Deskripsi Variabel Kesadaran Perpajakan Wajib Pajak X Deskripsi Variabel Kepatuhan Wajib Pajak X

70 adalah Orang atau badan yang secara nyata mempunyai suatu hak atas bumi dan atau memperoleh manfaat dan bangunan dan responden juga menyatakan setuju dengan pernyataan mengenai Pajak Bumi dan Bangunan merupakan sumber pendapatan untuk pembiayaan pembangunan daerah Sidoarjo sehingga apabila kesadaran wajib pajak dalam membayar pajak dapat dilaksanakan dengan baik maka menambah sumber pendapatan bagi Kabupaten Sidoarjo.

4.2.3. Deskripsi Variabel Kesadaran Perpajakan Wajib Pajak X

2 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner dapat diperoleh jawaban responden sebagai berikut: Tabel 7. Hasil Jawaban Responden untuk Pertanyaan Variabel Kesadaran Perpajakan Wajib Pajak X 2 Skor Jawaban No Pertanyaan 1 2 3 4 5 6 7 Total 1 Pajak Bumi dan Bangunan dibayar karena dipergunakan oleh Pemerintah Sidoarjo untuk sumber Pendapatan Negara. 1 0 4 6 39 38 12 100 Persentase 1 0 4 6 39 38 12 100 2 Pajak Bumi dan Bangunan harus saya bayar tepat waktu karena sudah kewajiban semua warga Negara untuk membayar pajak. 0 0 2 14 29 45 10 100 Persentase 0 0 2 14 29 45 10 100 3 Pajak Bumi dan Bangunan harus saya bayar sesuai ketetapan karena sudah kewajiban semua warga Negara. 0 0 1 7 44 32 16 100 Persentase 0 0 1 7 44 32 16 100 4 Pajak Bumi dan Bangunan dibayar karena dipergunakan oleh Pemerintah Sidoarjo untuk sumber pendapatan daerah. 0 0 1 8 36 34 21 100 Persentase 0 0 1 8 36 34 21 100 Rata-rata 0,25 2 8,75 37 37,28 14,75 71 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner diolah peneliti pada lampiran 2.2 Berdasarkan tabel di atas diketahui mayoritas jawaban responden terhadap keempat item pertanyaan variabel kesadaran wajib pajak adalah pada skor 6 yaitu sebesar 37,28. Hal ini berarti responden setuju bahwa Pajak Bumi dan Bangunan dibayar karena dipergunakan oleh Pemerintah Sidoarjo untuk sumber Pendapatan Negara. Untuk itu Pajak Bumi dan Bangunan harus dibayarkan tepat waktu karena sudah menjadi kewajiban semua warga Negara untuk membayar Pajak, selain itu juga harus dibayarkan sesuai ketetapan karena sudah kewajiban semua warga Negara serta Pajak Bumi dan Bangunan dibayar karena dipergunakan oleh Pemerintah Sidoarjo untuk sumber pendapatan daerah.

4.2.4. Deskripsi Variabel Kepatuhan Wajib Pajak X

3 Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner dapat diperoleh jawaban responden sebagai berikut: Tabel 8. Hasil Jawaban Responden untuk Pertanyaan Variabel Kepatuhan Wajib Pajak X 3 Skor Jawaban No Pertanyaan 1 2 3 4 5 6 7 Total 1 Pemahaman Wajib Pajak terhadap Undang-Undang pajak dalam pelaksanaan praktiknya adalah hal yang penting agar dapat melaksanakan kewajiban perpajakan secara benar 0 0 0 10 29 35 26 100 Persentase 0 0 0 10 29 35 26 100 2 Wajib Pajak perlu mendapat surat teguran atau sejenisnya dari Dirjen Pajak berhubung pengisian formulir pajak kurang benar 3 1 3 7 31 29 26 100 Persentase 3 1 3 7 31 29 26 100 72 3 Dirjen Pajak perlu memberikan pengetahuan dan informasi tentang pajak sehingga Wajib Pajak bisa melakukan pembayaran dengan benar dan tepat waktu 0 1 0 7 29 34 29 100 Persentase 0 1 0 7 29 34 29 100 Rata-rata 1 0,7 1 8 29,7 32,7 27 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner diolah peneliti pada lampiran 2.3 Berdasarkan tabel di atas diketahui mayoritas jawaban responden terhadap keempat item pertanyaan variabel Kepatuhan Wajib Pajak adalah pada skor 6 yaitu sebesar 32,7. Hal tersebut berarti responden setuju. Hal ini menunjukkan bahwa responden setuju dengan pernyataan yang diajukan yaitu Pemahaman Wajib Pajak terhadap Undang-Undang pajak dalam pelaksanaan praktiknya adalah hal yang penting agar dapat melaksanakan kewajiban perpajakan secara benar dan seharusnya Wajib Pajak perlu mendapat surat teguran atau sejenisnya dari Dirjen Pajak berhubung pengisian formulir pajak kurang benar serta Dirjen Pajak perlu memberikan pengetahuan dan informasi tentang pajak sehingga Wajib Pajak bisa melakukan pembayaran dengan benar dan tepat waktu.

4.2.5. Deskripsi Variabel Keberhasilan Penerimaan PBB Y

Dokumen yang terkait

Kesadaran Dan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan (PBB) Sektor Perkotaan (Studi Di Kelurahan Tegal Sari Mandala II, Kecamatan Medan Denai)

5 92 143

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN WAJIB PAJAK, dan KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (Studi Kasus di Kecamatan Ngadiluwih Kota Kediri).

0 0 107

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN PERPAJAKAN WAJIB PAJAK, DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (Studi Kasus Di Wilayah Kelurahan Krembung Kecamatan Krembung Sidoarjo).

0 6 115

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN PERPAJAKAN WAJIB PAJAK, dan KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (Studi Kasus di Kecamatan Krembung Kelurahan Krembung Sidoarjo).

0 0 115

Pengaruh Pemahaman Wajib Pajak, Kesadaran Perpajakan Wajib Pajak, dan Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Keberhasilan Penerimaan Pajak Bumi Dan Bangunan (Studi Kasus di Kelurahan Wates Kecamatan Magersari Mojokerto).

0 1 109

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN PERPAJAKAN WAJIB PAJAK DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN.

2 14 111

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN PERPAJAKAN WAJIB PAJAK, DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (Studi Kasus di Wilayah Kelurahan Klurak Kecamatan Candi Sidoarjo)

0 0 25

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN PERPAJAKAN WAJIB PAJAK, DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (Studi kasus di Desa Sedengan Mijen Kecamatan Krian Sidoarjo)

0 0 20

Pengaruh Pemahaman Wajib Pajak, Kesadaran Perpajakan Wajib Pajak, dan Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Keberhasilan Penerimaan Pajak Bumi Dan Bangunan (Studi Kasus di Kelurahan Wates Kecamatan Magersari Mojokerto)

0 0 22

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN PERPAJAKAN WAJIB PAJAK, dan KEPATUHAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEBERHASILAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (Studi Kasus di Kecamatan Krembung Kelurahan Krembung Sidoarjo)

0 0 27