Karakteristik Responden Masyarakat di Sekitar Objek Wisata Karakteristik Responden Masyarakat di Sekitar Objek Wisata

4.3. Karakteristik Responden Masyarakat di Sekitar Objek Wisata

4.3.1. Karakteristik Responden Masyarakat di Sekitar Objek Wisata

Berdasarkan Suku Karakteristik responden masyarakat di sekitar objek wisata berdasarkan suku dapat dijelaskan pada Tabel 4.11 berikut. Tabel 4.11. Karakteristik Responden Berdasarkan Suku Suku Jumlah Persentase Karo 62 88,57 Jawa 6 8,57 Aceh 2 2,86 Total 70 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah. Penduduk di Dusun Kuala Buluh dan Kuala Gemoh terdiri dari beberapa suku, yaitu Karo, Jawa, dan Aceh yang berdiam sebagai pekerja perkebunan. Suku Karo yang mendominasi di Dusun Kuala Buluh dan Dusun Kuala Gemoh adalah Suku Karo yang melakukan migrasi ke Langkat, sehingga disebut Karo Jahe, sedangkan suku Jawa dan Aceh masuk akibat adanya pembukaan perkebunan Kelapa Sawit PTPN II.

4.3.2. Karakteristik Responden Masyarakat di Sekitar Objek Wisata

Berdasarkan Usia Penduduk yang menjadi responden di Dusun Kuala Buluh dan Dusun Kuala Gemoh adalah berumur antara 21 tahun sampai dengan 70 tahun, hal ini sesuai dengan kriteria umur yang diinginkan yaitu responden harus berumur di atas 15 tahun, yang kemudian dikelompokkan menjadi kelompok umur 21-64 tahun dan Universitas Sumatera Utara umur 64 tahun. Pengelompokan ini berdasarkan kriteria usia produktif dan non produktif sebagaimana yang dijelaskan pada Tabel 4.12 berikut. Tabel 4.12. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Kelompok Umur Jumlah Persentase 20-64 64 91,43 64 tahun 6 8,57 Total 70 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah. Dapat dilihat bahwa penduduk yang tinggal di Dusun Kuala Buluh dan Dusun Kuala Gemoh adalah penduduk yang masih produktif. Seorang yang layak kerja atau atau berusia produktif adalah yang berusia 15 tahun sampai 64 tahun, sedangkan usia non produktif adalah yang berusia 64 tahun. Menurut Hartono dan Aziz dalam Ronal 2005, seseorang dinyatakan matang atau dewasa untuk dapat melakukan sesuatu aktivitas atau kegiatan yang tidak diukur dari umur seseorang melainkan dilihat dari tingkat berpikirnya.

4.3.3. Karakteristik Responden Masyarakat di Sekitar Objek Wisata