Analisis Kuantitatif Teknik Analisis Data

Xd = deviasi masing-masing subyek d-Md = jumlah kuadrat deviasi N = subyek pada sampel d.b = ditentukan dengan N-1 Arikunto, 2006: 306. Dari hasil perhitungan tersebut dibandingkan dengan tabel t-test. Jika hasil perhitungan tersebut lebih besar dari tabel t-test berarti layanan informasi dapat meningkatkan pemahaman kesehatan reproduksi siswa. Cara mengambil keputusan menggunakan pendekatan dengan taraf signifikan 5 dengan ketentuan: 1 Ho ditolak dan Ha diterima apabila t hitung ≥ t tabel . 2 Ho diterima dan Ha ditolak apabila t hitung t tabel . 61

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Pada bab ini akan memaparkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan disertai dengan analisis data dan pembahasan tentang layanan informasi untuk meningkatkan pemahaman kesehatan reproduksi pada siswa kelas 9 SMP N 1 Bonang Demak tahun ajaran 20152016.

4.1 Hasil Penelitian

Pada penelitian ini diperoleh hasil penelitian yang dapat dipaparkan berdasarkan pada tujuan penelitian yaitu tentang pemahaman kesehatan reproduksi siswa sebelum diberikan layanan informasi, pemahaman kesehatan reproduksi siswa sesudah diberikan layanan informasi, dan layanan informasi dapat meningkatkan pemahaman kesehatan reproduksi siswa kelas 9 SMP Negeri 1 Bonang Demak.

4.1.1 Pemahaman Kesehatan Reproduksi Siswa Kelas 9 SMP N 1 Bonang

Demak Sebelum Diberikan Layanan Informasi. Sesuai dengan tujuan penelitian ini yaitu mengenai pemahaman kesehatan reproduksi siswa kelas 9 SMP N 1 Bonang Demak sebelum diberikan layanan informasi, maka akan diuraikan hasil pretest sebelum diberikan perlakuan. Tabel 3.8 Data Keseluruhan Pemahaman Kesehatan Reproduksi Siswa Hasil Pretest No Responden Data Keseluruhan Skor Kriteria 1 R-1 165 69 T 2 R-2 143 60 S 3 R-3 155 65 S No Responden Data Keseluruhan Skor Kriteria 4 R-4 156 65 S 5 R-5 163 68 T 6 R-6 181 75 T 7 R-7 161 67 T 8 R-8 167 70 T 9 R-9 167 70 T 10 R-10 163 68 T 11 R-11 156 65 S 12 R-12 161 67 T 13 R-13 165 69 T 14 R-14 114 48 R 15 R-15 169 70 T 16 R-16 157 65 S 17 R-17 170 71 T 18 R-18 163 68 T 19 R-19 157 65 S 20 R-20 152 63 S 21 R-21 159 66 S 22 R-22 137 57 S 23 R-23 152 63 S 24 R-24 181 75 T 25 R-25 154 64 S 26 R-26 164 68 T 27 R-27 155 65 S 28 R-28 150 63 S 29 R-29 152 63 S 30 R-30 162 68 T 31 R-31 118 49 R Total 4869 65.44 S Tabel 3.9 Distribusi Frekuensi Pemahaman Kesehatan Reproduksi Siswa Hasil Pretest Interval Skor Kategori Frekuensi Rata-Rata 201,6 Skor ≤ 240 Sangat Tinggi 65,44 163,2 Skor ≤ 201,5 Tinggi 15 48,39 124,8 Skor ≤ 163,1 Sedang 14 45,16 86,4 Skor ≤ 124,7 Rendah 2 6,45 48 ≤ Skor ≤ 86,3 Sangat Rendah Jumlah 31 100

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN PEMAHAMAN PERENCANAAN KARIR MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIR PADA SISWA KELAS X BUSANA BUTIK 4 SMK NEGERI 1 PRINGAPUS TAHUN AJARAN 2015 2016

25 103 167

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG BAHAYA PENYALAHGUNAAN NARKOBA MELALUI LAYANAN INFORMASI PADA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 34 SEMARANG TAHUN AJARAN 2015 2016

1 16 283

PENGGUNAAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 9 KOTA METRO TAHUN PELAJARAN 2015/2016

0 7 76

KEEFEKTIFAN PELAKSANAAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM MENINGKATKAN PERILAKU AKADEMIK SISWA KELAS X SMA N 1 DEMAK TAHUN AJARAN 2014 2015

0 14 85

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TERHADAP PENINGKATAN PEMAHAMAN SELF CONTROL SISWA KELAS IX DI SMP N 1 WANASARI KABUPATEN BREBES TAHUN AJARAN 2015 2016

4 17 195

PENGARUH LAYANAN INFORMASI UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KARIR SISWA-SISWI KELAS X TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM TAHUN AJARAN 2014-2015.

0 2 26

Keefektifan Bimbingan Kelompok dengan Teknik Brainstorming untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa Kelas VIII SMP N 1 Wonogiri Tahun Ajaran 2015/2016.

0 1 17

KEEFEKTIFAN LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN METODE MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN KONSENTRASI BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII-J DI SMP N 3 UNGARAN TAHUN AJARAN 2015 2016 -

1 5 71

KEEFEKTIFAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK MODELING SIMBOLIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN BAHAYA MEROKOK PADA SISWA KELAS XII TKR 1 SMK N 1 RANDUDONGKAL PEMALANG TAHUN AJARAN 20162017

0 0 66

LAYANAN INFORMASI OLEH GURU BK TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA PADA SISWA KELAS VIII MTs N 1 MEMPAWAH

0 0 10