABUPATEN BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 3 67

PERBEDAAN PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN KOORDINASI MATA TANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR SERVIS ATAS BOLAVOLI PADA SISWA PUTRA KELAS VII SMP NEGERI 2 NGUTER KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 24 73

Perbedaan Hasil Latihan Servis Atas Topspin antara Jarak Bertahap dan Jarak Tetap Terhadap Hasil Latihan Servis Permainan Bolavoli pada Siswa Putra Eksrtakurikuler SMA N 1 Polokarto.

0 0 1

PERBEDAAN LATIHAN SERVIS FLOATING DAN SERVIS TOP SPIN TERHADAP KETEPATAN SERVIS DALAM PERMAIANAN BOLAVOLI PADA SISWA PUTRA EKTRAKURIKULER MAN 1 SEMARANG TAHUN 2009.

0 6 82

PENGGUNAAN GAYA MENGAJAR INKLUSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS BAWAH BOLAVOLI MINI PADA SISWA KELAS IV SD N 1 PUHPELEM KABUPATEN WONOGIRI TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 0 18

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN GERAK TERHADAP HASIL BELAJAR KETERAMPILAN SERVIS ATAS PADA PERMAINAN BOLAVOLI.

0 0 19