Membawakan Acara smp8bhsind BhsIndMemperkayaWawasanku Agus

Bahasa Indonesia Memperkaya Wawasanku unt uk Kel as VIII 136

C. Membawakan Acara

Kemampuan yang akan kamu mi l i ki set el ah mempel aj ar i pel aj aran ini adal ah sebagai berikut : • menyimpulkan t at acara prot okoler pembawa acara; • menunj ukkan garis besar susunan acara; • membawakan acara dengan bahasa yang baik dan benar. Pada bagian ini, kamu akan belajar membawakan acara untuk berbagai kegiatan. Pada pelajaran-pelajaran sebelumnya, kamu telah belajar berdiskusi, berwawancara, dan menyampaikan informasi. Pembelajaran-pembelajaran tersebut bermanfaat agar kemampuan berbicaramu semakin meningkat. Kemampuan berbicara di muka umum–seperti berpidato, berceramah, atau menjadi pembawa acara–sangat diperlukan dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya, dalam suatu pertemuan, tiba-tiba kamu diminta untuk menjadi pembawa acara, tentu kamu harus siap walaupun tanpa persiapan. Apabila permintaan dilakukan jauh hari sebelum acara dilaksanakan, kamu dapat mempersiapkannya dengan matang. Kamu dapat menyusun acara, menyusun teks, menyunting teks, menyelipkan kalimat-kalimat humor, dan melakukan persiapan lain. Dalam pembelajaran kali ini, kamu akan berlatih membawakan suatu acara mulai dari perencanaan sampai dengan pelaksanaan kegiatan. Hal-hal yang harus diperhatikan adalah: 1. jenis dan tujuan acara yang akan dipandu; 2. peserta atau undangan yang akan menghadiri acara; 3. kondisi tempat dan waktu dilangsungkan acara. Seorang pembawa acara dalam menjalankan tugasnya harus membedakan acara resmi dan acara tidak resmi. Dalam acara resmi, ia harus tampil secara resmi, baik dari segi tata busana maupun dari segi kebahasaan. Sebaliknya, dalam acara tidak resmi ia diharapkan tampil santai. Dalam membawakan tugasnya, seorang pembawa acara diibaratkan sebagai seoarang sutradara yang bertanggung jawab penuh atas jalannya acara. Ia juga sebagai seorang komandan yang memimpin jalannya acara. Seorang pembawa acara memegang peranan penting dalam menyampaikan acara demi acara kepada para pendengar. Sebuah pertemuan biasanya dihadiri oleh pembawa acara, pembicara, dan audiens peserta. Pada pelaksanaan pertemuan tersebut terdapat acara berbagai sambutan dan Di unduh dari : Bukupaket.com Kehidupan 137 acara inti ceramah keagamaan, pelaksanaan gunting pita, dan doa. Seluruh aktivitas dalam acara tersebut harus disusun dan dikemas dalam sebuah susunan acara. Bagaimanakah menyusun acara sebuah pertemuan? Susunan acara harus sesuai dengan tujuan pertemuan. Selain itu, acara harus disusun secara berurutan dan menggunakan kata atau frase yang akan dikembangkan menjadi kalimat-kalimat yang komunikatif. Berikut contoh susunan acara perpisahan siswa Kelas IX. Susunan Acara 1. Pembukaan 5 menit 2. Laporan Ket ua Panit ia 10 menit 3. Sambut an-sambut an: a. Kesan dan pesan, perwakil an dari siswa Kel as IX 10 menit b. Ucapan t erima kasih, perwakil an dari orangt ua siswa 15 menit c. Prakat a dari Dewan Komit e Sekol ah 20 menit d. Sambut an dari Kepal a Sekol ah 30 menit 4. Ceramah keagamaan 60 menit 5. Ramah t amah hiburan 6. Doa penut up 5 menit Susunan acara tersebut sebelumnya harus dikonsultasikan dengan pihak yang berkepentingan, baik pihak seksi acara maupun yang akan memberikan sambutan. Hal ini bertujuan agar yang berkepentingan dapat mengetahui kapan harus tampil. Di samping itu, waktu yang disediakan pun harus diberitahukan agar tidak mengubah jadwal yang sudah dirancang sebelumnya. Bagaimana membuka acara suatu pertemuan? Kalimat pertama yang diucapkan sebagai pembuka harus meyakinkan pendengar. Kamu sebagai pembawa acara harus tampil tenang. Pertama, ucapkanlah salam, kemudian bacakan susunan acara. Apabila membuka suatu acara yang tidak formal, kamu dapat menyelipkan humor-humor segar. Sebagai contoh membuka acara dalam suasana formal, perhatikan contoh berikut. Sumber: www. gadi s-onl i ne. com Gambar 9. 3 Membawakan acara dilakukan dengan bahasa yang baik dan benar. Hadirin yang kami hormat i . . . . Assal ammual aikum warahmat ul l ahi wabarakat uh. Sal am sej aht era bagi kit a semua. Acara perpisahan siswa Kel as IX di l ingkungan SMP Negeri 42 Jambi segera dimul ai. Hadirin yang t erhormat . . . . Di unduh dari : Bukupaket.com Bahasa Indonesia Memperkaya Wawasanku unt uk Kel as VIII 138 Berikut beberapa penuturan yang biasa disampaikan oleh seorang pembawa acara. Bagaimana menutup acara? Setelah membawakan acara demi acara, tibalah saatnya untuk menutup acara. Tutuplah acara dengan kalimat yang santun dan kekeluargaan. Perlu dicatat, sebagai pembawa acara, jangan sekali-kali mengomentari atau mengulas sambutan atau acara-acara yang sudah dilakukan sebelumnya. Hal ini akan mengganggu suasana dan memboroskan waktu. Sebagai kata penutup, kamu dapat melakukan hal-hal berikut. Perhatikan contoh kalimat penutup acara berikut. Hadirin yang kami mul iakan. Acar a dem i acar a t el ah ki t a l al ui . Ti bal ah saat nya unt uk membacakan doa kepada Al l ah Swt . agar segal a akt ivit as kit a, khususnya kakak-kakak kit a yang akan melanj ut kan ke pendidikan l ebih t inggi, mendapat bimbingan dan rida dari Al l ah Swt . Kepada Bapak Ust ad H. Ibrahim dipersilakan unt uk memimpin doa. . . . . Demikianl ah acara perpisahan siswa Kel as IX di l ingkungan SMP Negeri 42 Jambi t el ah sel esai. At as nama panit ia, kami memohon maaf apabila ada hal-hal yang kurang berkenan. Sebagai penut up, mari kit a ucapkan hamdal ah bersama-sama. Susunan acara pada perpisahan ini adal ah sebagai berikut : 1. Pembukaan 2. Pembacaan ayat suci Al -Quran 3. Laporan Ket ua Panit ia 4. Sambut an-sambut an 5. Ceramah keagamaan 6. Ramah t amah hiburan 7. Doa t ut up Sebagai pembuka acara ini, mari kit a bersama-sama membacakan basmal ah. Baikl ah, unt uk mengef ekt if kan wakt u, kit a l anj ut kan pada acara kedua, yait u pembacaan ayat suci Al -Quran. Ayat suci Al -Quran akan dikumandangkan ol eh Saudara Zainal dan sarit il awah ol eh Saudara Hindun. Kepada Saudara Zainal dan Hindun, kami persil akan. Hadirin yang saya hormat i, acara sel anj ut nya adal ah sambut an Bapak Kepal a Sekol ah. Maril ah kit a dengarkan dengan saksama. Kepada Bapak, saya persil akan. Di unduh dari : Bukupaket.com Kehidupan 139 1. Susunlah sebuah paragraf pembuka dan paragraf penutup yang biasa digunakan oleh seorang pembawa acara. Adapun acaranya adalah peresmian gedung Puskesmas. Sementara itu, para undangannya adalah para tokoh kesehatan, tokoh masyarakat, dan aparat pemerintahan desa setempat. 2. Perankanlah sebuah kegiatan perpisahan sekolah. Tentukan beberapa orang yang bertugas sebagai pemberi sambutan, tamu undangan, penerima tamu, dan beberapa pendengar lainnya. Adapun sebagai pembawa acaranya adalah kamu sendiri. 3. Mintalah komentar atau tanggapan kepada teman-temanmu yang lain menggunakan format berikut ini. Aspek Penilaian 1. Kel ancaran dan kej el asan t ut uran 2. Penguasaan rangkaian acara 3. Kreat ivit as penampil an 4. Kesant unan dal am bersikap 5. Ekspresi waj ah dan gerak-gerik A Nilai Keterangan B C D E Latihan 1. Susunlah sebuah acara bertema kekeluargaan. 2. Susunlah acara tersebut secara berurutan. Latihan Tambahan Format Penilaian Membawakan Acara Di unduh dari : Bukupaket.com Bahasa Indonesia Memperkaya Wawasanku unt uk Kel as VIII 140

D. Me nulis Puisi Be bas Be r dasar kan Obj ek Tertentu