Penelitian Terdahulu TINJAUAN KEPUSTAKAAN

BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN

2.1. Penelitian Terdahulu

Dewi Novianty Siregar 2005, melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Tingkat pendidikan, Masa Kerja Dan Gaji Terhadap Kinerja Wartawan Pada PT Harian Waspada Di Medan”. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa variabel yang paling dominan mempengaruhi kinerja wartawan PT Harian Waspada di Medan yaitu variabel masa kerja X 2 . Sementara variabel tingkat pendidikan X 1 dan gaji X 3 tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja wartawan Y. Persamaan penelitian ini dengan penelitian yang peneliti lakukan adalah variabel terikat Y yang dipakai adalah kinerja wartawan. Perbedaan dari penelitian Dewi Novianty Siregar dengan penelitian yang peneliti teliti ada pada variabel bebasnya, variabel bebas yang diteliti oleh Dewi Novianty Siregar yaitu tingkat pendidikan X 1 , masa kerja X 2 dan gaji X 3 sedangkan variabel bebas yang peneliti teliti yaitu karakteristik individu X 1 , gaya kepemimpinan pemimpin redaksi X 2 dan kompensasi X 3 . Perbedaan lainnya terletak pada lokasi penelitian, Dewi Novianty Siregar melakukan penelitian di Harian Waspada Medan, sedangkan peneliti melakukan penelitian di Harian Batam Pos Batam. Virgorina Suzana Ndoen dan Ellen Ruth Pantouw 2001, melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Pemberian Kompensasi Keuangan dan Non Keuangan Terhadap Prestasi Kerja Wartawan Harian Jawa Pos di Surabaya”. Hasil Universitas Sumatera Utara penelitian tersebut menyimpulkan bahwa pemberian kompensasi khususnya non keuangan berpengaruh positif terhadap prestasi kerja wartawan walaupun tidak besar. Persamaan penelitian ini dengan penelitian yang peneliti teliti adalah variabel terikat Y yang dipakai adalah kinerjaprestasi kerja wartawan. Persamaan lainnya, Virgorina Suzana Ndoen dan Ellen Ruth Pantouw dan peneliti menetapkan kompensasi X 1 sebagai variabel bebas yang diteliti. Perbedaan yang ada terletak pada variabel bebas lain yang peneliti teliti yaitu karakteristik individu X 1 dan gaya kepemimpinan pemimpin redaksi X 2 , sedangkan Virgorina Suzana Ndoen dan Ellen Ruth Pantouw hanya menetapkan kompensasi sebagai variabel bebas. Perbedaan lainnya terletak pada lokasi penelitian, Virgorina Suzana Ndoen dan Ellen Ruth Pantouw melakukan penelitian di Harian Jawa Pos, sedangkan peneliti melakukan penelitian di Harian Batam Pos Batam. Untuk lebih jelasnya perbedaan dan persamaan para peneliti dapat dilihat dari Tabel 2.1 berikut: Tabel 2.1 Perbedaan dan Persamaan Penelitian NO PERBEDAAN PENELITIAN DEWI NOVIANTY SIREGAR PENELITIAN VIRGORINA DAN ELLEN PENELITIAN WILLY NAINGGOLAN 1 Judul Penelitian Pengaruh Tingkat pendidikan, Masa Kerja Dan Gaji Terhadap Kinerja Wartawan Pada PT Harian Pengaruh Pemberian Kompensasi Keuangan dan Non Keuangan Terhadap Prestasi Pengaruh Karakteristik individu, Gaya Kepemimpinan Pemimpin Redaksi, dan Kompensasi Universitas Sumatera Utara Waspada Di Medan Kerja Wartawan Harian Jawa Pos di Surabaya Terhadap Kinerja Wartawan Pada PT. Harian Batam Pos di Batam 2 Tempat PT. Harian Waspada Medan Harian Jawa Pos Harian Batam Pos 3 Variabel Bebas Tingkat pendidikan, masa kerja dan gaji Kompensasi Keuangan dan Non Keuangan. Karakteristik individu, gaya kepemimpinan pemimpin redaksi dan kompensasi 4 Variabel Terikat Kinerja Prestasi Kerja Kinerja 5 Teknik Sampling Purposive Sampling Purposive Sampling Total Sampling 6 Teknik Analisis Analisis Deskriptif dan Analisis Linier Berganda Analisis Deskriptif dan Analisis Linier Berganda Analisis Deskriptif dan Analisis Linier Berganda Sumber: Siregar 2010, Ndoen dan Pantouw 2001, Nainggolan 2011 2.2. Landasan Teori 2.2.1. Teori Tentang Kinerja

Dokumen yang terkait

Laporan Praktek Kerja Lapangan di Harian Pagi Batam Pos di Kota Batam

1 18 45

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan(Studi Pada Karyawan PT. Iskandar Indah Printing Textile Surakarta).

0 3 13

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan(Studi Pada Karyawan PT. Iskandar Indah Printing Textile Surakarta).

0 2 14

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN,STRES KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.POS Pengaruh Gaya Kepemimpinan,Stres Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt.Pos Indonesia Kantor Pos Karanganyar.

0 9 8

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN,STRES KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.POS INDONESIA KANTOR Pengaruh Gaya Kepemimpinan,Stres Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt.Pos Indonesia Kantor Pos Karanganyar.

0 3 15

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Pos Indonesia (Persero) Ungaran.

0 2 13

PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI Pengaruh Pemberian Kompensasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai Pegadaian Cabang Sragen.

0 3 16

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional dan Transformasional Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Mediasi Kepuasan Kerja Di Politeknik Negeri Batam

0 0 4

KREDIBILITAS MEDIA DALAM PEMBERITAAN IMPLEMENTASI KAWASAN EKONOMI KHUSUS KOTA BATAM Survei Koran Harian Batam Pos, Tribun Batam, Sindo Batam, Haluan Kepri, dan Pos Metro

0 0 18

Analisis Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja Dan Pelatihan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT Telkom Indonesia Cabang Batam

0 0 8