Berita Lelaki Tolak Poligami di Surat Kabar Surya

Jumlah skor 10 – 19 termasuk rendah negatif Jumlah skor 20 – 29 termasuk sedang netral Jumlah skor 30 – 40 termasuk tinggi positif

3.1.3 Berita Lelaki Tolak Poligami di Surat Kabar Surya

Berita lelaki tolak poligami ini mencuat sebagai bentuk protes kaum lelaki atas pendeklarasian klub poligami Global Ikhwan di Bandung. Klub ini hadir di Indonesia, diwarnai dengan pro dan kontra. Di seluruh Indonesia, saat ini ada 30 keluarga yang bergabung dalam klub poligami. Pada kenyataannya peserta klub poligami bukan hanya mereka para laki – laki yang memiliki istri lebih dari satu. Namun mereka para lelaki yang mendukung poligami. Bahkan ada mahasiswa yang masih lajang menjadi peserta klub poligami. Para mahasiswa tersebut mendukung adanya poligami dan siap berpoligami jika nanti mereka berkeluarga. Tidak semua kaum laki-laki mendukung poligami, Berdirinya Klub Poligami di Bandung mengundang reaksi dari sekelompok laki-laki yang memandang kelompok itu sebagai bentuk perendahan martabat laki-laki. Sebagai bentuk “perlawanan”, mereka membentuk Koalisi Laki-laki Menolak Poligami Kolmi. Kolmi hendak memberi kesadaran kritis. Koalisi ini menyatakan melawan praktik poligami. Poligami adalah satu bentuk perendahan martabat laki-laki. Perendahan martabat itu, ditunjukkan dengan stigma yang dilabelkan sebagai manusia agresif, menang sendiri, serakah, tidak pernah puas dengan satu perempuan, tidak setia. Kaum lelaki juga dituduh tidak punya hati, liar dan suka selingkuh. Peneliti mengambil penelitian opini Ibu Rumah Tangga Surabaya terhadap lelaki Tolak Poligami pasca pemberitaan di harian Surya, karena pemberitaan mengenai lelaki tolak poligami ini merupakan hal fenomenal yang menimbulkan banyak pemikiran, yang seharusnya disini perempuan merasa dirugikan dan sangat menentang akan poligami, berita ini justru di awali dari sikap lelaki yang menolak poligami. Dari sini peneliti ingin mengukur, apakah pasca pemberitaan tersebut, memiliki pengaruh dan bagaimanakah opini ibu rumah tangga terhadap pemberitaan tersebut. Sehingga opini ibu rumah tangga Surabaya dapat diukur positif, netral atau negatif.

3.2. Populasi, Sampel dan Teknik Penarikan Sampel

Dokumen yang terkait

Perilaku Produsen Keripik Industri Rumah Tangga Di Tanjung Morawa Kabupaten Deli Serdang Tentang Label Makanan Tahun 2012

6 59 92

Perilaku Ibu Rumah Tangga Terhadap Penggunan Air Sungai Siak Sebagai Sumber Air Bersih Di Kecamatan Rumbai Pesisir Kota Pekanbaru Tahun 2004

0 44 79

Gambaran Perilaku Ibu Rumah Tangga Pengguna Wadah Plastik Penyimpanan Makanan dan Minuman di Kelurahan Sidorame Timur Kecamatan Medan Perjuangan Tahun 2011

21 107 119

Analisis Ketimpangan Pendapatan Rumah Tangga Kaitannya Terhadap Pengembangan Wilayah(Studi Kasus : Daerah Pantai, Dataran Rendah, Dan Dataran Tinggi Pegunungan Kabupaten Deli Serdang)

2 21 140

Pembuatan Beton Semen Polimer Berbasis Sampah Rumah Tangga Dan Karakterisasinya

2 32 100

OPINI MASYARAKAT TENTANG TAYANGAN MATA LELAKI DI TRANS 7 (Studi Deskriptif Opini Masyarakat Surabaya Tentang Tayangan Mata Lelaki Di Trans 7).

0 2 80

OPINI IBU RUMAH TANGGA DI SURABAYA TERHADAP LAGU “HAMIL DULUAN” YANG DICEKAL OLEH KOMISI PENYIARAN INDONESIA DAERAH JAWA TIMUR . (Studi Deskriptif kuantitatif tentang opini ibu rumah tangga di Surabaya terhadap lagu “Hamil Duluan” yang dicekal oleh komisi

0 0 92

OPINI IBU RUMAH TANGGA SURABAYA TERHADAP LELAKI TOLAK POLIGAMI (Studi Deskriptif Opini Ibu Rumah Tangga Surabaya Terhadap Lelaki Tolak Poligami Pasca Pemberitaan Di Harian Surya)

0 0 25

OPINI IBU RUMAH TANGGA DI SURABAYA TERHADAP LAGU “HAMIL DULUAN” YANG DICEKAL OLEH KOMISI PENYIARAN INDONESIA DAERAH JAWA TIMUR . (Studi Deskriptif kuantitatif tentang opini ibu rumah tangga di Surabaya terhadap lagu “Hamil Duluan” yang dicekal oleh komisi

0 0 24

OPINI MASYARAKAT TENTANG TAYANGAN MATA LELAKI DI TRANS 7 (Studi Deskriptif Opini Masyarakat Surabaya Tentang Tayangan Mata Lelaki Di Trans 7)

0 0 18