Driveshaft ini mentransmisi gerakan putar melalui sudut tetap atau sudut Cara kerja driveshaft adalah :

317 8. Universal joint jenis bersayap seperti adalah jenis yang paling umum digunakan dalam aplikasi pengangkutan tanah earth moving application.

9. Fungsi slip joint adalah untuk memungkinkan driveshaft mengubah

panjang sambil berputar dan mentransmisi beban torsi. Slip joint terdiri dari sebuah male splined tube shaft stub shaft dan sebuah female splined slip yoke sleeve.

10. Ada dua jenis dasar rancangan driveline yang mentransmisi torsi ke

roda- roda; yaitu Jenis parallel joint sambungan paralel, dan Jenis Non-parallel atau broken back.

11. Universal joint dihubungkan ke yoke dengan berbagai cara. Ada empat metode

yang paling umum untuk menghubungkan U-joint dengan round bearing cup.

12. Yoke yang ujungnya berbentuk setengah lingkaran half round end yoke

dihubungkan ke U-joint dengan bearing strap atau U-bolt. Yoke yang ujungnya berbentuk lingkaran penuh full round end yoke menggunakan snap ring atau bearing plate untuk memasang joint di dalam lubang yoke.

13. Universal joint kit model plug yang dilumasi secara permanen tidak

dilengkapi dengan grease nipple fitting. Universal joint kit jenis ini hanya dilengkapi dengan sebuah plug. Pastikan plug tidak hilanglepas, longgar atau patah. Jika plug longgar, kencangkan sesuai dengan spesifikasi yang disyaratkan. Jika plug hilang atau patah, seluruh universal joint kit perlu diganti.

14. Net-formed universal joint tidak dilengkapi dengan grease nipple fitting atau

plug dan tidak dapat dilumasi kembali.

15. Untuk rancangan inboard slip yoke assembly dan outboard slip yoke

assembly, periksa untuk memastikan bahwa slip yoke welch plug tidak longgar, periksa untuk memastikan bahwa slip yoke welch plug tidak longgar, hilang atau rusak.

16. Center support bearing digunakan bila jarak antara transmisi atau transmisi

tambahan dan rear axle terlalu jauh untuk dijangkau dengan sebuah single driveshaft. Center Support bearing dihubungkan ke frame dan