Studi Kasus OPERASI STRING

2008 | Direktorat Pembinaan SMK 331 Sebagai programmer untuk programmer lanjut pada Software Enterprises, kita biasanya akan diminta untuk mengembangkan satu kelas yang bernama mata penyisipan koma dan tanda dolar di lokasi yang sesuai dalam sebuah string yang berisi jumlah dolar tidak diformat. Kelas konstruktor harus menerima string objek atau pointer ke string bahasa C yang berisi nilai seperti 1084567,89. Kelas harus menyediakan fungsi anggota yang mengembalikan obek string menjadi sejumlah formatted-dollar, seperti 1.084.567,89. Tabel 8.8. Keanggotaan Variabel MEMBER VARIABEL PENJELASAN Original Obyek string menahan string asli yang bersifat unformatted. formatted Obyek string menahan string yang bersifat formatted. Tabel 8.9. Fungsi Keanggotaan FUNGSI KEANGGOTAAN PENJELASAN Constructor Disertakan dalam obyek string sebagai argumen. Obyek disalin ke original member, dan memanggil fungsi keanggotaan dolarrFormat . dollarFormat Menyalin keanggotaan original menjadi format member. Tanda koma dan dolar disertakan dalam memasukkan ke lokasi bentuk keanggotaan. getOriginal Mengambalikan keanggotaan original getFormatted Mengembalikan bentuk keanggotaan Program 8.21. Penggunaan class include iostream include string include currency.h using namespace std; int main { string input; cout Masukan jumlah dollar ke rekening dengan form nnnnn.nn : ; cin input; Currency dollarsinput; cout disini rekening diatur:\n ; 332 Direktorat Pembinaan SMK| 2008 cout dollars.getFormatted endl; return ; } Keluaran program diatas adalah sebagai berikut: Masukan jumlah dollar ke rekening dengan form nnnnn.nn : : 1084567.89[Enter] disini rekening diatur: 1,084,567.89

8.16. Soal Latihan

Jawablah soal latihan dibawah ini dengan baik dan benar. 1. Apa yang dimaksud dengan string 2. Tulislah program sederhana dengan string untuk menampilkan tulisan Hallo saya siswa smk 3. Buatlah program untuk menggabungkan dua string hello dan apa khabar 4. Apa perbedaan anatara string dengan pointer 5. Tulislah program yang menggunakan pointer untuk operasi string 6. Sebutkan beberapa fungsi string pada bahasa c++ 7. Tulislah program yang digunakan untuk membandingkan dua string 8. Sebutkan fungsi untuk menangani string pada bahasa c++ 9. Buatlah program untuk mengkonversi string 10. Apa yang dimaksud dengan fungsi topupper dan tolower 11. Sebutkan beberapa operator string pada bahasa c++ 2008 | Direktorat Pembinaan SMK 333 BAB 9 ARRAY

9.1. Pengertian Array

Tipe data array menjelaskan jangkauan nilai yang dapat ditampung pada sebuah variabel dan kumpulan operasi yang dapat dilakukan terhadap variabel tersebut. Dengan pengecualian pada string karakter, semua tipe yang telah dipelajari sampai saat ini hanya dapat menampung sebuah nilai. Pada saat tertentu program yang dibuat dibutuhkan untuk menyelesaikan suatu permasalahan yang dikehendaki suatu variabel yang dapat menampung banyak nilai. Sebagai contoh variabel skor barangkali mencatat skor ujian dari 100 siswa. Demikian juga variabel gaji mungkin menampung gaji yang berlainan dari masing-masing pegawai suatu perusahaan. Array adalah struktur data yang dapat menyimpan sejumlah nilai bertipe sama, sebagai contoh kita dapat menciptakan sebuah array yang dapat menampung 100 nilai bertipe int dan array kedua yang dapat menampung 25 nilai bertipe float. Setiap nilai yang ditugaskan ke array harus bertipe sama dengan array tersebut Array adalah variabel yang mampu menyimpan sejumlah nilai yang bertipe sama. Untuk mendeklarasikan sebuah array, harus disebutkan tipe dari array yang dibuat misalnya int, float atau double dan juga ukuran array. Untuk menentukan ukuran array,perlu ditempatkan jumlah nilai yang dapat disimpan array dalam sebuah tanda kurung kurawal siku yang terletak sesuah nama array. Deklarasi berikut sebagai contoh untuk menciptakan array bernama skor yang mampu menyimpan 100 skor nilai yang bertipe int. int skor[100]; Pada saat dideklarasikan sebuah array, compiler C mengalokasikan memori yang cukup untuk 9.1. Pengertian Array 9.2. Deklarasi Array 9.3. Inisialisasi Array 9.4. Array multi dimensi 9.5. Mengurutkan element Array 9.6. Contoh program array 9.7. S oal Latihan