Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Batasan Operasional Variabel Operasionalisasi Variabel

36

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif kuantitatif yaitu suatu bentuk penelitian yang ditujukan untuk mendeskripsikan fenomena-fenomena yang terjadi pada suatu perusahaanorganisasi, baik fenomena alamiah maupun fenomena buatan manusia. Fenomena itu bisa berupa bentuk, aktivitas, karakteristik, perubahan, hubungan, kesamaan, dan perbedaan antara fenomena yang satu dengan fenomena yang lainnya, misalnya kondisi atau hubungan yang ada, pendapat yang berkembang, proses yang sedang berlangsung, akibat atau efek yang terjadi, atau tentang kecenderungan yang tengah berlangsung. Sukmadinata, 2006 : 72

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan di PT PLN Persero Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Transmisi Medan Jl. Listrik No.12 Medan. Waktu penelitian dilakukan dari April 2016 sampai dengan Mei 2016. Universitas Sumatera Utara 37

3.3 Batasan Operasional Variabel

Batasan operasional dalam penelitian ini adalah : 1. Variabel bebeas atau independent veriabel dalam penelitian ini adalah Deskripsi Pekerjaan X 1 , Koordinasi X 2 . 2. Variabel Terikat atau dependent variabel dalam penelitian ini adalah Efektivitas Karyawan Y.

3.4 Operasionalisasi Variabel

Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel Variabel Defenisi Dimensi Indikator Skala Deskripsi Pekerjaan X 1 Deskripsi Pekerjaan adalah penjelasan karakteristik pekerjaantug as dan tanggung jawab dari suatu pekerjaan yang harus dilakukan oleh karyawan dalam sebuah organisasi atau perusahaan. 1.Kewajiban 2.Kecakapan dalam hubungan 3.Kondisi a. Tugas b. Wewenang c. Tanggung Jawab a. Kemampuan berinteraksi yang baik dengan karyawan lainnya b. Kemampuan membangun hubungan dengan atasan a. Keadaan khusus suatu pekerjaan b. Keterangan tentang alat yang dipakai Likert Universitas Sumatera Utara 38 LANJUTAN Koordinas i X 2 Koordinasi adalah kegiatan menyatukan, mengarahkan , dan mengkoordin asikan unsur- unsur manajemen dan pekerjaan- pekerjaan para karyawan dalam mencapai tujuan organisasi 1.Pertemuan resmi antara unit yang dikoordinasi kan 2.Standar operasioanal pekerjaan a. Rapat kepada divisi yang dikoordinasikan b. Konsultasi atau bimbingaan kepada unit yang dikoordinasikan c. Pengarahan a. Informasi tugas masing-masing unit Likert Efektivitas Karyawan Y Efektivitas kerja adalah penyelesaian pekerjaan tepat waktu yang ditentukan. 1.Kuantitas Kerja. 2.Kualitas Kerja 3.Ketetapan Waktu 4.Pencapaian Tujuan a. Pencapaian target atau hasil atas pekerjaan baru. a. Ketelitian bekerja. b. Kerapian bekerja. c. Kecakapan bekerja. a. Penyelesaian pekerjaan sesuai dengan target waktu yang telah ditentukan. a. Peningkatan Profit b. Kualitas Pelayanan Likert Sumber: Mathis 2006,Hasibuan 2001,Siagian 2002 data diolah Universitas Sumatera Utara 39

3.5 Skala Pengukuran Variabel

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kompensasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Transmisi Medan

1 5 149

Pengaruh Kompensasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Transmisi Medan

0 0 10

Pengaruh Kompensasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Transmisi Medan

0 0 2

Pengaruh Kompensasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Transmisi Medan

0 0 11

Pengaruh Kompensasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Transmisi Medan

0 0 25

Pengaruh Deskripsi Pekerjaan dan Koordinasi Terhadap Efektivitas Karyawan PT PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Trnasmisi Medan

1 11 2

Pengaruh Deskripsi Pekerjaan dan Koordinasi Terhadap Efektivitas Karyawan PT PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Trnasmisi Medan

0 0 21

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Deskripsi Pekerjaan 2.1.1 Pengertian Deskripsi Pekerjaan (Job Description) - Pengaruh Deskripsi Pekerjaan dan Koordinasi Terhadap Efektivitas Karyawan PT PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan

0 0 23

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Deskripsi Pekerjaan dan Koordinasi Terhadap Efektivitas Karyawan PT PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Trnasmisi Medan

0 0 12

Pengaruh Deskripsi Pekerjaan dan Koordinasi Terhadap Efektivitas Karyawan PT PLN (Persero) Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban Sumatera Unit Pelayanan Trnasmisi Medan

0 0 10