Perumusan masalah Hipotesis Tujuan penelitian

16

1.2. Perumusan masalah

Berdasarkan uraian di atas, maka permasalahan dalam penelitian ini yaitu: a. Apakah ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. dapat menurunkan kadar gula darah dan meningkatkan berat badan pada mencit Mus musculus L. yang telah diinduksi diabetes dengan aloksan. b. Berapakah dosis optimal ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. yang dapat menurunkan kadar gula darah dan meningkatkan berat badan pada mencit Mus musculus L. yang telah diinduksi diabetes dengan aloksan. c. Bagaimanakah pengaruh pemberian ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. terhadap gambaran mikrostruktur limpa pada mencit Mus musculus L. yang telah diinduksi diabetes dengan aloksan.

1.3. Hipotesis

Dalam penelitian ini diduga bahwa : a. Pemberian ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. dapat menurunkan kadar glukosa darah dan menaikkan berat badan pada mencit Mus musculus L. yang telah diinduksi diabetes dengan aloksan. b. Semakin tinggi dosis ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. yang diberikan, semakin rendah kadar gula darah mencit dan semakin meningkat berat badan pada mencit Mus musculus L. yang telah diinduksi diabetes dengan aloksan. c. Pemberian ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. dapat mempengaruhi gambaran mikrostruktur limpa pada mencit Mus musculus L. yang telah diinduksi diabetes dengan aloksan.

1.4. Tujuan penelitian

Tujuan penelitian ini adalah: a. Untuk mengetahui pengaruh ekstrak etanol biji mahoni Swietenia mahogani Jack. terhadap kadar gula darah dan berat badan pada mencit Mus musculus L. yang diinduksi diabetes dengan aloksan. Universitas Sumatera Utara 17 b. Untuk mengetahui dosis optimal ekstrak biji mahoni Swietenia mahogani Jack. terhadap penurunan kadar gula darah dan berat badan pada mencit Mus musculus L. yang diinduksi diabetes dengan aloksan.

c. Untuk melihat pengaruh ekstrak biji mahoni Swietenia mahogani Jack.

Dokumen yang terkait

Efek Ekstrak Etanol Daun Sirih Merah (EEDSM) Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah Serta Gambaran Histologi Pankreas Mencit (Mus Musculus L) Diabetes

5 80 121

Uji Efek Antihiperglikemia Ekstrak Etanol Daun Nipah (Nypa Fruticans Wurmb.) Pada Mencit Yang Diinduksi Aloksan

7 50 100

Efek Ekstrak Etanol Biji Mahoni (Swietenia Mahagoni Jacq.) Dalam Menurunkan Kadar Glukosa Darah Mencit Yang Diinduksi Aloksan.

0 2 27

Efek Nefroprotektor Ekstrak Biji Mahoni (Swietenia mahagoni (L.) Jacq.) terhadap Kerusakan Histologis Sel Ginjal Mencit (Mus musculus) yang Diinduksi Parasetamol.

0 6 1

Uji Anti Hiperglikemia Ekstrak Etanol Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia) Pada Mencit (Mus Musculus) Yang Diinduksi Diabetes Dengan Aloksan

0 0 16

Uji Anti Hiperglikemia Ekstrak Etanol Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia) Pada Mencit (Mus Musculus) Yang Diinduksi Diabetes Dengan Aloksan

0 0 2

Uji Anti Hiperglikemia Ekstrak Etanol Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia) Pada Mencit (Mus Musculus) Yang Diinduksi Diabetes Dengan Aloksan

0 0 6

Uji Anti Hiperglikemia Ekstrak Etanol Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia) Pada Mencit (Mus Musculus) Yang Diinduksi Diabetes Dengan Aloksan

0 1 14

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Mahoni (Swietenia mahogani) - Efek Hipoglikemia Ekstrak Etanol Biji Mahoni (Swietenia mahogani Jack.) Dan Gambaran Mikrostruktur Limpa Pada Mencit (Mus musculus L.) Yang Telah Diinduksi Diabetes Dengan Aloksan

0 0 10

EFEK HIPOGLIKEMIA EKSTRAK ETANOL BIJI MAHONI (Swietenia mahogani Jack.) DAN GAMBARAN MIKROSTRUKTUR LIMPA PADA MENCIT (Mus musculus L.) YANG DIINDUKSI DIABETES DENGAN ALOKSAN

0 0 13