Efek Penyampaian Pesan Komunikasi Dalam Bidang Kehumasan

1. Aspek sense of belonging yaitu a Valued Involvement merupakan pengalaman seseorang terkait perasaan dihargai, diperlukandibutuhkan, serta perasaan diterima, b Fit, yaitu persepsi bahwa karakteristik yang dimiliki seseorang telah sesuai dengan sistem atau lingkungan dimana dirinya berada. 2. Antecedent atau pelopor sense of belonging merupakan keseluruhan peristiwa yang terjadi sebelum munculnya sense of belonging. Adapun antecedent dari sense of belonging meliputi: a Energy for involvement kekuatan untuk merasakan keterikatan atau keterlibatan, b Potential and desire for meaningful involvement potensi dan hasrat atau keinginan untuk memaknai keterikatan, c Potential for shared or complementary characteristics potensi untuk berbagi dan melengkapi karakter. SOBI sense of belonging instrument kemudian terbagi menjadi dua yaitu SOBI- P dan SOBI-A. SOBI-P tersusun dari kedua atribut sense of belonging, sedangkan SOBI-A tersusun dari antecedent dari sense of belonging itu sendiri. Muhaeminah. 2005. Game Therapy Untuk Meningkatkan Sense Of Belonging Anak Panti Asuhan Vol.03. Dalam jurnal http:ejournal.umm.ac.idindex.phpjiptarticleview21252275. Diakses pada hari Sabtu 12 Maret 2016, pukul 20.00 WIB Pada penelitian ini peneliti menggunakan instrument SOBI-P sebagai indicator penelitian. SOBI-P terdiri dari 2 aspek yaitu Valued Involvement merupakan pengalaman seseorang terkait perasaan dihargai, diperlukandibutuhkan, serta perasaan diterima, dan Fit, yaitu persepsi bahwa karakteristik yang dimiliki seseorang telah sesuai dengan sistem atau lingkungan dimana dirinya berada. Seperti yang dijelaskan sebelumnya SOBI merupakan instrumen self-report yang terdiri dari dua skor skala yang terpisah, SOBI-P psychological state dan SOBI- A antecedents. Pada penelitian ini, peneliti hanya menggunakan SOBI-P karena SOBI-P dan SOBI-A memang merupakan dua skor skala yang terpisah dan mengukur dua kondisi yang berbeda pula. SOBI-P merupakan skala yang berfungsi untuk mengukur tingkatan sense of belonging individu. Adapaun SOBI- A hanya mengukur antecedent atau seberapa kuat keinginan seseorang untuk memperoleh sense of belonging itu sendiri.

10. Sense Of Belonging Dalam Organisasi Atau Kelompok

Sense of belonging atau rasa memiliki yang dimaksud bersifat aktif. Diwujudkan dalam bentuk inisiatif, keberanian mengambil tanggung jawab dan risiko, serta keinginan berbagi. Sense of belonging juga mengubah bentuk keterikatan orang dengan organisasi, dari sekadar yang bernuansa bisnis dan transaksional menjadi semacam keterikatan batin. Manusia memang memiliki perasaan ingin diterima. ini adalah suatu hal yang wajar, kebutuhan akan penerimaan itu berlaku dimana saja termaksud didalam organisasi atau kelompok. Organisasi selalu memiliki sistemnya sendiri sehingga ketika pertama kali masuk kesana, seseorang akan dipaksa untuk beradaptasi, ketika proses adaptasi ini berjalan rasa memiliki terhadap organisasi itu pun mulai tumbuh. Tumbuhnya rasa memiliki tersebut tidak dapat berdiri sendiri, organisasi juga harus memfasilitasi tumbuhnya sense of belonging atau rasa memiliki. Ketika