Bagian Perawatan Manajer Umum Kepala Bagian Personalia Bagian Administrasi Bagian Kebersihan Bagian Keamanan Manajer Keuangan

7. Bagian Perawatan

a. Mengadakan perbaikan dan pemeliharaan terhadap mesin-mesin dan material handling yang ada di perusahaan. b. Menyampaikan laporan permintaan kepada Kepala Bagian Teknik mengenai spare part mesin pabrik dan material handling yang akan diganti karena telah mengalami kerusakan. c. Bertanggung jawab atas tersedianya mesin dan peralatan yang akan digunakan dalam proses produksi.

8. Manajer Umum

a. Bertanggung jawab kepada Direktur. b. Menelaah masalah personalia terutama yang menyangkut tentang penerimaan dan pemutusan hubungan kerja, promosi jabatan, pemindahan, dan sebagainya. c. Mengkoordinir dan mengawasi tugas-tugas yang didelegasikan kepada kepala bagian dan menjalin kerjasama yang baik. d. Menjaga hubungan baik dengan PEMDA maupun swasta.

9. Kepala Bagian Personalia

a. Bertanggung jawab pada Manajer Umum b. Merencanakan dan mengorganisasikan semua sumber daya manusia dan program pengembangannya. c. Membantu Direktur Utama dalam melaksanakan Undang-undang Tenaga kerja dan peraturan pemerintah serta menjalankan kebijakan perusahaan dalam bidang manajemen sumber daya manusia. Universitas Sumatera Utara d. Membantu tercapainya target atau tujuan perusahaan dengan menciptakan lingkungan kerja dimana semua karyawan memperoleh kepuasan terhadap pekerjaannya.

10. Bagian Administrasi

a. Bertanggung jawab atas semua urusan yang berhubungan dengan administrasi. b. Mengelola dan menyimpan data pegawai dan karyawan perusahaan.

11. Bagian Kebersihan

a. Menjaga kebersihan di lingkungan pabrik. b. Mengelola dan merawat taman di lingkungan pabrik.

12. Bagian Keamanan

a. Bertanggung jawab atas keamanan dan kelangsungan jalannya aktivitas perusahaan. b. Memeriksa setiap orang yang ingin berurusan dengan pihak perusahaan. c. Menerima dan menyampaikan pesan, surat, atau berita yang ditujukan untuk perusahaan.

13. Manajer Keuangan

a. Bertanggung jawab terhadap urusan keuangan dalam perusahaan. b. Mengeluarkan uang perusahaan dengan seizin Direktur perusahaan. c. Membuat anggaran keuangan perusahaan dan hal yang berkaitan dengan hutang dan piutang perusahaan serta transaksi pembelian segala sesuatu yang dibutuhkan pabrik. Universitas Sumatera Utara d. Membuat laporan keuangan kepada direktur utama secara bulanan dan tahunan.

14. Bagian Biaya Produksi